Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

4 Cara buah nangka bantu turunkan berat badan

4 Cara buah nangka bantu turunkan berat badan Ilustrasi nangka. ©2013 Merdeka.com/Shutterstock/tulpahn

Merdeka.com - Buah nangka tentu tak asing bagi masyarakat Indonesia. Meski selama ini buah nangka dianggap tak terlalu banyak mengandung nutrisi, namun sebenarnya buah nangka mengandung banyak mineral dan manfaat di dalamnya.

Salah satu manfaat terbaik dari buah nangka adalah kemampuannya membantu menurunkan berat badan. Anda bisa mengonsumsi nangka tanpa takut bertambah berat badan. Selain membantu menurunkan berat badan, buah nangka juga memiliki banyak manfaat kesehatan.

Berikut adalah beberapa alasan mengapa buah nangka bisa membantu menurunkan berat badan, seperti dilansir oleh Boldsky (08/02).

Orang lain juga bertanya?

1. Rendah lemak

Buah nangka mengandung sedikit lemak jenuh. Ini adalah salah satu bukti bahwa nangka tak akan menyebabkan berat badan bertambah. Buah ini hampir tak mengandung lemak sehingga bisa dikonsumsi tanpa takut bertambah berat badan. Nangka adalah pilihan yang baik untuk orang yang sedang berusaha menurunkan berat badan.

2. Rendah sodium

Nangka mengandung sedikit sodium. Ini juga salah satu penyebab mengapa nangka baik untuk menurunkan berat badan. Sedikitnya sodium yang terkandung di dalamnya juga membuat nangka aman dikonsumsi tanpa khawatir bertambah berat badan. Berat badan bisa bertambah jika Anda mengonsumsi banyak sodium.

Topik pilihan: Manfaat Buah | Tips Diet | Makanan sehat

3. Kaya serat

Buah nangka mengandung banyak serat yang membantu memecahkan lemak dalam tubuh dan mengurangi berat badan. Serat yang banyak dalam buah nangka juga membantu proses pencernaan makanan dan membersihkan sistem pencernaan. Serat akan membantu meningkatkan energi dalam tubuh dan meningkatkan proses metabolisme. Untuk itu, nangka adalah pilihan sehat bagi Anda yang ingin menurunkan berat badan.

4. Nutrisi dan mineral

Buah nangka mengandung banyak vitamin, mineral, dan nutrisi yang dibutuhkan tubuh. Selain menurunkan berat badan, buah nangka juga bisa membantu mengeluarkan racun dari dalam tubuh. Nutrisi sehat yang ada dalam buah nangka tak akan menyebabkan bertambahnya berat badan. Selain itu, dengan vitamin dan mineral di dalamnya, buah nangka juga baik untuk kesehatan kulit, rambut, dan tubuh.

Itulah beberapa alasan mengapa buah nangka bisa membantu Anda untuk menurunkan berat badan. Jika saat ini Anda sedang berdiet, buah nangka bisa menjadi sahabat baru Anda. Selain menurunkan berat badan, buah nangka juga mengandung banyak nutrisi yang bermanfaat untuk tubuh.

(mdk/kun)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
10 Manfaat Nangka Muda untuk Kesehatan, Bantu Kontrol Gula Darah hingga Lawan Kanker
10 Manfaat Nangka Muda untuk Kesehatan, Bantu Kontrol Gula Darah hingga Lawan Kanker

Dengan berbagai manfaat kesehatan yang ditawarkan, nangka muda menjadi pilihan menu yang luar biasa untuk diet Anda.

Baca Selengkapnya
5 Khasiat Nangka yang Jarang Diketahui, Bagus untuk Cegah Penyakit Jantung
5 Khasiat Nangka yang Jarang Diketahui, Bagus untuk Cegah Penyakit Jantung

Nangka menyimpan kandungan nutrisi yang melimpah untuk menjaga kesehatan tubuh. Misal, mencegah perkembangan sel kanker dan menjaga kesehatan jantung.

Baca Selengkapnya
6 Makanan Berwarna Hitam yang Bisa Bermanfaat untuk Tubuh dan Menurunkan Berat Badan
6 Makanan Berwarna Hitam yang Bisa Bermanfaat untuk Tubuh dan Menurunkan Berat Badan

Sejumlah makanan berwarna hitam bisa memberi manfaat kesehatan bagi tubuh termasuk untuk menurunkan berat badan.

Baca Selengkapnya
Apakah Buah Nangka Aman Bagi yang Punya Kolesterol Tinggi? Simak Penjelasannya
Apakah Buah Nangka Aman Bagi yang Punya Kolesterol Tinggi? Simak Penjelasannya

Bolehkah penderita kolesterol tinggi mengkonsumsi buah nangka?

Baca Selengkapnya
Sering Dibuang, Biji Nangka Ternyata Efektif untuk Tangkal Kolesterol Jahat
Sering Dibuang, Biji Nangka Ternyata Efektif untuk Tangkal Kolesterol Jahat

Selain nikmat diolah, biji buah nangka juga mengandung beragam manfaat kesehatan, lho!

Baca Selengkapnya
Resep Nangka Matang yang Enak dan Legit, Mudah Dibuat
Resep Nangka Matang yang Enak dan Legit, Mudah Dibuat

Selain memiliki cita rasa manis dan legit, nangka matang juga mengandung segudang manfaat untuk kesehatan.

Baca Selengkapnya
6 Manfaat Mengonsumsi Buah Mangga, Termasuk Mencegah Kanker
6 Manfaat Mengonsumsi Buah Mangga, Termasuk Mencegah Kanker

Buah mangga kaya akan serat dan kandungan lainnya yang dipercaya mampu menyembuhkan beberapa penyakit kardiovakular.

Baca Selengkapnya
Dijamin Sukses, Cara Menurunkan Berat Badan Cuma Pakai Bumbu Dapur
Dijamin Sukses, Cara Menurunkan Berat Badan Cuma Pakai Bumbu Dapur

Beberapa bumbu dapur yang bisa bantu turunkan berat badan.

Baca Selengkapnya
8 Buah yang Bikin Gemuk Jika Dikonsumsi Berlebihan, Salah Satunya Durian
8 Buah yang Bikin Gemuk Jika Dikonsumsi Berlebihan, Salah Satunya Durian

Meski sehat, konsumsi buah tetap harus memperhatikan aturan kesehatan.

Baca Selengkapnya
Apakah Jeruk Nipis Bisa Menurunkan Berat Badan? Simak Penjelasan Medisnya
Apakah Jeruk Nipis Bisa Menurunkan Berat Badan? Simak Penjelasan Medisnya

Apakah jeruk nipis bisa menurunkan berat badan? Pertanyaan ini sering terpikirkan oleh masyarakat. Berikut penjelasannya.

Baca Selengkapnya
Manfaat Cuka Apel untuk Diet, Minum 1 Sendok Tiap Hari dan Rasakan Perbedaannya
Manfaat Cuka Apel untuk Diet, Minum 1 Sendok Tiap Hari dan Rasakan Perbedaannya

Apakah benar cuka apel dapat dimanfaatkan untuk penurunan berat badan? Yuk, simak fakta dan penjelasan lengkapnya!

Baca Selengkapnya
7 Buah Kering yang Cocok untuk Diet, Camilan Sehat untuk Turunkan Berat Badan
7 Buah Kering yang Cocok untuk Diet, Camilan Sehat untuk Turunkan Berat Badan

Buah kering adalah buah yang telah dikeringkan dengan cara alami atau menggunakan mesin pengering. Tujuan dikeringkannya buah ini adalah agar buah lebih awet.

Baca Selengkapnya