Hina lambang negara, Zaskia Gotik akhirnya dimaafkan
Setelah permintaan tulus darinya, semua pihak langsung memaafkannya.
Zaskia Gotik sempat menjadi bulan-bulanan para netizen di internet. Itu tak lepas dari aksinya yang menghina lambang negara Indonesia, yaitu Pancasila.
Untunglah, setelah meminta maaf dengan tulus, banyak pihak sudah memaafkan dirinya. Bahkan kini Zaskia didapuk sebagai duta Pancasila.
-
Bagaimana Zaskia Gotik terlibat dalam bisnis fashionnya? Dia aktif terlibat secara langsung, terlihat dari postingan Instagramnya di mana ia bahkan duduk lesehan sambil menjahit label. Packaging sendiri Dengan sigap, Zaskia juga terlibat dalam mengurus packaging hingga jari-jarinya kotor dan menghitam.
-
Apa yang dikatakan Inara Rusli mengenai Zaskia Gotik? Dalam keterangan Instagramnya, Inara Rusli dengan santai menyebut Zaskia Gotik sebagai kloningannya.
-
Kapan Zaskia Gotik hadir di acara Aqila? Ini adalah momen saat Zaskia hadir di kelulusan putri sambungnya.
-
Transformasi apa yang dialami Zaskia Gotik? Deretan Potret Cantik Zaskia Gotik Dalam Balutan Hijab, Reaksi Nikita Mirzani Saat Bertemu Diluar Dugaan Seolah tidak percaya bahwa sahabatnya telah berhijrah, Nikita Mirzani sedikit histeris dan kaget saat berjumpa dengan Zaskia.
-
Apa yang Zaskia Gotik jual? Zaskia Gotik promosiin rumahnya yang mau dijual. Rumahnya dijual Rp750 jt, masih bisa ditawar.
-
Kapan Zaskia Gotik ditunjuk menjadi Duta Pancasila? Setelah menuai kontroversi karena menyebut salah satu lambang di Burung Garuda sebagai 'bebek nungging', ia pun akhirnya diangkat menjadi Duta Pancasila pada 2016.
Ditemui di gedung DPR/MPR RI Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (7/4/2016) bersama Abdul Kadir Karding (ketua fraksi PKB di DPR RI Komisi VI), Zaskia seang bisa dimaafkan oleh banyak pihak. Dia berjanji akan lebih berhati-hati kedepannya.
"Saya memaafkan, cara penyelesaiannya tidak harus dengan hukum. Tapi bagi PKB kalau ada permasalahan seperti ini kita ingin menyelesaikan adalah dengan persuasi. Justru kalau dia kita dorong untuk semangat mempelajari Pancasila. Lalu sebagai pekerja seni bisa memberi contoh yang baik. Apalagi kalau sampai jadi duta, itu luar biasa. Itukan hikmah dari apa yang terjadi," ungkap Abdul.
"Pekerja seni itu sekali ngomong punya dampak besar karena mereka public figure jadi akses ke media dan publik kuat. Kalau kayak saya politisi ngomong di seribu pengajian belum tentu efektif dengan sekali ngomong di medsos. Jadi mereka ini sangat strategis kita dorong untuk menjadi duta-duta," tambahnya.
Terpilih sebagai duta Pancasila merupakan tantangan bagi Zaskia. Dengan dukungan yang diberikan padanya, Zaskia yakin bisa menjalankan amanah ini dengan baik.
(kpl/hen/frs)
(mdk/kln)