Ini dia Chevrolet Trax, pesaing kuat Honda BR-V
Chevrolet Trax bakal diluncurkan pada bulan Februari 2016 mendatang.
Di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show 2015, Chevrolet menurunkan satu jagoan barunya untuk bersaing di segmen small SUV.
Adalah Chevrolet Trax, mobil yang bakal meramaikan persaingan di kancah small SUV untuk jadi penantang Honda BR-V.
Menurut lansiran Otosia (25/8), Chevrolet Trax bakal diluncurkan pada bulan Februari 2016 mendatang.
Jelas hal tersebut akan membuat Honda tidak berjalan sendirian di jalur small SUV. Diketahui bahwa Chevrolet Trax dibekali dengan mesin 1.4liter turbocharged. Sementara, hanya informasi itu yang bisa didapat. Untuk selanjutnya kita tunggu saja perkembangan hingga menuju hari peluncurannya di tahun depan.
Baca juga:
Modal Rp 67 triliun, Chevrolet siap gempur pasar mobil keluarga
Chevrolet perkuat posisi di pasar berkembang dengan investasi lima milyar dolar
Ternyata Chevrolet Corvette lebih menarik dari Porsche 911
Chevrolet Spark bakal ramaikan persaingan city car
Menengok desain mewah Chevrolet Camaro 2016
-
Apa ciri khas mobil Impala? Chevrolet Impala telah dikenal sebagai mobil mewah yang menarik banyak peminat dari akhir 1950-an hingga 1970-an.
-
Bagaimana Chevrolet Impala menjadi simbol kemewahan di Indonesia? Pada masa keemasannya, Chevrolet Impala dijual dengan harga yang cukup tinggi. Di Indonesia, tidak semua orang mampu membelinya, terutama antara tahun 1963 hingga 1967 saat negara menghadapi krisis moneter berat dengan tingkat inflasi yang mencapai 600 persen.
-
Apa saja model SUV yang ditawarkan Wuling? Ada tiga model Mobil SUV Wuling ditawarkan, yaitu Wuling Alvez, Wuling Almaz Hybrid dan Wuling Almaz RS.
-
Siapa yang menggunakan Chevrolet Impala sebagai mobil dinas? Selama era pemerintahan Presiden Soekarno, pemerintah Indonesia sering menggunakan mobil-mobil buatan Amerika sebagai kendaraan dinas para menteri.