Harga Daging Sapi Hingga Telur Ayam Terpantau Normal
Merdeka.com - Harga daging sapi dan daging ayam di Pasar Ciputat, Tangerang Selatan masih terpantau normal. Salah satu pedagang, Edy mengatakan, harga daging sapi berada di kisaran Rp120.000 per kilogram (kg).
"Kalo belinya eceran kaya seperempat apa setengah kilo saya jualnya Rp120.000 tapi kalau ambil banyak Rp115.000 per kilo," kata Edy kepada merdeka.com, Sabtu (19/10).
Dia menjelaskan, harga tersebut untuk pasaran daging sapi lokal yang masih segar dan bersih tanpa tetelan. Sementara, daging yang masih ada tetelannya lebih murah sekitar Rp100.000 hingga Rp110.000 per kg.
-
Bagaimana harga ayam potong di Serang? Ayam potong menjadi barang pokok pertama yang masih naik di Pasar Induk Rau. Kenaikan ini sudah terjadi sejak bulan lalu.
-
Harga ayam potong di Pasar Induk Rau berapa? Salah satu yang mengalami kenaikan harga signifikan adalah daging ayam potong yang kini per kilogramnya mencapai Rp40 ribu.
-
Bagaimana harga beras di pasaran? Harga beras di pasaran masih di atas Harga Eceran Tertinggi (HET) yang ditetapkan pemerintah.
-
Mengapa daging sapi Polmard dihargai sangat mahal? Menariknya, semakin lama proses pengasapan berlangsung, semakin tinggi kualitas dan harga daging tersebut. Satu kilogram daging sapi bagian rusuk yang diasapi selama 15 tahun dapat dihargai hingga USD 3.200 atau sekitar Rp51,7 juta.
-
Kenapa harga ayam potong naik? Menurut salah seorang pedagang di sana, harga ayam potong mengalami kenaikan hingga Rp8 ribu per kilogramnya.
-
Dimana harga bahan pangan naik? Tak hanya beras, harga sejumlah bahan pangan di Jakarta terpantau merangkak naik.
Harga iga sapi sendiri berbeda dengan harga daging, yaitu sekitar Rp75.000 sampai Rp80.000 tergantung tebal tipisnya Iga.
Sementara itu, untuk harga ayam saat ini Rp36.000 perkilo dan untuk telur Rp20.000 per kg. Ketiga harga tersebut masih normal di pasaran.
Berdasarkan data Info Pangan Jakarta, harga daging sapi has berada di Rp121.750 per kg, dan daging sapi murni dijual dengan harga Rp117.142 per kg. Untuk harga daging ayam dijual seharga Rp35.658 per kg, sementara telur ayam ras di banderol Rp22.318 per kg.
Reporter Magang: Winda Ayu Lestari
(mdk/azz)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Komoditas yang masih tinggi adalah daging ayam dan telur.
Baca SelengkapnyaPemerintah melalui Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan mengklaim stok dan harga sembako jelang Iduladha 1445 Hijriah masih relatif aman atau stabil.
Baca SelengkapnyaPedagang Pasar Senen mengaku merasa bingung untuk harga daging kerap melonjak setiap bulan Ramadan.
Baca SelengkapnyaMenteri Perdagangan Zulkifli Hasan bersyukur karena harga Bapok, khususnya di Jawa Tengah terpantau stabil cenderung turun.
Baca SelengkapnyaSepanjang melakukan rangkaian peninjauan harga di sejumlah pasar berada di kondisi stabil.
Baca SelengkapnyaHarga bahan pangan dari beras, daging, ikan dan aneka bumbu mengalami kenaikan pada 23 Juli 2024.
Baca SelengkapnyaMendag Zulhas mengatakan harga kebutuhan pokok di Jakarta cenderung stabil.
Baca SelengkapnyaSelain memantau harga bahan pokok dan kondisi pasar, Zulhas juga sempat membeli sejumlah dagangan pedagang di lokasi. Berikut potretnya:
Baca SelengkapnyaJokowi menemukan harga beras di Pasar Sungai Ringin berada pada tingkat yang wajar.
Baca SelengkapnyaWali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu menemukan harga cabai masih tinggi setelah meninjau Pasar Jatingaleh, Semarang, Rabu (20/12).
Baca SelengkapnyaHarga tinggi telur dan daging itu ditemukan Satgas Pangan Polri mengecek ketersediaan stok pangan di sejumlah pasar tradisional.
Baca SelengkapnyaMendag Zulhas kerap sidak ke pasar untuk cek harga.
Baca Selengkapnya