4 Hal Mengejutkan dari Cerita Nikita Mirzani
Nikita Mirzani punya banyak rahasia. Berikut cerita Nikita tentang rahasianya:
Nikita Mirzani menjadi artis paling fenomenal. Dia sering menjadi sorotan publik, mulai dari penampilan hingga cara bicaranya yang blak-blakkan. Seperti dalam acara Brownis Jalan-Jalan, Nikita menceritakan harta kekayaannya yang kini mencapai miliaran.
Berikut hal-hal mengejutkan yang baru terungkap dari Nikita Mirzani:
-
Siapa yang memuji penampilan Nikita Mirzani? Penampilan Nikita saat ini mendapat tanggapan positif dari netizen, banyak yang memuji. Meskipun telah mencapai usia 37 tahun dan memiliki tiga orang anak, disebutkan bahwa kecantikan Nikita semakin bertambah.
-
Apa yang membuat Nikita Mirzani menyesal? Gua mau bilang kalo gua nyesel banget, nyesel mentok udah terlambat beb… terlambat nggak karu-karuan. Gimana gua ga nyesel beb… Masa gua baru sekarang join Shopee Live nya, padahal semua diskon 50% beb!! Gas lahh beb.. Masa gak ngiler si borrr??! Maknyus banget gini diskonnya! Makanya kalian jangan sampe ketinggalan LIVE STREAMING gua Di Shopee Live malam ini tanggal 6 Agustus jam 8 malem!"
-
Siapa yang merias wajah Nikita Mirzani? Dengan sentuhan makeup minimal yang dibuat oleh MUA Alma Naura, Penampilannya Terlihat Sangat Segar
-
Tato apa yang dihapus Nikita Mirzani? Foto-foto yang diunggah di akun Instagram pribadinya menunjukkan Nikita Mirzani sedang menghapus tato yang bertuliskan nama putrinya, Laura atau yang biasa disapa Lolly.
-
Kenapa Nikita Mirzani menantang netizen? Tapi ternyata, Nikita melanjutkan bahwa ia ingin menantang masyarakat untuk berani cantik dan berani bening, dan menyaksikan dirinya memberikan diskon besar-besaran untuk semua produk kecantikan Nikita Mirzani Beauty di sesi Shopee Live.
-
Siapa yang memberikan pujian pada Nikita Mirzani? Namun, pencapaian Nikita bersama Shopee Live kali ini ternyata banjir pujian serta apresiasi, baik dari penggemar dan warganet maupun rekan-rekan sesama artisnya.
Punya Rumah Harganya Rp 10 Miliar
Dalam acara Brownies Jalan-Jalan berjudul "Ruben Grebek Rumah Nikita Mirzani Yang Harganya Puluhan Miliar?" Sabtu (6/4). Dalam acara ini, Ruben bersama Kenta mengunjungi rumah Nikita yang baru saja jadi.
Saat masuk ke dalam rumah Nikita, Ruben terkejut setelah melihat marmer yang menjadi lantai di rumah Nikita. "Ini ini gila lho marmer," kata Ruben.
"Ini beli di, ada lah di salah satu marmer ternama itu ada di Kemang. Rp 700 juta," kata Nikita.
Tak hanya itu saja, rumah Nikita yang 3 lantai juga dilengkapi kolam renang, wardrobe, salon. Jika ditotal, seluruh pembangunan rumah Nikita mencapai Rp 10 miliar. "Karena kan Niki maunya bikin itu ga dimakan rayap, ga cepet keropos. Jadi sekalian bikinnya emang kayu yang mahal. Kalau ditotal ya sekitar Rp 10 miliar lebih," kata Nikita.
Jawaban Mengejutkan Saat Ditanya Soal Mantan Suami
Ternyata Nikita juga masih menyimpan foto mantan suaminya, Dipo Latief, di kamarnya. Foto itu dibungkus dengan kertas coklat. Kemudian bungkus coklat itu dibongkar oleh Ruben dan Kenta.
"Terlalu banyak kesedihan, sakit hati sama ini (sambil menunjuk foto dia dan Dipo). Jadi tutup ajalah," kata Nikita sambil menutup foto itu dengan kertas coklat.
Ruben juga sempat menanyakan pada Nikita, jika mantan suami mengajak balikan, apakah Nikita akan menerima? "Seandainya nih, mantan suami mau ngajakin balikan. Lu masih terima ga?" tanya Ruben.
Nikita dengan tegas menjawab tidak. "Enggak. Itu sudah tahu motifnya, tidak. Dulu aja waktu belum cerai aja digosipin kan rumah ini katanya dari dia. Padahal kan satu sen pun ga ada. Gitu, jadi ga mau lah," kata Nikita.
Punya Tabungan Sampai Rp 10 Miliar
Dalam acara itu, Nikita menyebut memiliki saldo di rekeningnya mencapai Rp 10 miliar. Nikita mengaku uangnya itu ia gunakan untuk biaya sehari-hari, mulai dari keperluan rumah sampai kebutuhan lainnya. Nikita membeberkan pengeluarannya sehari-hari yang mencapai Rp 2.215.898.500.
"Dari semua bank, total ada berapa ratus miliar?" tanya Ruben.
"Ya enggak ratusan miliar, cuma 10 miliar lah," jawab Nikita dengan santai.
"10 m (miliar) itu yang mandek, itu belum lo yang kerja-kerja lagi itu?," tanya Ruben dengan penasaran.
"Belum, kan kalau TV kan biasanya diutangkan, baru bayar 2-3 bulan gitu," jawab Nikita.
Punya Usaha Sewa Lapangan Futsal
Ternyata tak hanya rumah mewah, Nikita juga mengaku punya usaha sewa lapangan futsal. "Selain Niki punya rumah yang mewah, Niki juga punya lapangan futsal yang orang itu banyakan ga tau," kata Nikita.
Lapangan futsal ini berukuran 15x22 meter, dan dibangun tak jauh dari rumah Nikita Mirzani di kawasan Petukangan, Jakarta Selatan. "Kalau rumah kan ada di situ, kalau mau maen tinggal ke sini aja, deket," ceritanya.