Jadwal Imsak & Buka Puasa Jumat 10 Mei 2019 untuk Jakarta, Surabaya, dan Kota Lain
Jadwal imsak & buka puasa Jumat 10 Mei 2019 untuk Jakarta, Surabaya, Medan, Makassar, dan Balikpapan bisa dilihat di tabel yang sudah tercantum.
Bulan ini seluruh umat Islam menyambut datangnya Ramadan 2019 dengan menjalankan ibadah puasa, menahan nafsu, lapar, dan dahaga sejak matahari terbit hingga terbenamnya.
Lalu kapankah waktu yang tepat untuk membatalkan puasa nanti? Berikut ini kami tampilkan jadwal imsak dan buka puasa untuk hari ini, tanggal 5 Ramadan 1440 Hijriyah atau 10 Mei 2019.
-
Kapan bulan Ramadhan dimulai tahun ini? Bulan Ramadhan telah tiba.
-
Apa yang dimaksud dengan bulan Ramadan? Ramadan adalah bulan suci dalam kalender Islam yang paling ditungg-tunggu oleh umat muslim seluruh dunia. Ramadan adalah waktu refleksi, pertumbuhan spiritual, dan kedisiplinan diri.
-
Apa yang menjadi tanda awal masuknya bulan Ramadan? Tarawih ini merupakan tanda kegiatan pertama yang dilakukan, sebelum menunaikan ibadah puasa di bulan Ramadan.
-
Apa yang dirasakan saat Ramadan berakhir? Seiring dengan terbenamnya matahari di akhir Ramadan, kita merasakan campuran perasaan yang sulit diungkapkan dengan kata-kata.
-
Dimana bulan Ramadan merupakan bulan penuh berkah dan ampunan bagi umat Islam? Di mana, Ramadan merupakan bulan penuh berkah dan ampunan bagi umat Islam.
-
Apa itu Puasa Ganti Ramadhan? Puasa ganti Ramadhan bisa juga disebut dengan puasa qadha Ramadhan. Sesuai namanya, puasa ini dikerjakan apabila umat Islam memiliki utang puasa saat Ramadhan.
Jadwal buka puasa hari Jumat, 10 Mei 2019 untuk warga dan musafir di wilayah Jakarta dan sekitarnya tercantum di dalam tabel berikut.
©2019 Merdeka.com
Sementara itu, jadwal buka puasa hari Jumat, 10 Mei 2019 untuk umat muslim yang sedang berada di kota Surabaya adalah sebagai berikut.
©2019 Merdeka.com
Bagi warga Medan, waktu imsak dan berbuka bisa dilihat melalui tabel di bawah ini.
©2019 Merdeka.com
Warga Makassar dan daerah di sekitarnya bisa membatalkan puasa berdasarkan jadwal berikut ini.
©2019 Merdeka.com
Sementara itu, jadwal imsak dan berbuka puasa untuk warga Balikpapan bisa dilihat dari tabel berikut.
©2019 Merdeka.com
Jika sudah masuk waktu berbuka atau Anda mendengar adzan berkumandang di waktu maghrib, segerakan berbuka. Arti dari menyegerakan berbuka di sini adalah segera membatalkan puasa begitu masuk waktu berbuka. Tidak perlu menunggu adzan selesai atau berbuka sesudah menjalankan ibadah salat maghrib.
Nabi Muhammad SAW menyarankan umatnya untuk menyegerakan berbuka. Beliau bersabda,
"Manusia akan senantiasa berada dalam kebaikan selama mereka menyegerakan berbuka." (HR. Bukhari Muslim)
Silakan berbuka dengan kurma seperti yang dijalankan Nabi Muhammad SAW. Jika tidak ada kurma, berbukalah dengan air. Setelah itu Anda bisa melanjutkan dengan ibadah salat, baru kemudian makan besar.
Baca juga:
Mengintip Aktivitas Ramadan di Masjid Berarsitektur Oriental
BPOM DKI Periksa Takjil di Pasar Benhil
Menanti Waktu Berbuka dengan Tadarus Bersama
Penampilannya Jadi Sorotan Karena Berhijab, Celine Evangelista: Nyaman
Berburu Pakaian Muslim di Skybridge Tanah Abang