Penampakan Ducati Scrambler 2015
Ducati merilis secara resmi wujud sebenarnya dari spesies scrambler pertama di dunia.
-
Siapa yang memegang rekor kemenangan terbanyak di MotoGP dengan motor Ducati? Pecco Bagnaia tetap menjadi pemegang rekor kemenangan terbanyak.
-
Apa yang telah dicapai Alvaro Bautista untuk Ducati? Bautista telah memberikan dua gelar dunia untuk Ducati, yaitu pada tahun 2022 dan 2023.
-
Di mana sekte pemuja sepeda motor berada? Gerakan spiritual ini bermula di Desa Chotila, Rajasthan, India, di mana para penduduk bikin kuil untuk sepeda motor dan pemiliknya yang tewas bernama Om Banna.
-
Bagaimana negosiasi kontrak antara Ducati dan Bautista? Namun, hubungan mereka sempat diberitakan tidak harmonis di awal musim ini karena proses negosiasi kontrak yang berlangsung cukup sulit. Kabar yang beredar menyebutkan bahwa masalah ini terkait dengan negosiasi mengenai besaran gaji yang rumit.
-
Kenapa Sultan Djorghi sering naik motor? Ia juga dikenal sebagai salah satu artis yang punya hobi motor dan memiliki beberapa koleksi motor gede.
-
Di mana Marc Marquez meraih kemenangan pertamanya bersama tim Ducati? Marquez menunjukkan performa yang sangat mengesankan di Aragon, yang merupakan salah satu sirkuit favoritnya.
Sama halnya dengan pabrikan motor dunia lainnya, nampaknya Ducati juga menggunakan strategi teka-teki sebelum merilis produk motor terbarunya. Salah satunya yakni momentum kelahiran Ducati Scrambler 2015.
Belum lama ini juga, Ducati merilis secara resmi wujud sebenarnya dari spesies scrambler pertama di dunia. Melanjutkan trend motor berjenis pengganyang aspal dan semi-offroad, Scrambler terlahirkan kembali untuk model tahun 2015 nanti.
Dari penampakannya pertama ini diprediksi kuat Scrambler 2015 dibekali dengan model mesin V-Twin yang mungkin juga sudah berbekal perangkat pendingin mesin berupa cairan.
Sedianya Ducati Scrambler 2015 ini juga akan mengawali debutnya di ajang INTERMOT, Cologne, Jerman. Ducati menyatakan bahwa unit baru akan tersedia di dealer-dealer resminya per Januari 2015 mendatang.
born in 1962 from Scrambler Ducati on Vimeo.
(kpl/abe)(mdk/otosia)