Garuda Indonesia Siap Siaga Cegah Virus Corona Masuk Indonesia
Merdeka.com - Wabah virus corona mulai menjalar ke beberapa negara. Virus asal China ini mulai merebak ke empat negara di Asia Tenggara, salah satunya Vietnam.
Direktur Utama PT Garuda Indonesia, Irfan Setiaputra, mengatakan pihaknya sudah bekerja sama dengan otoritas negara setempat untuk memantau pergerakan penyebaran virus Corona. Dia menugaskan pegawainya untuk memastikan virus tersebut tidak menyebar lewat Garuda.
"Kita juga berharap mereka yang naik dalam kondisi sehat dan musti bisa di monitor oleh otoritas setempat," kata Irfan di Kantor BUMN, Jakarta, Jumat (24/1).
-
Virus itu apa? Virus adalah mikroorganisme yang sangat kecil dan tidak memiliki sel. Virus merupakan parasit intraseluler obligat yang hanya dapat hidup dan berkembang biak di dalam sel organisme biologis.
-
Bagaimana penanganan Covid-19 di Indonesia? Jokowi memilih menggunakan strategi gas dan rem sejak awal untuk menangani pandemi Covid-19. Gas dan rem yang dimaksudkan Jokowi diimplementasikan dalam tiga strategi yakni penanganan kedaruratan kesehatan, jaring pengaman sosial, dan pemulihan ekonomi. Inilah yang kemudian menjadi ujung tombak dalam penanganan Covid-19 di Indonesia.
-
Mengapa Covid-19 menjadi pandemi global? Pandemi Covid-19 telah menjadi salah satu peristiwa paling berdampak di abad ke-21. Penyakit yang disebabkan oleh virus corona jenis baru ini telah menginfeksi lebih dari 200 juta orang dan menewaskan lebih dari 4 juta orang di seluruh dunia.
-
Siapa yang mengumumkan kasus Covid-19 pertama di Indonesia? Presiden Jokowi mengumumkan hal ini pada 2 Maret 2020, sebagai kasus Covid-19 pertama di Indonesia.
-
Kapan Covid-19 pertama kali terkonfirmasi di Indonesia? Pada tanggal 2 Maret 2020, Indonesia melaporkan kasus pertama virus Covid-19, menandai awal dari pandemi yang memengaruhi seluruh masyarakat.
-
Apa dampak pandemi Covid-19? Pandemi Covid-19 mengubah tatanan kesehatan dan ekonomi di Indonesia dan dunia. Penanganan khusus untuk menjaga keseimbangan dampak kesehatan akibat Covid-19 serta memulihkan ekonomi harus dijalankan.
Sejauh ini, lanjutnya, belum ada rencana menutup rute penerbangan ke beberapa negara terjangkit virus Corona. Sebab hal itu berhubungan dengan pembelian tiket yang dipesan konsumen beberapa waktu sebelumnya.
Namun, jika kondisi negara tujuan makin parah akibat virus corona, mau tidak mau rute akan ditutup sementara. "Kita tidak mau memaksakan trayek itu tetap berjalan kalau kondisinya semakin parah," kata Irfan.
Garuda Indonesia Sudah Lakukan Mitigasi
Untuk mengantisipasi penyebaran virus tersebut, tindakan pencegahan telah dilakukan. Salah satunya dengan mewajibkan pekerja di bagian imigrasi untuk menggunakan masker.
"Semua petugas imigrasi kami sudah pakai masker," kata Komisaris Utama PT Garuda Indonesia (Persero) Triawan Munaf.
Triawan mengaku mendapat laporan dari lapangan tingkat kewaspadaan ditetapkan secara bertingkat. Monitor dilakukan dengan menggunakan pemberitahuan dari unit keselamatan penerbangan (safety aviation) Centra Medika yang melakukan pemantauan.
Misalnya jika ada tanda-tanda mengarah pada ciri terserang virus segera ditindaklanjuti. "Dari kemarin sudah dapat alert dari chiefnya semua dugaan. Jadi ini kerjasama tingkat dunia" kata Triawan.
(mdk/bim)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Bandara sebagai pintu masuk pertama perlu melakukan persiapan terkait mitigasi Covid-19.
Baca SelengkapnyaSaat ini, Omicron EG.5 mendominasi di tengah kenaikan kasus Covid-19.
Baca SelengkapnyaMeningkatnya kasus cacar monyet atau MPOX di sejumlah negara, BBKK Soekarno-Hatta bersama Angkasa Pura meningkatkan pengawasan penumpang dari luar negeri.
Baca SelengkapnyaTren kenaikan kasus mingguan Covid-19 nasional per 9 Desember 2023 dilaporkan menyentuh angka 554 kasus positif.
Baca SelengkapnyaPB IDI mengimbau masyarakat untuk menerapkan lagi protokol kesehatan seperti memakai masker dan menghindari kerumunan.
Baca SelengkapnyaKasus Covid-19 di Indonesia kembali meningkat. Kenaikan terjadi sejak dua pekan terakhir saat Singapura dihantam lagi badai Covid-19.
Baca SelengkapnyaKemenkes meminta pelayanan kesehatan meningkatkan kewaspadaan terhadap penyebaran Covid-19.
Baca SelengkapnyaMeningkatnya Covid-19 di Singapura, Menteri Sandiaga Uno mengimbau agar masyarakat berwisata di Indonesia saja
Baca SelengkapnyaSejumlah negara melaporkan kembali naiknya kasus virus Covid-19 sejak akhir November 2023.
Baca SelengkapnyaTemuan kasus Covid-19 kembali memantik kekhawatiran. Di Bali, ditemukan 43 kasus sejak awal Desember 2024.
Baca SelengkapnyaInformasi Jokowi terima dari Menkes, kasus Covid-19 masih dalam kondisi yang baik meski memang ada kenaikan.
Baca SelengkapnyaBudi juga menganjurkan masyarakat untuk kembali menggunakan masker saat mengakses tempat-tempat yang rawan.
Baca Selengkapnya