\'Padamu Negeri\' jadi pembuka konser Iwan Fals di PRJ
Menjadi pengisi acara di panggung utama Pekan Raya Jakarta, Iwan Fals membuka konser dengan lagu nasional Padamu Negeri.
Menjadi pengisi acara di panggung utama Pekan Raya Jakarta, Iwan Fals membuka konser dengan lagu nasional Padamu Negeri. Sontak para penonton yang hadir bernyanyi bersama dengan pelantun lagu Oemar Bakrie tersebut.
Ini sudah 9 kali Iwan Fals menjadi pengisi acara di panggung utama Pekan Raya Jakarta di JIEXPO Kemayoran, Jakarta Pusat, Selasa (18/6) malam. Bahkan ribuan orang pun tampak menghadiri pertunjukan itu.
-
Bagaimana Iwan Fals mendukung karir musik Raya? Tidak hanya itu, seperti anak-anaknya yang lain, Iwan Fals juga menciptakan lagu untuk Raya. Sekarang, album yang telah dirilis sepuluh tahun yang lalu, kembali dikeluarkan dan Iwan Fals bersyukur bahwa tidak ada masalah dalam prosesnya.
-
Kenapa Iwan Fals membuat lagu 'Galang Rambu Anarki'? Lagu ini menjadi salah satu lagu Iwan Fals yang paling populer dan disukai banyak orang.
-
Lagu apa yang dibawakan Iwan Fals di acara sunatan itu? Dalam acara terebut, Iwan Fals juga turut menyumbangkan suaranya. Iwan Fals membawakan lagu 'Kemesraan'. Suasana acara kondangan sunatan seketika berubah menjadi konser lagu 'Kemesraan'.
-
Di mana acara sunatan yang di hadiri Iwan Fals? Iwan Fals hadir ke acara kondangan sunatan di Depok
-
Siapa yang menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia? Sebuah momen menarik terekam oleh kamera televisi ketika penjaga gawang Maarten Paes dengan penuh rasa hormat menyanyikan lagu kebangsaan 'Indonesia Raya' dalam pertandingan Timnas Indonesia melawan Australia pada Selasa malam (10/9/2024).
-
Kapan Hari Musik Nasional dirayakan di Indonesia? Hari Musik Nasional dirayakan setiap tanggal 9 Maret di Indonesia.
Sebanyak 10 lagu disuguhkan Iwan dalam konsernya kali ini. Dari mulai Padamu Negeri (Lagu Nasional), Badut, Esek-Esek Uduk-Uduk, Top Kopi, Bongkar, Sampah, Nona, Yang Tersendiri, Nyanyian Jiwa, serta Ibu yang dilibas habis untuk memuaskan para penonton yang sudah hadir.
Tak ayal ribuan penonton turut bernyanyi bersama idolanya. Ya, Iwan tampaknya sudah menjadi magnet tersendiri bagi para penggemarnya yang menamakan dirinya dengan sebutan Orang Indonesia atau Oi.
Baca Juga:
Foto Cium Gadis, Bastian Akan Dapat Teguran Dari Manajemen?
JKT48 Siap Gelar Tur 5 Kota
Manajemen Bantah Gosip Keluarnya Morgan Dari SMASH
NOAH Beri Ucapan Selamat ke Burgerkill
Burgerkill Berharap Bisa Beri Pengaruh Positif Akan Indonesia
Burgerkill Sabet Penghargaan Metal Internasional (kpl/aha/faj)