Lengah awasi kawasan bebas rokok, Ahok ancam copot pejabat terkait
Ahok: Harus lebih tegas aja penerapan aturannya.
Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahja Purnama alias Ahok mengancam akan mencopot pejabat terkait pelanggaran kawasan bebas rokok. Ahok menilai lemahnya pengawasan membuat segelintir perokok yang tidak menggubris aturan tersebut, bahkan para pemilik lokasi pun kerap melakukan hal yang sama.
"Kita bakal ganti pejabat yang enggak berani tegas menerapkan aturan tersebut," tegas Ahok kepada wartawan di Balai Kota, Jakarta Pusat, Selasa (29/9).
Efektifitas sebuah aturan, lanjut Ahok, mampu berlangsung jika ada ketegasan dari pejabat terkait dalam pengawasannya.
"Ya harus lebih tegas aja penerapan aturannya," ungkapnya.
Sebab, aturan mengenai kawasan bebas rokok di tempat umum memang telah diatur dalam undang-undang kesehatan Nomor 36/2009, tentang kawasan tanpa rokok.
Diketahui, Koalisi Smoke Free Jakarta mencatat, masih banyak kawasan dan tempat di ibu kota, yang melanggar peraturan kawasan dilarang merokok selama kurun waktu 2014-2015.
Pelanggaran terhadap kawasan dilarang merokok ini memang terbilang mudah diacuhkan, karena hanya dikenakan sanksi berupa teguran, peringatan tertulis, penyebutan nama dan pencabutan izin usaha, yang tidak tegas dalam segi pengawasannya. Secara keseluruhan, Koalisi Smoke Free menilai bahwa penerapan sanksi ini belum optimal dilakukan oleh Pemprov DKI Jakarta.
Baca juga:
Bebaskan Jakarta dari asap rokok, Ahok diminta contoh walkot Manila
Di Jakarta, banyak TK sampai rumah ibadah langgar aturan bebas rokok
Purwakarta siapkan kelas khusus untuk pelajar perokok
90 Persen iklan rokok di Makassar berada dekat sekolah
Ini salah satu sebab banyak pelajar merokok
Ahok soal perokok usir ibu yang bawa bayi di mal: Kami tangkap!
-
Apa yang diuji coba oleh Pemprov DKI Jakarta? Penjelasan Pemprov DKI Uji Coba TransJakarta Rute Kalideres-Bandara Soekarno Hatta Dikawal Patwal Selama uji coba dengan menggunakan Bus Metro TransJakarta dikawal dengan petugas Patwal hingga ada penutupan sementara di beberapa persimpangan Penjabat Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono bersama jajaran Pemprov DKI Jakarta menjajal langsung TransJakarta menuju Bandara Internasional Soekarno-Hatta yang dimulai dari Terminal Kalideres.
-
Apa yang dirayakan oleh Ahok dan Puput? Ahok dan Puput merayakan ulang tahun putri mereka dengan acara yang sederhana, namun dekorasi berwarna pink berhasil menciptakan atmosfer yang penuh semangat.
-
Bagaimana Ahok terlihat dalam fotonya saat kuliah? Tampak pada foto, Ahok tengah bergaya bersama teman-temannya saat awal masa kuliah di Trisakti.
-
Kapan Mpok Atiek bermimpi? Dalam mimpi, tanggal 10 bulan 7 tahun 2024, nggak dipikir, anggap aja bunga tidur," ujarnya.
-
Bagaimana cara Pemprov DKI Jakarta menindak tegas PPKS? Pemprov DKI Jakarta menindak tegas para PPKS tersebut dengan melakukan razia selama 9 Februari sampai 13 Maret 2023
-
Kapan P.K. Ojong meninggal? Sebulan kemudian, Ojong meninggal dunia pada 31 Mei 1980.