Ketum Golkar klaim Rusli-Idris terbukti bawa kemajuan bagi Gorontalo
Merdeka.com - Ketum Golkar Setya Novanto turun gunung untuk kampanye paslon incumbent Rusli Habibie-Idris Rahim di Gorontalo. Setya Novanto yang biasa disapa Setnov ini mengklaim pasangan Rusli dan Idris sudah membawa perubahan dan kemajuan bagi Gorontalo.
"Keberhasilan pembangunan infrastruktur yang telah dilaksanakan Rusli dan Idris seperti pembangunan Bandara Sultan Jalaluddin, Bendungan Randangan, pelabuhan penyeberangan, revitalisasi Danau Limboto, Gorontalo Outer Ring Road, pembangkit listrik, peningkatan jalan propinsi dan nasional serta penyediaan air bersih untuk rakyat. Produksi jagung dan padi juga meningkat tajam," ungkap Setnov di alun-alun Limboto Gorontalo, Sabtu (11/2).
Setnov meminta pendukung Rusli-Idris untuk menjauhkan diri dari praktik politik uang karena tindakan itu merusak demokrasi. Dia yakin Pilkada Serentak, khususnya Gorontalo akan berjalan aman, lancar dan demokratis.
-
Bagaimana cara kader Golkar menghadapi perompak demokrasi? “Saya mengajak semua kader dan elit Partai Golkar selalu kompak untuk menghadapi perompak demokrasi yang bisa merusak tatanan dan keluhuran demokrasi yang telah kita bangun,“ tuntasnya.
-
Kenapa politik uang merusak demokrasi? Politik uang menghambat partisipasi politik masyarakat. Politik uang dapat membuat masyarakat enggan berpartisipasi dalam politik, karena mereka merasa bahwa suara mereka tidak akan berpengaruh. Hal ini karena mereka merasa sudah terbeli dengan uang politik.
-
Mengapa kampanye uang di Indonesia harus dilarang? Karena itu melarang adanya kampanye uang dan menghindarinya menjadi satu cara untuk memajukan sistem politik Indonesia.
-
Kenapa golput merugikan? Golput bukan hanya merugikan individu saja, namun berdampak pada keberlanjutan demokrasi.
-
Apa yang Golkar dukung? Terakhir, pertemuan juga kembali menggarisbawahi dukungan terhadap kerangka kerja ASEAN Outlook on Indo-Pacific (AOIP) sebagai landasan sekaligus panduan bagi ASEAN dalam menavigasikan konstelasi politik kawasan yang dinamis.
-
Bagaimana ajakan agar tak golput? Berikut Merdeka.com rangkum kata-kata ajakan agar memotivasi untuk tidak golput, mengingatkan kita jika suara bersama memiliki kekuatan nyata untuk memberi dan membentuk masa depan cerah bagi bangsa.
"Pilkada yang aman akan menentukan kualitas Pilkada karena rakyat bebas menentukan pilihannya secara jurdil dan demokratis tanpa ada paksaan dan tekanan dari siapapun dan dari manapun. Pilkada harus dijauhkan dari praktek politik uang karena merusak demokrasi," jelas dia.
Petinggi Golkar yang hadir mendampingi Setnov antara lain, Deisty Astriani Isteri Novanto, Nurdin Khalid, Robert Kardinal, Roem Kono, Yahya Zaini dan Adis Kadir. Hadir pula petinggi Demokrat seperti, EE Mangindaan dan Gusnar Ismail Ketua Demokrat Gorontalo.
Di akhir pidatonya, Setnov mengingatkan masyarakat untuk datang ke TPS pada tanggal 15 Pebruari 2017 dan pastikan pilihannya kepada paslon nomor 2 Rusli Habibie-Idris Rahim untuk melanjutkan program sekolah gratis dan biaya kesehatan gratis. (mdk/ded)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Busyro menilai jika di Pemilu 2024 etika politik telah dikubur dan diganti dengan syahwat politik.
Baca SelengkapnyaSemakin jelas bahwa selama ini, ada pihak yang teriak-teriak curang padahal dirinya sebagai pelaku kecurangan.
Baca SelengkapnyaMu’ti meminta jangan ada pemaksaan kehendak atau manuver untuk menjadikan pilpres hanya satu putaran
Baca SelengkapnyaPartai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menanggapi isu Presiden Joko Widodo (Jokowi) bakal jadi dewan pembina Partai Golkar.
Baca SelengkapnyaDoli mengatakan, pihaknya pun memiliki bukti bahwa pasangan calon lain melakukan kecurangan.
Baca SelengkapnyaPSI menitipkan dua pesan kepada RK dan Suswono, yang salah satunya ihwal melawan intoleransi.
Baca SelengkapnyaRevisi UU Pilkada dinilai menguntungkan individu atau kelompok tertentu sehingga dianggap merupakan bentuk korupsi kebijakan.
Baca SelengkapnyaGanjar turut mengutarakan keingiannya untuk melakukan revisi regulasi terkait KPK.
Baca SelengkapnyaMaka dari itu perlu, tindakan tegas agar tidak mencoreng Bawaslu terlebih institusi penyelanggara pemilu
Baca SelengkapnyaMenurut Ganjar, apabila demokrasi sudah berjalan sesuai amanah tidak ada kasus intimidasi dan peretasan dialami budayawan Butet.
Baca SelengkapnyaRonny menyoroti kendala laten terjadi pada pergerakan ekonomi nasional.
Baca Selengkapnya"Mereka memaksakan pasangan calon tertentu dengan berbagai intimidasi dan sekaligus iming-iming sembako gratis bahkan uang," kata Megawati.
Baca Selengkapnya