Volodymyr Zelenskiy: Ukraina Ogah Hadir di G20 Kalau Putin Datang
Tidak seperti Rusia, Ukraina bukan anggota G20. Tapi Presiden Jokowi mengundang langsung Zelenskiy untuk hadir saat berkunjung ke Ukraina beberapa waktu lalu.
Presiden Ukraina, Volodymyr Zelenskiy mengatakan negaranya mungkin tidak akan berpartisipasi dalam pertemuan G20 jika Presiden Rusia Vladimir Putin hadir.
"Sikap pribadi saya dan Ukraina bahwa jika Federasi Rusia hadir, Ukraina tidak akan berpartisipasi," jelasnya dalam konferensi pers, dikutip dari laman The Hill, Jumat (4/11).
-
Siapa yang salah sebut nama Volodymyr Zelensky sebagai "Presiden Putin"? Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden melakukan insiden yang membuat sejumlah orang menarik napas panjang pada Kamis (11/7) malam. Di hadapan para pemimpin NATO, Biden salah sebut saat memperkenalkan nama Presiden Ukraina, Volodymyr Zelensky dan memanggilnya dengan nama "Presiden Putin", musuh bebuyutan Ukraina.
-
Siapa saja yang terlibat dalam KTT ke-20 ASEAN-India? Presiden Jokowi (Jokowi) memimpin KTT ke-20 ASEAN-India dengan Perdana Menteri (PM) India Narendra Modi yang diikuti oleh para pemimpin negara ASEAN.
-
Siapa yang mendampingi Presiden Jokowi di KTT G20 India selain Menko Airlangga? Selain Menko Airlangga, turut mendampingi Jokowi dalam penerbangan menuju New Delhi yakni, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Sekretaris Negara Pratikno, dan Menteri Luar Negeri Retno Marsudi. Selanjutnya, ada juga Menteri Keuangan Sri Mulyani dan Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan.
-
Apa yang dilakukan Kim Jong Un dan Vladimir Putin di foto yang beredar? Dalam foto yang beredar Keduanya melakukan group selfie bersama para pengunjung klub. Kim Jong Un tampak memegang dua gelas minuman.
-
Kapan Vladimir Putin berkunjung ke Korea Utara? Sebagai informasi, beberapa waktu yang lalu Presiden Rusia Vladimir Putin berkunjung ke Korea Utara (Korut). Saat tiba di Pyongyang pada Rabu (19/6/2024) Putin terlihat disambut dengan karpet merah dan pelukan hangat dari Kim Jong Un.
-
Kapan KTT ke-20 ASEAN-India dihelat? Presiden Jokowi (Jokowi) memimpin KTT ke-20 ASEAN-India dengan Perdana Menteri (PM) India Narendra Modi yang diikuti oleh para pemimpin negara ASEAN.
Para pemimpin negara dengan perekonomian terbesar di dunia akan berkumpul pekan depan di Bali, menghadiri KTT tahunan G20. Namun sampai saat ini belum jelas apakah Putin bakal hadir juga.
Kremlin mengatakan, Putin pernah membahas KTT G20 dengan Presiden Indonesia Joko Widodo saat berbincang melalui telepon pada Rabu. Namun Kremin tidak menyampaikan apakah Putin akan datang.
Tidak seperti Rusia, Ukraina bukan anggota G20. Tapi Presiden Jokowi mengundang langsung Zelenskiy untuk hadir saat berkunjung ke Ukraina beberapa waktu lalu.
Baca juga:
Akankah Putin dan Zelenskyy Bertemu di KTT G20 Bali?
Joe Biden Emosi karena Terus Menerus Dimintai Bantuan Militer Oleh Ukraina
Moskow Ungkap Syarat Dialog Putin-Zelenskiy
Cerita Jokowi Sulit 'Damaikan' Putin dengan Zelenskyy
VIDEO: Polemik Jokowi Bawa Pesan Zelensky ke Putin, Dibantah Ukraina Diklaim Rusia
Beda Gaya Jokowi Bertemu Dua Seteru, Putin dan Zelenskyy