Keren, Ford bakal luncurkan 13 mobil listrik baru di 2020
Tak tanggung-tanggung, Ford menginvestasikan USD 4,5 miliar atau setara Rp 63,58 triliun untuk mewujudkan misi tersebut.
Ford Motor Company baru-baru ini telah mengumumkan bahwa pihaknya akan mengambil produksi untuk mobil elektrik. Pada tahun 2020, perusahaan tersebut akan menginvestasikan USD 4,5 miliar atau setara dengan Rp 63,58 triliun untuk mewujudkan misi itu.
Menurut lansiran Auto Evolution (11/12), sebanyak 13 kendaraan baru bertenaga listrik bakal hadir di tahun 2020 mendatang.
Ini adalah sebuah langkah besar yang diambil Ford. Tak hanya itu saja, pihaknya juga akan mengembangkan teknologi baterai dan memperluas portofolio EV ke beberapa pasar berkembang.
Salah satu bentuk usahanya adalah dengan melakukan pembangunan proyek tersebut di Universitas Michigan. Ford menginvestasikan dana sebesar USD 2.100.000 atau setara dengan Rp 29,6 miliar. Hal itu semata-mata hanya untuk operasional penelitian serta pengembangan di laboratorium baterai yang mereka dalami.
Good luck, Ford!
Baca juga:
Jalani test drive, New Ford Everest malah terbakar
Sekali sentuh, mobil Ford bisa parkir 'maju mundur cantik' otomatis
Kecolongan, Ford Fiesta terbaru tertangkap kamera dengan kamuflase
Ini dia pemenang video terbaik kampanye Ford SYNC
Klub Ford berduka atas Peristiwa 4 Mahasiswa Terbakar di Fiesta
Tahun 2019, Ford siap lepas dua crossover terbaru
-
Bagaimana motor listrik bekerja? Cara kerja motor listrik terbilang sederhana, di mana ia mengkonversi energi listrik menjadi energi mekanik, memungkinkan motor untuk bergerak seperti motor berbahan bakar konvensional.
-
Apa itu motor listrik? Motor listrik, yang sering disebut sebagai "molis", adalah jenis kendaraan bermotor yang menggunakan energi listrik untuk menggerakkan komponennya.
-
Apa yang memengaruhi jarak tempuh mobil listrik? Menurut informasi resmi dari Hyundai Gowa, ada beberapa faktor yang memengaruhi jarak tempuh kendaraan listrik. Faktor-faktor tersebut mencakup kebiasaan berkendara, penggunaan daya tambahan, kondisi saat berkendara, serta status energi pada baterai.
-
Dimana Wuling merakit mobil listrik di Indonesia? Indonesia sudah memasuki era mobil listrik sejak merek otomotif Wuling dan Hyundai memutuskan merakit model BEV di pabrik mereka di Cikarang, Jawa Barat, pada 2021/2022.
-
Mengapa banyak motor listrik asli Indonesia yang diluncurkan? Kehadiran sejumlah brand lokal tidak terlepas dari upaya pemerintah Indonesia dalam mengembangkan industri otomotif berbasis elektrifikasi untuk mengurangi emisi karbon dioksida.