Menperin Airlangga: Di setiap kawasan industri akan dibangun politeknik
Merdeka.com - Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto menjadi pembicara dalam Musyawarah Nasional (Munas) Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) ke-10 di Hotel Sahid Jaya, Sudirman, Jakarta, Selasa (24/4). Di depan para pengusaha, Airlangga membeberkan soal roadmap perekonomian Indonesia menuju industri 4.0.
Pada kesempatan itu, Airlangga menyoroti soal penyediaan sumber daya manusia (SDM) untuk menyongsong era revolusi industri 4.0. Menurut dia, SDM menjadi salah satu faktor yang tidak bisa lepas dari industri. Meski saat ini sudah memasuki era industri digital.
"Kami menciptakan vokasi dan politeknik untuk menyongsong era revolusi industri 4.0 ini. Nanti di setiap kawasan industri ada politeknik, " ujar Airlangga.
-
Bagaimana Menko Airlangga dorong pengembangan talenta digital? “Pemerintah berharap adanya program-program pengembangan talenta digital dapat menjadikan backbone IT tidak di negara lain, tetapi di Indonesia,“
-
Apa yang menjadi fokus Airlangga Hartarto dalam pengembangan ekonomi platform? “Dalam menyambut besarnya kesempatan tersebut, kita juga harus menyadari bahwa terdapat juga tantangan-tantangan dalam pengembangan ekonomi platform, terutama di wilayah pedesaan dan daerah 3T. Tantangan tersebut diantaranya adalah akses terhadap teknologi dan koneksi internet yang terbatas, serta kurangnya pemahaman tentang penggunaan platform-platform ini,“ ungkap Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto yang hadir secara virtual dalam acara Peluncuran Hasil Studi Penggunaan Platform Digital di Pedesaan Indonesia oleh DFS Lab, Selasa (25/7).
-
Bagaimana cara Airlangga Hartarto mendorong investasi? “Pemerintah Indonesia terbuka atas kerja sama investasi dalam berbagai area ekonomi,“ ungkap Menko Airlangga.
-
Gimana Kemnaker kembangkan SDM Ketenagakerjaan? Dalam kegiatan ini akan dibahas mengenai peluang kerja sama antara organisasi internasional melalui program-program pengembangan kompetensi yang mereka miliki dengan kebutuhan pemerintah pusat maupun pemerintah daerah.
-
Siapa yang berperan aktif dalam pengembangan SDM? Menteri Ketenagakerjaan (Menaker), Ida Fauziyah, mengapresiasi peran aktif dunia usaha dan dunia industri dalam pembangunan SDM terampil di Indonesia.
-
Gimana pengaruh teknologi ke tenaga kerja? Kondisi ini ditambah efisiensi penggunaan tenaga kerja sebagai akibat inovasi teknologi
Airlangga mengatakan, salah satu politeknik dibangun di Morowali, Sulawesi Tengah. Morowali menjadi perhatian pemerintah karena pertumbuhan perekonomiannya yang sangat pesat.
Airlangga Hartarto menjadi pembicara di Munas Apindo ©2018 Merdeka.comAdapun pertumbuhannya mencapai 60 persen atau 12 kali dari pertumbuhan ekonomi nasional. "Seperti di Morowali ada laboratorium metalurgi itu lebih bagus dari universitas negeri yang ada saat ini," tutur Airlangga.
Morowali merupakan salah satu penghasil nikel terbaik di Asia Tenggara, hasilnya diubah menjadi stainless steel atau baja. Di Morowali juga sudah dibangun smelter atau tempat pengolahan logam supaya lebih bernilai.
Untuk mendukung pertumbuhan ekonomi di Morowali ini, kata Airlangga, pemerintah tak hanya menyediakan laboratorium metalurgi yang bagus. Namun rektornya pun difasilitasi dengan baik, termasuk masalah gaji. "Rektornya juga digaji dengan gaji lebih tinggi dari rektor di perguruan tinggi lain," tutur dia.
Selain di Morowali, beberapa politeknik dan vokasi juga sudah dibuat di Bandung, salah satunya berlokasi dekat STT Telkom. Kata dia, di sana ada program pelatihan startup untuk anak-anak muda.
Kemudian yang sudah berhasil bisa memberikan beasiswa kepada mahasiswa lainnya. "Ini politeknik lebih bagus dari NHI yang dulu dibuat di Bandung," ucapnya.
Airlangga berharap roadmap dan berbagai inovasi yang dilakukan pemerintah ini disambut para pengusaha anggota Apindo. Sehingga, ketika menuju revolusi industri 4.0 ini semuanya bergerak beriringan baik itu pemerintah, pengusaha dan sumber daya manusia. "Jadi implementasinya ada di sana (pengusaha) dan roadmap-nya ada di kami di pemerintah," ucap Airlangga.
<blockquote class="instagram-media" data-instgrm-captioned data-instgrm-permalink="https://www.instagram.com/p/Bh8CYYxHzKi/" data-instgrm-version="8" style=" background:#FFF; border:0; border-radius:3px; box-shadow:0 0 1px 0 rgba(0,0,0,0.5),0 1px 10px 0 rgba(0,0,0,0.15); margin: 1px; max-width:658px; padding:0; width:99.375%; width:-webkit-calc(100% - 2px); width:calc(100% - 2px);"><div style="padding:8px;"> <div style=" background:#F8F8F8; line-height:0; margin-top:40px; padding:50.0% 0; text-align:center; width:100%;"> <div style=" background:url(); display:block; height:44px; margin:0 auto -44px; position:relative; top:-22px; width:44px;"></div></div> <p style=" margin:8px 0 0 0; padding:0 4px;"> <a href="https://www.instagram.com/p/Bh8CYYxHzKi/" style=" color:#000; font-family:Arial,sans-serif; font-size:14px; font-style:normal; font-weight:normal; line-height:17px; text-decoration:none; word-wrap:break-word;" target="_blank">Selamat Pagi... Yang mau tahu lebih banyak mengenai industri 4.0 silahkan baca Majalah Media Industri Edisi 01/2018 dengan tema *Siap Terapkan Industri 4.0* Yg mau unduh, monggo di: http://www.kemenperin.go.id/majalah/8/media-industri Terima kasih ð #industri4.0 #kemenperinri</a></p> <p style=" color:#c9c8cd; font-family:Arial,sans-serif; font-size:14px; line-height:17px; margin-bottom:0; margin-top:8px; overflow:hidden; padding:8px 0 7px; text-align:center; text-overflow:ellipsis; white-space:nowrap;">Sebuah kiriman dibagikan oleh <a href="https://www.instagram.com/airlanggahartarto4.0/" style=" color:#c9c8cd; font-family:Arial,sans-serif; font-size:14px; font-style:normal; font-weight:normal; line-height:17px;" target="_blank"> Airlangga Hartarto</a> (@airlanggahartarto4.0) pada <time style=" font-family:Arial,sans-serif; font-size:14px; line-height:17px;" datetime="2018-04-24T03:27:29+00:00">23 Apr 2018 jam 8:27 PDT</time></p></div></blockquote> <script async defer src="//www.instagram.com/embed.js"></script> (mdk/esy)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Airlangga meminta industri konstruksi melakukan transformasi digital.
Baca SelengkapnyaIda Fauziyah berharap mahasiswa baru Polteknaker menjadi mahasiswa dan lulusan yang istimewa serta tidak menambah jumlah pengangguran di Indonesia.
Baca SelengkapnyaEkonomi Sumatera Barat tahun 2022 tumbuh sebesar 4,36 persen, lebih tinggi dibanding tahun 2021 yang tumbuh sebesar 3,29 persen.
Baca SelengkapnyaKemenperin saat ini telah memiliki peta jalan industri padat karya terkait dengan sektor tekstil, elektronik, hingga sektor manufaktur lainnya.
Baca SelengkapnyaAfriansyah Noor, meminta kepada perusahaan-perusahaan di Kolaka, Sulawesi Tenggara untuk memperbanyak menyerap tenaga kerja lokal.
Baca SelengkapnyaMenaker mengatakan, SDM yang kompeten sangat dibutuhkan.
Baca SelengkapnyaPersoalan SDM sudah tertuang dengan jelas dalam program utama PSI yang identik dengan anak muda.
Baca SelengkapnyaGanjar menegaskan bonus demografi bisa mewujudkan Indonesia emas.
Baca SelengkapnyaPerusahaan dituntut untuk bertransformasi secara digital, termasuk bidang manufaktur.
Baca SelengkapnyaShinta melihat regulasi ketenagakerjaan di Indoensia masih belum optimal.
Baca Selengkapnya"Perusahaan-perusahaan tersebut terutama bergerak pada sektor renewable energy
Baca SelengkapnyaMenparekraf menekankan bahwa UMKM harus berada di garis depan
Baca Selengkapnya