Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Alasan untuk lebih banyak makan makanan pahit

5 Alasan untuk lebih banyak makan makanan pahit Ilustrasi pare. ©Shutterstock.com/BangkokThai

Merdeka.com - Semua orang pasti tak suka dengan makanan yang terasa pahit. Namun makanan pahit ternyata bisa memberikan banyak manfaat bagi kesehatan. Berikut ini adalah beberapa alasan untuk lebih banyak makan makanan pahit, seperti dilansir oleh Third Age (19/04).

1. Mengurangi ketagihan gulaTerlalu banyak mengonsumsi makanan manis bisa berbahaya bagi tubuh, terutama jika Anda memiliki masalah mengontrol gula darah. Untuk mencegah kecanduan gula, ada baiknya Anda mulai sering makan-makanan pahit.

2. Membantu pencernaanMakanan pahit membantu reseptor rasa di lidah yang akan meningkatkan produksi enzim pencernaan dalam tubuh. Semakin baik pencernaan makanan, semakin banyak juga nutrisi yang bisa diserap tubuh.

Orang lain juga bertanya?

3. Menghilangkan racun dari leverKesehatan lever bisa menentukan usia anda. Salah satu cara untuk menjaga kesehatan lever adalah dengan mengonsumsi makanan pahit. Beberapa sayuran pahit seperti kale, dan lainnya mengandung phytonutrien yang bisa mendukung lever melakukan tugasnya seperti menjaga tingkat kolesterol, menyeimbangkan hormon, menghilangkan racun dari darah dan metabolisme lemak.

4. Mengandung banyak vitamin dan mineralSayuran pahit merupakan sumber nutrisi yang paling baik. Sayuran pahit mengandung vitamin A, C, dan K serta mineral seperti kalsium, potasium, dan magnesium. Makanan pahit juga kaya foliate dan serat, serta rendah lemak dan sodium.

5. Melawan radikal bebasPenelitian terbaru menunjukkan bahwa makanan pahit, termasuk cokelat pahit bisa melawan radikal bebas dalam tubuh. hasilnya, Anda akan terhindar dari kanker atau penyakit saraf.

Itulah beberapa alasan mengapa Anda harus lebih banyak makan makanan pahit. Meski tak terasa enak di lidah, namun ingat khasiatnya yang besar bagi kesehatan tubuh Anda.

(mdk/kun)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Manfaat Kesehatan Luar Biasa yang Terkandung dari 5 Makanan Pahit Ini
Manfaat Kesehatan Luar Biasa yang Terkandung dari 5 Makanan Pahit Ini

Siapa sangka, di balik rasa pahitnya, sejumlah makanan ini mengandung manfaat kesehatan yang luar biasa.

Baca Selengkapnya
9 Makanan Pahit yang Memiliki Manfaat Luar Biasa dan Menyehatkan bagi Tubuh
9 Makanan Pahit yang Memiliki Manfaat Luar Biasa dan Menyehatkan bagi Tubuh

Sejumlah makanan dengan rasa pahit memiliki manfaat luar biasa yang membuatnya tetap harus dikonsumsi walau di balik rasa pahitnya.

Baca Selengkapnya
Bikin Tersiksa dan Kadang Buat Sakit Perut, Ini Penyebab Mengapa Banyak Orang Suka Makanan Pedas
Bikin Tersiksa dan Kadang Buat Sakit Perut, Ini Penyebab Mengapa Banyak Orang Suka Makanan Pedas

Rasa pedas sangat digemari dan disukai banyak orang walau kadang terasa menyiksa. Kenali mengapa hal ini terjadi?

Baca Selengkapnya
Mengapa Orang-orang di Negara Panas Cenderung Lebih Menyukai Makanan Pedas? Ini Alasannya
Mengapa Orang-orang di Negara Panas Cenderung Lebih Menyukai Makanan Pedas? Ini Alasannya

Masyarakat Indonesia yang tinggal dengan kondisi panas, cenderung menyukai makanan pedas yang justru bikin berkeringat. Mengapa?

Baca Selengkapnya
Manfaat Kesehatan dari Konsumsi Makanan yang Memiliki Rasa Asam
Manfaat Kesehatan dari Konsumsi Makanan yang Memiliki Rasa Asam

Sejumlah makanan memiliki rasa asam alami yang ternyata memiliki berbagai manfaat bagi tubuh.

Baca Selengkapnya
5 Fungsi Buah Pala dalam Masakan, Bumbu Rempah Kaya Manfaat
5 Fungsi Buah Pala dalam Masakan, Bumbu Rempah Kaya Manfaat

Selain sebagai penyedap aroma, buah pala memiliki beragam fungsi lainnya.

Baca Selengkapnya
Rahasia Memasak Daun Pepaya Agar Tidak Pahit yang Jarang Diketahui
Rahasia Memasak Daun Pepaya Agar Tidak Pahit yang Jarang Diketahui

Cara sederhana untuk menghilangkan rasa pahit pada daun pepaya. Ikuti langkah-langkah ini agar daun pepaya menjadi lebih lezat dan menyehatkan.

Baca Selengkapnya
Deretan Manfaat Kesehatan yang Bisa Muncul karena Konsumsi Makanan Panas
Deretan Manfaat Kesehatan yang Bisa Muncul karena Konsumsi Makanan Panas

Suhu makanan yang lebih panas ternyata memiliki manfaat kesehatan yang mungkin tidak kita sadari.

Baca Selengkapnya
5 Alasan Mengapa Gorengan dan Keripik Disukai Banyak Orang dan Sulit Dihindari Konsumsinya
5 Alasan Mengapa Gorengan dan Keripik Disukai Banyak Orang dan Sulit Dihindari Konsumsinya

Banyak orang kesulitan untuk berhenti konsumsi gorengan dan kripik karena sejumlah alasan ini:

Baca Selengkapnya
Tak Hanya Madunya, Sarang Madu Juga Banyak Memiliki Khasiat Untuk Tubuh
Tak Hanya Madunya, Sarang Madu Juga Banyak Memiliki Khasiat Untuk Tubuh

Setiap sel sarang lebah juga mengandung madu murni yang belum mengalami campur tangan manusia saat proses pengambilan dan pengolahan.

Baca Selengkapnya
Ragam Manfaat Brotowali Bagi Kesehatan, Berasa Pahit Tapi Berkhasiat Manis
Ragam Manfaat Brotowali Bagi Kesehatan, Berasa Pahit Tapi Berkhasiat Manis

Berikut manfaat brotowali bagi kesehatan yang jarang diketahui orang. Memiliki rasa pahit tapi berkhasiat manis.

Baca Selengkapnya
Manfaat Kayu Manis bagi Kesehatan, Efektif Melawan Radikal Bebas
Manfaat Kayu Manis bagi Kesehatan, Efektif Melawan Radikal Bebas

Kayu manis memiliki beragam kandungan baik untuk tubuh.

Baca Selengkapnya