Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Panglima Gatot gandeng ulama peringati Hari Kemerdekaan ke-72 RI

Panglima Gatot gandeng ulama peringati Hari Kemerdekaan ke-72 RI Doa bersama di Mabes TNI. ©2017 merdeka.com/ronald

Merdeka.com - Memperingati hari ulang tahun kemerdekaan Republik Indonesia ke-72, Tentara Nasional Indonesia (TNI) menggelar doa bersama dengan mengundang para masyarakat. Doa tersebut di gelar di lapangan Plaza Markas Besar (Mabes) TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, dengan tajuk 171717.

Pantauan merdeka.com di lokasi, telah hadir Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo, bersama Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) KH Ma'aruf Amin dan Mustasyar PBNU Habib Lutfi Bin Yahya. Dalam sambutan Ma'aruf, dirinya mengajak masyarakat bersyukur kepada yang maha kuasa.

"Kita patut kepada Allah karena kita diberikan kemerdekaan, hari ini kita peringati yang ke-72. Kemerdekaan ini berkat perjuangan para pahlawan, kusuma bangsa yang telah korban kan jiwa dan raganya untuk Indonesia, bisa merdeka," ujar Ma'aruf, Kamis (17/8).

Ma'aruf menyebutkan, bangsa Indonesia memiliki berbagai macam suku. Dengan hal ini, bangsa Indonesia dipersatukan oleh kebhinekaan hingga dapat merdeka.

"Bangsa yang majemuk jadi satu di bawah bhineka tunggal ika dan dasar Pancasila," katanya.

Sementara itu, Kepala Pusat Penerangan TNI Mayjen Wuryanto menyatakan gelaran doa ini bertemakan 'Indonesia Lebih Kasih Sayang'. Ada sekitar 8.500 orang yang hadir dari berbagai tokoh agama, anggota TNI.

"Pelaksanaan Doa Bersama 171717 dan Muroja’ah dilaksanakan di Plaza Mabes TNI untuk yang beragama Islam, Kristen Protestan dan Khatolik di Plaza Mabes TNI AU, Hindu di Pura Ade Shaka Dharma Mabes TNI AL dan Budha di Gedung Balai Wartawan Puspen TNI Cilangkap," kata Wuryanto.

(mdk/rhm)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Panglima TNI Ucapkan Selamat Idulfitri ke Prajurit: Semoga Tahun Depan Kita Bertemu Lagi dengan Ramadan
Panglima TNI Ucapkan Selamat Idulfitri ke Prajurit: Semoga Tahun Depan Kita Bertemu Lagi dengan Ramadan

“Semoga bulan ini bisa membawa berkah dan kesehatan, dan keselamatan bagi kita semuanya,” kata Panglima TNI.

Baca Selengkapnya
Sosok Ulama di Antara Para Baret Kopassus, Berdiri Gagah Naik Rantis
Sosok Ulama di Antara Para Baret Kopassus, Berdiri Gagah Naik Rantis

Berikut sosok ulama di antara para baret Kopassus yang turut naik rantis.

Baca Selengkapnya
Ribuan Orang dan Puluhan Kiai Kumpul di Solo, Doakan Ganjar-Mahfud Menang Pilpres 2024
Ribuan Orang dan Puluhan Kiai Kumpul di Solo, Doakan Ganjar-Mahfud Menang Pilpres 2024

Ribuan orang hadir di Alun Alun Kota Surakarta Kecamatan Pasar Kliwon, Jawa Tengah (4/1)

Baca Selengkapnya
Jokowi Gelar Zikir dan Doa Sambut HUT ke-79 RI di Istana Merdeka, Undang 3.163 Orang
Jokowi Gelar Zikir dan Doa Sambut HUT ke-79 RI di Istana Merdeka, Undang 3.163 Orang

Acara tersebut merupakan agenda rutin tahunan yang selalu digelar pada tanggal 1 Agustus.

Baca Selengkapnya
Panglima Yudo hingga Jenderal-Jenderal Pantau Langsung Gladi Bersih HUT ke-78 TNI di Monas
Panglima Yudo hingga Jenderal-Jenderal Pantau Langsung Gladi Bersih HUT ke-78 TNI di Monas

Tidak akan ada penutupan jalan pada saat pelaksanaan pembagian sembako dan selama kegiatan tersebut berlangsung.

Baca Selengkapnya
Kembali Zikir di Istana Merdeka, MDHW Puji Jokowi Pemimpin Dekat dengan Rakyat
Kembali Zikir di Istana Merdeka, MDHW Puji Jokowi Pemimpin Dekat dengan Rakyat

“Alhamdulillah kami dari Majelis Dzikir Hubbul Wathon sudah 8 kali diberi amanah melaksanakan zikir istana 1 Agustus,” kata Ahyad.

Baca Selengkapnya
Pagelaran Wayang Warnai Meriahnya Gebyar Malam Puncak Hari Guru Nasional Kota Pasuruan
Pagelaran Wayang Warnai Meriahnya Gebyar Malam Puncak Hari Guru Nasional Kota Pasuruan

Alur cerita wayang pun tak luput dari dunia pendidikan. Penonton makin dibuat betah dengan hadirnya bintang tamu spesial Cak Lontong Cs.

Baca Selengkapnya
Tinjau Misa di Gereja Katedral, Kapolri Pastikan Keamanan Natal di Indonesia
Tinjau Misa di Gereja Katedral, Kapolri Pastikan Keamanan Natal di Indonesia

Sigit mengaku sangat senang dalam perayaan Natal 2023 ini bisa berjalan dengan lancar dan tanpa adanya pembatasan.

Baca Selengkapnya
Puluhan Ulama dan Ribuan Warga Pekalongan Doakan Ganjar-Mahfud Menang Pilpres 2024
Puluhan Ulama dan Ribuan Warga Pekalongan Doakan Ganjar-Mahfud Menang Pilpres 2024

Acara ini dipimpin langsung Gus Ali Gondrong, Pendiri Mafia Sholawat

Baca Selengkapnya
Momen Keakraban Bupati Ipuk bersama Veteran dalam Tasyakuran HUT RI ke-78
Momen Keakraban Bupati Ipuk bersama Veteran dalam Tasyakuran HUT RI ke-78

Ipuk menyerahkan nasi tumpeng tersebut kepada sejumlah veteran yang hadir.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Doa Menag Yaqut Depan Jokowi
VIDEO: Doa Menag Yaqut Depan Jokowi "Jangan Jadikan Kami Manusia Tak Tahu Diri"

Menteri Agama Yaqut Cholil Qaumas membacakan doa dalam upacara tersebut

Baca Selengkapnya
Uskup Agung Semarang dan Tokoh Lintas Agama Datangi Masjid Agung Jawa Tengah, Beri Ucapan Selamat Idulfitri ke Umat Muslim
Uskup Agung Semarang dan Tokoh Lintas Agama Datangi Masjid Agung Jawa Tengah, Beri Ucapan Selamat Idulfitri ke Umat Muslim

Kegiatan silaturahmi ini merupakan sebuah harmoni kerukunan antara yang satu dengan yang lain.

Baca Selengkapnya