Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemudik harus hati-hati, ada 50 perlintasan rawan di tol Solo-Ngawi

Pemudik harus hati-hati, ada 50 perlintasan rawan di tol Solo-Ngawi Perlintasan rawan di tol Solo-Ngawi. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Terhitung mulai Senin (19/6), ruas tol Solo-Ngawi akan dibuka sebagai jalur alternatif pemudik ke arah Jawa Timur. Namun karena kondisi pembangunan yang belum sempurna, pemudik harus ekstra hati-hati melewati jalur sepanjang 65 kilometer (km) tersebut.

Selain pembangunan fisik badan jalan yang belum selesai, fasilitas penunjang lain seperti overpass dan pagar jalan juga belum selesai. Sehingga membuat masyarakat sekitar masih sering berlalu lalang dan melintas.

PT Solo Ngawi Jaya (SNJ) selaku kontraktor Tol Solo-Kertosono menyebut ada 50 perlintasan dengan jalan warga di sepanjang tol Solo-Ngawi. Pihaknya bersama Dinas Perhubungan dan Kepolisian telah menyiapkan strategi khusus agar tidak terjadi kecelakaan. Diantaranya dengan mempersempit lajur dan menyiapkan petugas jaga di lokasi rawan tersebut.

"Kita sudah pasang rambu-rambu, kemudian menyiapkan petugas Linmas dan pengatur lalu lintas di setiap persimpangan dengan jalan desa. Pengguna jalan juga kita himbau mengurangi kecepatan hingga 20 km/jam," ujar Direktur Utama PT Solo Ngawi Jaya (SNJ), David Wijayatno, di Solo, Sabtu (17/6) malam.

Kapolres Karanganyar AKBP Ade Safri Simanjuntak menambahkan, pihaknya telah mendirikan 3 Pos Terpadu di jalur Tol Solo-Kertosono (Soker). Langkah ini untuk mengantisipasi pengamanan selama arus mudik dan balik Lebaran 2017.

"Ketiga pos terpadu kuta bangun di pintu masuk Ngasem dan Klodran Kecamatan Colomadu serta di Kemiri, Kecamatan Kebakkramat. Kita juga siapkan petugas di perlintasan-perlintasan dengan jalan warga," katanya. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Minim Sarana Tol Fungsional Solo-Yogyakarta Hanya Bisa Dilintasi Pagi Sampai Sore
Minim Sarana Tol Fungsional Solo-Yogyakarta Hanya Bisa Dilintasi Pagi Sampai Sore

Pemberlakuan jalur tol fungsional akan dimulai pukul 06.00 sd 17.00 WIB

Baca Selengkapnya
Tips Hindari Kecelakaan di Tol Solo-Ngawi saat Libur Natal dan Tahun Baru
Tips Hindari Kecelakaan di Tol Solo-Ngawi saat Libur Natal dan Tahun Baru

Ruas tol Solo-Ngawi sepanjang 90 kilometer memiliki kondisi yang datar dan rata.

Baca Selengkapnya
Dibuat Melayang, Begini Gambaran Tol Jogja-Solo saat Lewati Ring Road Utara Sleman
Dibuat Melayang, Begini Gambaran Tol Jogja-Solo saat Lewati Ring Road Utara Sleman

Lokasi tol itu nantinya akan melewati kawasan permukiman penduduk yang sangat padat.

Baca Selengkapnya
Pemudik Harus Istirahat, Ini Titik Lelah yang Melintas di Tol Trans Jateng
Pemudik Harus Istirahat, Ini Titik Lelah yang Melintas di Tol Trans Jateng

Ruas tol lainnya yang memicu sopir kehabisan tenaga yakni ruas Tol Semarang-Solo.

Baca Selengkapnya
Proyek Polder Tanjung Barat Bikin Macet, Dishub DKI Imbau Warga Cari Jalan Alternatif
Proyek Polder Tanjung Barat Bikin Macet, Dishub DKI Imbau Warga Cari Jalan Alternatif

pembangunan polder jadi sumber masalah atas kemacetan di Jalan TB Simatupang-Tanjung Barat.

Baca Selengkapnya
Fakta Terbaru Pembangunan JJLS di Gunungkidul, Pengendara Diharap Berhati-Hati saat Melintas
Fakta Terbaru Pembangunan JJLS di Gunungkidul, Pengendara Diharap Berhati-Hati saat Melintas

Jalan tersebut belum dilengkapi rambu-rambu lalu lintas yang memadai, termasuk Alat Pemberi Isyarat Lalu Lintas (APILL).

Baca Selengkapnya
Pemudik Harus Tahu, Simak Titik Rawan di Tol Saat Arus Balik ke Jakarta
Pemudik Harus Tahu, Simak Titik Rawan di Tol Saat Arus Balik ke Jakarta

Tol Trans Jawa dimulai dari KM 570, KM 429, dan KM 370 sampai KM 360 menjadi titik lelah.

Baca Selengkapnya
Jalan Tol Solo-Jogja Dibuka 25 Kilometer saat Puncak Arus Mudik, Begini Penampakannya
Jalan Tol Solo-Jogja Dibuka 25 Kilometer saat Puncak Arus Mudik, Begini Penampakannya

Ruas jalan tol sepanjang 3 km dibuka sementara untuk mengurai kemacetan

Baca Selengkapnya
"Jalan Rahasia" Ini Ikut Terdampak Proyek Tol Jogja-Solo, Begini Penampakannya

Beberapa bangunan di pinggir Ring Road tampak sudah mulai dibongkar karena terdampak proyek tol

Baca Selengkapnya
Curah Hujan Masih Tinggi, Pemudik Diminta Lebih Waspada di Titik Rawan STA 500 Tol Solo-Ngawi
Curah Hujan Masih Tinggi, Pemudik Diminta Lebih Waspada di Titik Rawan STA 500 Tol Solo-Ngawi

Pengelola Tol Solo-Ngawi mengingatkan pemudik Lebaran 2024 untuk lebih waspada karena curah hujan masih tinggi.

Baca Selengkapnya
Menyusuri Jalan Tol Fungsional Jogja-Solo, Dibuka Gratis Sampai 3 Januari 2024
Menyusuri Jalan Tol Fungsional Jogja-Solo, Dibuka Gratis Sampai 3 Januari 2024

Jalan bebas hambatan ini dibuka sejauh 13 kilometer mulai dari Kartasura hingga Karanganom, Klaten.

Baca Selengkapnya
Potret Terkini Pembangunan Jalan Tembus Blora-Ngawi, Seperti Jalan Tol di Tengah Hamparan
Potret Terkini Pembangunan Jalan Tembus Blora-Ngawi, Seperti Jalan Tol di Tengah Hamparan "Bukit Teletubbies"

Jalan tembus itu melewati tengah ladang jagung berbukit dan hutan jati.

Baca Selengkapnya