Fadli Zon Desak Jokowi Segera Datang dan Berkantor di Papua
Wakil Ketua DPR Fadli Zon meminta Presiden Joko Widodo (Jokowi) berkantor di Papua untuk sementara waktu. Hal ini supaya pemerintah bisa memegang kendali situasi dengan cepat.
Wakil Ketua DPR Fadli Zon meminta Presiden Joko Widodo (Jokowi) berkantor di Papua untuk sementara waktu. Hal ini supaya pemerintah bisa memegang kendali situasi dengan cepat.
"Yang paling penting bagaimana meng-handle situasi. Saya minta Pak Jokowi segera lah datang ke sana. Berkantor juga di sana, saya lihat pernyataan Kapolri, Panglima TNI, sudah menyatakan akan berkantor di Papua selama sepekan," kata Fadli di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (3/8).
-
Apa yang dilakukan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo di Papua? Pak Kapolri beliau jam 5 sudah berada di Papua, dengan Panglima TNI. Jadi beliau tidak bisa hadir, karena beliau tidak bisa hadir tentunya kita tidak mengikutsertakan para pejabat lainnya. Sehingga murni kita adalah PP Polri pada acara hari ini ya.
-
Bagaimana cara KPU Papua dan Papua Pegunungan sampai ke Jakarta? Pesawat tersebut dipiloti Capt.Marsya da Fo.Guruh
-
Apa saja yang menjadi kendala dalam pendistribusian logistik Pemilu di Papua? Seperti, sarana transportasi khusus, misalnya, sewa pesawat atau perahu motor yang dilanjutkan dengan berjalan kaki. Diakui, salah satu kabupaten di Papua yang alokasi untuk distribusi logistik tertinggi adalah Kabupaten Mamberamo Raya yang mencapai Rp10 miliar, karena selain untuk carter atau sewa pesawat atau heli, juga perahu motor dan harus dipikul dengan berjalan kaki selama sekitar tiga hari.
-
Apa yang ditemukan di Papua yang viral di TikTok? Viral di TikTok Ditemukan di Papua Penemuan tank yang terpendam di dalam tanah ini diketahui berlokasi di Sarmi Kota, Kabupaten Sarmi, Provinsi Papua. Indonesia.
-
Siapa yang memimpin penyerahan bantuan 'Kemendag Peduli' di Papua Tengah? Terkait dengan bencana kekeringan dan cuaca dingin ekstrem yang dialami wilayah Papua Tengah, pemerintah tidak tinggal diam. Melalui Kementerian Perdagangan, bantuan 'Kemendag Peduli' diserahkan langsung di bawah pimpinan Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan.
-
Kodok baru apa yang ditemukan di Papua Barat? Spesies baru itu dikenali berbeda berdasarkan ukuran, warna, bentuk tubuh, dan garis-garis di tangannya.
Menurut Fadli, Kepala negara berkantor di bumi cendrawasih merupakan cara yang bagus. Hal itu bisa membuat kepercayaan orang Papua kepada pemerintah dalam membangun Papua bisa tumbuh.
"Presiden kan bolak-balik membanggakan Papua, membangun Papua. Tapi ternyata orang Papua merasa tidak puas. Jadi ada yang salah dong dari strategi pendekatan kita terhadap Papua. Jadi ada pembangunan di sana. Pembangunan infrastruktur," kata Fadli.
Menurut Waketum Partai Gerindra itu, cara Jokowi mencairkan suasana dengan rakyat Papua tidak mempan.
"Bahkan presiden pakai trail di sana, tapi kok rakyat Papua enggak mau dengarkan presiden. berarti ada yang salah. Jangan-jangan presiden cuma pencitraan doang di sana," tandas Fadli Zon.
Baca juga:
Bertahap, Pembukaan Blokir Internet di Papua & Papua Barat Dilakukan Mulai Besok
Wiranto Beberkan Alasan Batasi Akses WNA ke Papua dan Papua Barat
Wiranto Tutup Ruang Dialog untuk Referendum Papua dan Larang Bendera Bintang Kejora
Pangdam Cenderawasih Diganti, Dua Kodam di Papua Kini Diisi Putra Asli Daerah
Wali Kota dan Sejumlah Kepala Suku Nusantara di Solo Gelar Doa Bersama untuk Papua