4 Prioritas alokasi anggaran pesta pernikahan
Alokasikan anggaran pesta pernikahan di tempat yang tepat, agar kamu bisa mendapatkan hasil yang maksimal.
Sah saja jika ingin membuat pesta pernikahan semalam suntuk yang tak terlupakan. Namun jangan sampai pesta kamu jadi ajang berfoya-foya tanpa prioritas yang jelas hanya karena euforia satu hari belaka.
Alokasikan anggaran pesta pernikahan di tempat yang tepat, agar kamu bisa mendapatkan hasil yang maksimal.
Katering
Cara membahagiakan para tamu yang yang paling langsung adalah dengan memilih menu berkualitas dari katering pernikahan pilihan kamu. Lebih baik kamu menyajikan menu sederhana yang sudah pasti lezat, dari pada masih harus mengira-ngira kesesuaian menu eksperimental yang rasanya belum tentu banyak disukai oleh tamu.
-
Bagaimana agar ucapan selamat menikah terasa spesial dan berkesan? Selamat menikah, semoga Allah menyempurnakan kebahagiaan kalan dan menyempurnakan ibadah kalian, serta memberikan petunjuk dalam setiap keputusan.
-
Bagaimana cara memberikan ucapan selamat menikah yang baik? Seperti apa kumpulan ucapan selamat menikah dari berbagai agama dan kalangan?
-
Bagaimana cara membuat ucapan pernikahan untuk sahabat agar lebih berkesan? Kata-kata ucapan pernikahan lucu untuk sahabat yang tulus akan menambah rasa bahagia dan keeratan hubungan persahabatan Anda dengannya.
-
Mengapa ucapan selamat menikah penting? Pernikahan menjadi salah satu momen istimewa. Bukan hanya bagi mempelai pengantin dan keluarga, namun juga bagi para tamu undangan. Tidak heran apabila mereka akan memberikan ucapan selamat menikah kepada mempelai.
-
Bagaimana cara memberikan ucapan selamat menikah yang berkesan? Salah satu cara untuk memberikan selamat dan ucapan terhadap pasangan yang baru menikah adalah dengan kata-kata.
-
Bagaimana cara membuat ucapan selamat menikah yang berkesan untuk sahabat? Banyak kata-kata ucapan yang bisa Anda berikan di hari spesial. Berikut ucapan happy wedding untuk sahabat yang merdeka.com lansir dari fnpvenues.com dan sumber lainnya: Happy Wedding untuk Sahabat yang Berkesan 1. Happy wedding, sahabatku. Pada hari istimewa ini kami berharap kedua teman kami masa depan yang cerah yang dipenuhi dengan sukacita dan kebahagiaan. Semoga semua berkat datang kepadamu. Kalian berdua pantas mendapatkan yang terbaik.
Pastikan catering kamu menggunakan bahan-bahan terbaik dan segar untuk mengolah makanan.
Dekorasi
Dekorasi pernikahan adalah wajah dari pesta yang diadakan, jangan ragu untuk mengalokasikan dana yang cukup untuk dekorasi. Tapi ingat, dekorasi yang baik bukanlah yang selalu serba mewah dan penuh. kamu bisa memfokuskan dekorasi pada sudut-sudut tempat tamu akan berkumpul dengan rangkaian bunga yang indah dan lampu yang ditata dengan cantik.
Jangan lupa juga koordinasikan bentuk booth makanan yang akan mendominasi pesta kamu, pertimbangkan taplak meja hingga warna pilarnya. Karena booth makanan yang tersebar di lokasi paling mendominasi ruangan.
Minuman
Sediakan banyak pilihan minuman. Jika kamu berpikir untuk menyajikan minuman dengan alkohol, ingat untuk memisahkannya dari minuman non-alkohol. kamu tentu tak ingin minuman segera habis di tengah acara, maka diskusikan pada vendor yang kamu pesan mengenai batas budget kamu.
Venue
Lokasi acara menentukan suasana hati para tamu yang hadir dan udara saat pesta berlangsung. Sah saja jika menggunakan pesta dengan lokasi yang jauh, namun berarti kamu harus memilih wedding venue yang baik.
Jika ingin memilih venue yang kecil dan lebih dekat seperti di tengah kota, pastikan juga lingkungan sekelilingnya baik dan bersih, juga tersedia cukup lahan parkir untuk para tamu.
Baca juga:
Kesalahan yang sering dilakukan saat memilih sepatu pengantin
Mau lamar kekasih di musim liburan nanti? Simak tips ini dulu
Siapkan rencana cadangan buat masalah tak terduga di hari pernikahan
4 Kesalahan umum saat memilih pakaian dalam calon pengantin
5 Makanan ini ampuh untuk mengusir stres
4 Hal yang harus dipertimbangkan sebelum adakan pernikahan megah