5 Pemanis alami pengganti gula
Merdeka.com - Gula memang nutrisi penting yang dibutuhkan tubuh. Tetapi kebanyakan gula justru tidak baik bagi kesehatan. Jadi batasi konsumsi gula atau ganti dengan pemanis alami seperti yang dilansir dari All Women Stalk berikut ini.
MaduMadu bukan cuma manis, tetapi juga memiliki khasiat anti mikroba, anti bakteri, dan anti jamur. Jadi gunakan madu sebagai salah satu pemanis alami pengganti gula di rumah Anda.
Susu atau krim organikSuka minum kopi? Tambahkan saja susu atau krim organik sebagai pengganti gula. Selain rasanya manis, keduanya juga mengandung berbagai nutrisi yang menyehatkan.
-
Madu apa yang bisa melawan bakteri? Beberapa jenis madu tertentu seperti Madu Manuka dari Selandia Baru dan Madu Tualang dari Malaysia bahkan bisa membantu melawan bakteri staphylococcus dan H. pylori yang dapat menyebabkan masalah pencernaan.
-
Madu bermanfaat apa untuk lambung? Madu mengandung vitamin, mineral, enzim, dan asam amino yang dapat melawan bakteri, mengurangi peradangan, dan menyembuhkan luka di saluran pencernaan.
-
Kenapa Sarang Madu baik untuk kesehatan? Meski kandungan nutrisinya lebih sedikit dibandingkan kedua bahan tersebut, sarang madu tetap memiliki beberapa zat gizi yang bermanfaat bagi kesehatan, antara lain:KaloriSodiumKaliumKarbohidratSerat panganProteinLemak tak jenuh
-
Mengapa madu baik untuk lambung? Madu memiliki sifat antioksidan yang dapat menangkal radikal bebas yang merusak sel-sel yang melapisi lambung dan kerongkongan.
-
Kenapa madu baik untuk lambung? Madu dikenal memiliki kemampuan untuk menetralkan asam lambung yang berlebih, melindungi lapisan kerongkongan dari iritasi yang bisa disebabkan oleh naiknya asam lambung.
-
Manfaat apa dari madu untuk lambung? Dikenal dengan banyak manfaat untuk tubuh, madu ternyata nggak hanya bisa diandalkan untuk kecantikan saja. Bahan alami ini juga bekerja untuk menjaga kesehatan organ tubuh. Salah satunya adalah lambung. Madu dikenal memiliki kemampuan untuk menetralkan asam lambung yang berlebih, melindungi lapisan kerongkongan dari iritasi yang bisa disebabkan oleh naiknya asam lambung.
WortelMembuat saus untuk pasta terkadang membutuhkan gula. Tetapi Anda bisa menggantinya dengan wortel yang sudah digiling atau dijus. Rasanya juga sama-sama manis dan nutrisinya jauh lebih banyak.
BitKebanyakan kue red velvet mendapatkan warna merah dari bit. Selain itu, rasa manis dari bit juga membuat kue red velvet semakin lezat. Jadi jangan ragu menggunakan bit sebagai pemanis alami pengganti gula.
Jus jerukMeskipun punya rasa asam yang kuat, jeruk ternyata juga memiliki cita rasa manis yang bisa digunakan untuk menggantikan gula dalam taburan salad Anda.
Itulah berbagai pemanis alami pengganti gula. Anda sendiri biasanya menggantikan gula dengan apa?
(mdk/riz)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Selain sebagai pemanis alami yang lezat, madu kaya akan senyawa bioaktif yang memberikan efek positif bagi kesehatan, khususnya untuk lambung.
Baca SelengkapnyaFaktanya, madu memiliki kandungan untuk menjaga kesehatan lambung, lho!
Baca SelengkapnyaKombinasi teh yang kaya antioksidan dan madu yang memiliki sifat antibakteri alami menciptakan minuman yang dapat meningkatkan kesejahteraan secara menyeluruh.
Baca SelengkapnyaAda beberapa alternatif pengganti gula pasir yang bisa Anda coba.
Baca SelengkapnyaSetiap sel sarang lebah juga mengandung madu murni yang belum mengalami campur tangan manusia saat proses pengambilan dan pengolahan.
Baca SelengkapnyaKayu manis memiliki beragam kandungan baik untuk tubuh.
Baca SelengkapnyaKayu manis dapat digunakan sebagai pengganti gula pasir atau gula merah dalam berbagai minuman dan hidangan.
Baca SelengkapnyaMadu hutan dihasilkan oleh lebah yang tinggal di hutan atau area alami yang tidak dikembangbiakan oleh manusia.
Baca SelengkapnyaSejumlah pemanis memiliki manfaat kesehatan yang lebih baik dibanding gula ketika dipadukan dengan kopi.
Baca SelengkapnyaMeski penggunaan MSG dalam makanan tergolong aman, banyak orang yang beralih menggunakan penyedap alami demi menjaga kesehatan.
Baca SelengkapnyaSejumlah makanan dengan rasa pahit memiliki manfaat luar biasa yang membuatnya tetap harus dikonsumsi walau di balik rasa pahitnya.
Baca SelengkapnyaMerdeka.com merangkum informasi tentang manfaat kayu manis dan jahe untuk kesehatan tubuh yang perlu Anda ketahui.
Baca Selengkapnya