Didampingi Iriana, Presiden Jokowi Jajal Tol Trans Jawa Pakai Bus
Presiden Joko Widodo didampingi Ibu Negara Iriana menjajal jalan tol Trans Jawa, Kamis (20/12). Jokowi berangkat dari tempat penginapan, Hotel Vasa Surabaya pukul 07.30 WIB.
Presiden Joko Widodo didampingi Ibu Negara Iriana menjajal jalan tol Trans Jawa, Kamis (20/12). Jokowi berangkat dari tempat penginapan, Hotel Vasa Surabaya pukul 07.30 WIB.
Turut mendampingi Jokowi adalah Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuldjono, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Menteri BUMN Rini Soemarno dan Gubernur Jawa Timur Soekarwo. Ada juga milenial dan pekerja jalan tol Trans Jawa.
-
Bagaimana kondisi jalan yang dilalui Jokowi? Mobil dinas RI 1 jenis Mercedes Benz S 600 Guard itu harus berjalan lambat dan dikabarkan sempat 'nyangkut'. Saking rusak parah, Jokowi sampai harus berganti mobil. Dari kendaraan dinas mercy ke mobil jenis jip.
-
Apa yang diresmikan oleh Jokowi di Jakarta? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan kantor tetap Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) Asia di Menara Mandiri 2, Jakarta, Jumat (10/11).
-
Di mana Presiden Jokowi meresmikan empat terminal tipe A di Pulau Jawa? Masih di Purworejo, di sana Jokowi meresmikan selesainya pembangunan empat terminal tipe A di Pulau Jawa.
-
Bagaimana pengaruh Presiden Jokowi pada Pilkada Jateng? Peta kompetisi Pemilihan Gubernur Jawa Tengah berdasarkan temuan survei ini tampak masih cair. Semua kandidat masih berpeluang untuk saling mengungguli. Selain faktor popularitas calon, faktor Jokowi Effect, melalui tingkat kepuasan kepada presiden dapat berpengaruh," imbuh dia.
-
Di mana Jokowi meninjau jalan rusak? Ruas jalan pertama yang ditinjau Jokowi adalah Jalan Terusan Ryacudu Kabupaten Lampung Selatan.
-
Apa yang diresmikan oleh Presiden Jokowi di Gorontalo? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan Bandar Udara Panua Pohuwato di Provinsi Gorontalo.
Dari Surabaya, Jokowi menumpangi sebuah bus. Jokowi melintasi jalan tol Warugunung berikutnya tol Mojokerto sampai ke titik akhir Kali Kuto, Kendal, Jawa Tengah.
"Kita akan coba naik bus sepanjang kurang lebih 341 km dari Surabaya ke Kali Kuto di Kabupaten Kendal," kata Jokowi.
Dalam perjalanan, mantan Wali Kota Solo ini juga berbincang dengan pengemudi bus. Jokowi bertanya mengenai kecepatan bus tersebut.
"90 km/jam Pak," jawab pengemudi.
"Wah cepet banget," ucap Presiden.
Baca juga:
Meski Habib Bahar Ditahan, Polda Metro Tetap Usut Kasus Penghinaan Presiden
Hadiri Bedah Buku Asal Usul Jokowi, Ibunda Berharap Tak Ada Fitnah Lagi
Doa Ibunda untuk Jokowi yang Sering Mendapat Fitnah
Jokowi: Kalau Ada Ulama Pukul Orang Urusan Polisi, Bukan Dengan Saya
Dibilang Anti Ulama, Jokowi Ingatkan Siapa Terbitkan Keppres Hari Santri?