Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

8 Alasan Mengapa Pagi Hari Merupakan Waktu Terbaik untuk Bercinta

8 Alasan Mengapa Pagi Hari Merupakan Waktu Terbaik untuk Bercinta Ilustrasi hati. ©2014 Merdeka.com/shutterstock.com/Szocs Jozsef

Merdeka.com - Malam hari biasanya menjadi waktu yang dipilih oleh pasangan untuk bercinta dan memadu kasih. Namun tahukah kamu bahwa dibanding pada malam hari, pagi hari merupakan waktu yang sangat tepat untuk bercinta.

Bercinta di malam hari memang memberikan waktu dan keleluasaan yang dibutuhkan untuk bercinta. Selain itu, pada pagi hari biasanya kondisi gelap bisa membuat percintaan mereka lebih romantis.

Dilansir dari Refinery29, terdapat sebuah alasan mengapa pagi hari merupakan waktu yang tepat untuk bercinta.

"Pagi hari merupakan waktu favorit untuk bercinta. Entah melibatkan orgasme atau tidak, hal ini merupakan cara yang tepat untuk memulai hari," jelas Liz Goldwyn, pendiri The Sex Ed.

Bercinta di pagi hari bisa memberikan sejumlah manfaat pada tubuh baik disadari maupun tidak. Dilansir dari Refinery29, berikut sejumlah alasan mengapa kamu sebaiknya bercinta di pagi hari.

Tubuh dalam Kondisi Terbaik

Tergantung dengan caramu menghabiskan malam, bercinta di malam hari bisa jadi hal yang tak ideal.

"Memfokuskan seks sebagai puncak pada akhir malam tidak selalu ideal. Pasalnya, kita tidak selalu dalam kondisi terbaik karena bisa saja kita mengonsumsi banyak makanan, alkohol, atau karena kelelahan," terang Goldwyn.

Tubuh dalam Kondisi Siap

Pada pagi hari, baik pria atau wanita mengalami ereksi pada organ vital mereka. Hal ini terjadi karena perubahan tubuh selama tahap perubahan REM saat tidur. Terbangun dengan ereksi di penis dan klitosis tidak berarti kamu terangsang, namun hal ini bisa membuatmu lebih cepat terangsang.

Seks Terasa Lebih Menyenangkan

Sejumlah penelitian menyebut bahwa seks mungkin terasa lebih bergairah di pagi hari karena tingkat testosteron yang lebih tinggi. Hormon ini berperan penting terkait bagaimana kamu merasakan dorongan seksual. Pada pria, penelitian menunjukkan tingginya testosteron bisa meningkatkan kekuatan ereksi dan fungsi seksual pada mereka.

Melepas Stres

Seks terbukti merupakan salah satu pelepas stres. Melakukannya pada pagi hari bisa membuatmu merasa lebih tenang karena keberadaan dopamin dan serotonin.

Lebih Produktif Saat Bekerja

Sebuah penelitian pada tahun 2017 menunjukkan bahwa 24 jam setelah kamu bercinta, kamu bakal lebih produktif saat bekerja. Penelitian mengungkap bahwa karyawan yang baru bercinta tak hanya memiliki mood lebih baik namun juga lebih puas dan terlibat dengan pekerjaannya.

Sistem Kekebalan Tubuh Menguat

Sejumlah penelitian mengungkap bahwa bercinta di pagi hari bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Hal ini bisa meningkatkan tingkat IgA (antibodi yang melindungi dari infeksi).

Lebih Terhubung dengan Pasangan

"Dalam hubungan, kita sering merasa sibuk dan kesulitan menemukan waktu serta energi untuk bercinta yang membedakan jadwal dengan libido. Melakukannya di pagi hari bisa membuatmu dan pasangan terus gembira saat hari kerja," terang Goldwyn.

"Hal ini bisa meningkatkan hubungan dan kedekatan, membuatmu ingin segera bertemu selanjutnya," sambungnya.

Bisa Mengawali Hari dengan Mood yang Bagus

Seks bisa membuatmu merasa lebih baik dan tak hanya berhubungan dengan kesenangan fisik karena meningkatnya dopamin serta oksitosin. Bercinta bisa jadi cara yang membuat moodmu lebih baik dalam seharian.

Sejumlah hal ini bisa menjadi alasanmu untuk bercinta di pagi hari. Mengingat beragam manfaatnya sebaiknya kamu menjadwalkannya sebagai rutinitas dengan pasanganmu.

(mdk/RWP)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
9 Tips Foreplay untuk Memancing Suami agar Semakin Bergairah di Ranjang
9 Tips Foreplay untuk Memancing Suami agar Semakin Bergairah di Ranjang

Sejumlah foreplay bisa dilakukan untuk membuat suami jadi klepek-klepek.

Baca Selengkapnya
10 Hal Sederhana saat Pagi Hari yang Bikin Pasangan Bahagia dan Bucin
10 Hal Sederhana saat Pagi Hari yang Bikin Pasangan Bahagia dan Bucin

Melakukan 10 hal sederhana saat pagi hari ternyata bisa membuat pasangan lebih bahagia dan bucin, seperti sekedar kontak mata, berpelukan bahkan berciuman.

Baca Selengkapnya
Fase Ideal Bercinta Dan Ini Trik Foreplay Bikin Pasangan Terpuaskan
Fase Ideal Bercinta Dan Ini Trik Foreplay Bikin Pasangan Terpuaskan

Seksolog Indonesia, dr. Boyke Dian Nugraha, menyarankan agar pasangan suami-istri melakukan hubungan seks dalam tempo dua hingga tiga kali seminggu.

Baca Selengkapnya
9 Manfaat Luar Biasa Bercinta yang Tak Bisa Dikesampingkan, Tak Hanya untuk Kesenangan dan Meneruskan Keturunan
9 Manfaat Luar Biasa Bercinta yang Tak Bisa Dikesampingkan, Tak Hanya untuk Kesenangan dan Meneruskan Keturunan

Bercinta bisa memiliki manfaat luar biasa yang kerap tak disadari.

Baca Selengkapnya
7 Tips Bercinta Penuh Gairah yang Bisa Meningkatkan Kemungkinan Hamil
7 Tips Bercinta Penuh Gairah yang Bisa Meningkatkan Kemungkinan Hamil

Bercinta bisa tetap jadi menyenangkan walau tengah berusaha memiliki keturunan.

Baca Selengkapnya
Aktivitas Setelah Bercinta yang Perlu Dilakukan untuk Memperoleh Kepuasan Maksimal
Aktivitas Setelah Bercinta yang Perlu Dilakukan untuk Memperoleh Kepuasan Maksimal

Kepuasan saat berhubungan suami istri bisa terjadi tidak hanya saat bercinta, namun juga saat setelahnya.

Baca Selengkapnya
8 Tips Menjaga Kemesraan bagi Pasangan yang Berdua dan Sibuk Bekerja
8 Tips Menjaga Kemesraan bagi Pasangan yang Berdua dan Sibuk Bekerja

Kehidupan yang padat dengan berbagai aktivitas seringkali membuat pasangan yang bekerja sulit untuk menyempatkan waktu berdua, terutama dalam hal hubungan intim

Baca Selengkapnya
Tips dan Trik Foreplay Serta Afterplay Bikin Hubungan Makin Mesra dan Panas
Tips dan Trik Foreplay Serta Afterplay Bikin Hubungan Makin Mesra dan Panas

Foreplay adalah serangkaian aktivitas untuk menstimulasi area tubuh pasangan sebelum berhubungan intim. Afterplay adalah interaksi setelah berhubungan seksual.

Baca Selengkapnya
9 Cara bagi Wanita untuk Memperoleh Kepuasan Dahsyat saat Bercinta
9 Cara bagi Wanita untuk Memperoleh Kepuasan Dahsyat saat Bercinta

Bagi wanita, sejumlah cara berikut bisa dilakukan untuk memperoleh orgasme dan kepuasan maksimal di saat bercinta.

Baca Selengkapnya
Manfaat Seks bagi Pria dan Wanita, Apakah Terdapat Perbedaan?
Manfaat Seks bagi Pria dan Wanita, Apakah Terdapat Perbedaan?

Banyak yang berpikir aktivitas seksual hanya untuk kesenangan, nyatanya bercinta juga bermanfaat untuk fisik, emosional dan psikologis.

Baca Selengkapnya
8 Posisi Bercinta yang Bisa Memberi Penetrasi Dalam dan Menyentuh G-Spot
8 Posisi Bercinta yang Bisa Memberi Penetrasi Dalam dan Menyentuh G-Spot

Sejumlah posisi bercinta bisa membuat terjadinya penetrasi yang dalam dan menyentuh G-spot.

Baca Selengkapnya
6 Cara Memberi Pijatan Mesra yang Menyenangkan dan Romantis pada Pasangan
6 Cara Memberi Pijatan Mesra yang Menyenangkan dan Romantis pada Pasangan

Pijatan yang dilakukan oleh pasangan suami-istri bisa menjadi cara untuk menghangatkan hubungan.

Baca Selengkapnya