Kisah haru penduduk desa Papua, 76 tahun tak rasakan listrik negara
![Kisah haru penduduk desa Papua, 76 tahun tak rasakan listrik negara](https://cdns.klimg.com/merdeka.com/i/w/news/2016/12/16/790950/540x270/kisah-haru-penduduk-desa-papua-76-tahun-tak-rasakan-listrik-negara.jpg)
Merdeka.com - PT Perusahaan Listrik Negara ( PLN) Papua dan Papua Barat mendistribusikan listrik ke 60 desa pada Desember 2016. Penyaluran listrik ini diberikan sebagai kado Natal untuk masyarakat Papua dan Papua Barat dari BUMN kelistrikan tersebut.
GM PLN Papua dan Papua Barat, Yohannes Sukrislismono, mengatakan penyaluran listrik ke 60 desa tersebut ditargetkan selesai pada 24 Desember 2016.
Dua desa yang baru saja menikmati layanan listrik PLN ialah Puay dan Yokiwa. Untuk mencapai desa tersebut, dibutuhkan waktu dua jam dari Kota Jayapura. Perjalanannya pun melewati tepian danau paling besar di Papua, Danau Sentani.
-
Dimana program listrik desa dijalankan? Letaknya berada di pulau paling selatan Indonesia yang berbatasan dengan lautan Australia.
-
Bagaimana warga Lebak Jeunjing mendapatkan listrik? Satu Rumah hanya Bisa Pakai Satu Lampu Untuk listriknya sendiri kwhnya sangat kecil, sehingga sekitar 8 rumah harus dibagi alirannya. Ini yang membuat masing-masing rumah hanya bisa memakai satu lampu.
-
Kenapa listrik di Cinungku susah diakses? Kondisi ini tentu menyulitkan mereka, terutama bagi warga yang memiliki usaha rumahan karena listrik yang didapat dalam jumlah yang terbatas.'Kalau di sini mah keluhannya listrik, belum ada (maksimal) di sini. Jadi pusatnya jauh, belum ada tiang listrik di sini. Kalau dipakai buat usaha pakai mesin serut kayu, sanyo, suka nggak kuat,' kata warga bernama Abah Pendi, pembuat kusen pintu kayu.
-
Kenapa warga Kampung Cinungku butuh listrik? Warga Cinungku menginginkan listrik untuk menunjang pekerjaan mereka. 'Keluhannya listrik, pak, belum ada di sini mah. Jadi listrik maksudnya, itu kwh-nya pada jauh. Jadi saya kerja juga nggak kuat sama mesinnya. Apalagi sama sanyo, sama mesin saya,'
-
Apa saja kesulitan warga Cinungku tanpa listrik? Masyarakat Kampung Cinungku mengeluhkan akses listrik yang belum bisa maksimal masuk ke kampungnya. Sehingga mereka kesulitan untuk menjalankan aktivitas sehari-hari.
-
Bagaimana Ganjar menyelesaikan masalah air dan listrik di desa itu? Ganjar mengaku akan segera mencari solusi atas persoalan air tersebut bekerja sama dengan camat setempat. Ia meminta camat untuk mempersiapkan apa saja yang dibutuhkan agar bisa mengalirkan air bersih ke permukiman warga.
Dua desa ini memang belum mendapatkan listrik dari PLN sejak 1940 atau 76 tahun lalu. Bahkan, dalam beberapa tahun silam, para penduduk harus merelakan tidur dan bermain dalam keadaan gelap gulita di malam hari.
Sebelum mendapatkan aliran listrik, desa ini hanya memanfaatkan genset pemberian Pemkab Jayapura. Namun, tak bisa beroperasi hingga 24 jam. Listrik menyala hanya saat sore menjelang malam hari.
"Listrik ini merupakan anugerah dari Tuhan. Kami berterima kasih kepada PLN karena memberikan listrik setelah sekian lama terbangunnya desa ini. Dulu, kami hanya memakai genset," ujar Kepala Desa Puay, Enos.
Sedangkan, Desa Yokiwa yang berjarak sekitar 4 kilometer dari Desa Puay memiliki kondisi yang lebih parah. Rumah penduduk yang berjarak hampir 10 meter belum mendapatkan aliran listrik sama sekali.
Bagaimana kehidupan penduduk di sana sebelum PLN menyentuh mereka? Di halaman selanjutnya inti ceritanya. (mdk/bim)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
![Puluhan Tahun Hidup Gelap Gulita tanpa Listrik dan Sinyal, Begini Nasib Warga di Kampung Terpencil Taman Nasional Baluran](https://cdns.klimg.com/mav-prod-resized/480x/ori/newsCover/2023/12/20/1703063620357-16j7f.jpeg)
Kampung ini dulunya sangat susah dijangkau padahal punya pemandangan eksotis yang menyihir mata.
Baca Selengkapnya![Potret Kampung Terpencil di Tuban, Dulu Tak Ada Listrik dan hanya Bisa Diakses dari Daerah Lain](https://cdns.klimg.com/mav-prod-resized/480x/ori/newsCover/2024/5/31/1717125752976-9rob2.jpeg)
Banyak penduduk kampung ini yang lebih memilih bersekolah ke daerah lain.
Baca Selengkapnya![47 Tahun Tanpa Listrik, Kini 197 Rumah di Inhil Dialiri PLN](https://cdns.klimg.com/mav-prod-resized/480x/ori/newsCover/2024/5/23/1716456201034-auure.jpeg)
Sejak 47 tahun yang lalu, warga setempat hanya menggunakan penerangan yang terbatas.
Baca Selengkapnya![Sejumlah Wilayah Indonesia Alami Pemadaman Listrik, Salah Satunya Tarakan](https://cdns.klimg.com/mav-prod-resized/480x/ori/newsCover/2024/1/8/1704718315215-vj9no.jpeg)
PLN mengonfirmasi bahwa kondisi pasokan listrik hari ini di Tarakan memang defisit lantaran beban puncak berada di atas daya pasok.
Baca Selengkapnya![Era Listrik 24 Jam Akhirnya Bisa Dinikmati hingga Pelosok Tanah Air](https://cdns.klimg.com/mav-prod-resized/480x/ori/newsCover/2024/10/22/1729556334917-p4aqkk.jpeg)
Program pemerataan listrik jadi salah satu agenda mendesak yang dilakukan di era pemerintahan Jokowi.
Baca Selengkapnya![Potret Miris Kekeringan di Jawa Tengah, Nenek Asal Pati Harus Jalan Kaki 2 Kilometer Pikul Puluhan Liter Air](https://cdns.klimg.com/mav-prod-resized/480x/ori/newsCover/2024/9/24/1727161227774-gwokk.jpeg)
Warga di berbagai daerah terpaksa mencari air di dalam hutan yang jaraknya mencapai satu kilometer dari desa mereka.
Baca Selengkapnya![Tahun Ini, 71 Desa di Kaltim akan Teraliri Listrik PLN](https://cdns.klimg.com/mav-prod-resized/480x/ori/newsCover/2023/11/13/1699872307148-zneyg.jpeg)
Rasio Elektrifikasi (RE) PLN di Kaltim per Agustus 2023 telah mencapai 94,95 persen dengan Rasio Elektrifikasi total mencapai 99,99 persen.
Baca Selengkapnya![Menuju Indonesia Emas, Masih Ada Kampung di Ponorogo Hidup Tanpa Listrik Seperti Zaman Dulu](https://cdns.klimg.com/mav-prod-resized/480x/ori/newsCover/2024/4/3/1712110481459-ekoxb.jpeg)
Di era modern saat ini ternyata di Indonesia masih ada salah satu kawasan yang tidak dialiri listrik.
Baca Selengkapnya![Bebas dari Gelap, Pulau Miang Sukses Kelola PLTS](https://cdns.klimg.com/mav-prod-resized/480x/ori/newsCover/2023/12/13/1702442206474-2v442.jpeg)
Bahkan, listrik yang dikelola oleh Bumdes setempat adalah energi terbarukan yang ramah lingkungan.
Baca Selengkapnya![Kisah Kakek Berusia 110 Tahun Ini Viral, Penghasilan Rp16 Ribu per Hari Hidup Tanpa Listrik selama 20 Tahun](https://cdns.klimg.com/mav-prod-resized/480x/ori/newsCover/2024/1/8/1704684539417-tvdho.jpeg)
Warga Kampung Cilawang, Bandung Barat dan Kampung Buyuh Topeng, Majalengka harus minum dari penampungan air hujan.
Baca Selengkapnya![Menembus Kampung Terdalam Papua Dikelilingi Pemandangan Indah, Tanpa Listrik & Aspal, Warganya Damai](https://cdns.klimg.com/mav-prod-resized/480x/ori/newsCover/2024/1/26/1706256572695-t26lni.jpeg)
Di pedalaman Papua, ada pemandangan alamnya yang menakjubkan.
Baca Selengkapnya![Potret Kampung Terpencil di Banyuwangi, Warga Andalkan Satu-satunya Truk Milik Crazy Rich Setempat untuk Penuhi Kebutuhan](https://cdns.klimg.com/mav-prod-resized/480x/ori/newsCover/2024/2/24/1708743558183-z6joig.jpeg)
Kampung ini terletak di tengah hutan Taman Nasional Meru Betiri
Baca Selengkapnya