Gus Ipul-Puti pertahankan prestasi dan buat pelayanan terbuka serta murah
"Pemerintah yang bersih dengan sistem modern sudah biasa, selama dua priode ini mendampingi Pakde Karwo kami sudah melakukan pembenahan itu," kata Gus Ipul dalam debat pulik, Sabtu (23/6).
Pasangan Calon (Paslon) nomor dua, Saifullah Yusuf-Puti Guntur Soekarno bertekad akan mempertahankan prestasi-prestasi yang diperoleh selama ini. Meski demikian, Gus Ipul dan Puti ini bertekad akan menjadikan pemerintahan yang terbuka serta murah dalam melayani masyarakat.
"Pemerintah yang bersih dengan sistem modern sudah biasa, selama dua priode ini mendampingi Pakde Karwo kami sudah melakukan pembenahan itu," kata Gus Ipul dalam debat pulik, Sabtu (23/6).
-
Apa itu Pilkada Serentak? Pilkada serentak pertama kali dilaksanakan pada tahun 2015. Pesta demokrasi ini melibatkan tingkat provinsi, kabupaten, dan kota.
-
Apa definisi dari Pilkada Serentak? Pilkada Serentak merujuk pada pemilihan kepala daerah yang dilaksanakan secara bersamaan di seluruh wilayah Indonesia, termasuk pemilihan gubernur, bupati, dan wali kota.
-
Apa tujuan utama dari kampanye Pilkada? Tujuan kampanye dalam Pilkada (Pemilihan Kepala Daerah) adalah untuk mempengaruhi dan memenangkan dukungan masyarakat untuk mendukung pasangan calon yang diusung.
-
Kapan Pilkada serentak berikutnya di Indonesia? Indonesia juga kembali akan menggelar pesta demokrasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) secara serentak di tahun 2024. Pilkada 2024 akan dilasanakan ada 27 November 2024 untuk memilih gubernur, wali kota, dan bupati.
-
Mengapa Pilkada penting? Pilkada memberikan kesempatan kepada warga negara untuk mengekspresikan aspirasi mereka melalui pemilihan langsung, sehingga pemimpin yang terpilih benar-benar mewakili kehendak dan kebutuhan masyarakat setempat.
-
Apa yang terjadi pada Pilkada di Jawa Timur? Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di lima wilayah di Jawa Timur dipastikan akan melawan kotak kosong.
Gus Ipul mengatakan, selama ini dirinya bersama dengan Pakde telah mendapatkan penghargaan sebanyak 90, semua berasal dari pemerintah pusat sebagai bagian dari kerja keras bersama. Meski demikian, persoalan itu akan ditingkatkan untuk menambah Jatim menjadi lebih baik.
Di antara prestasi yang sudah diperoleh selama menjabat sebagai Wakil gubernur bersama Pakde Karwo adalah 7 kali mendapatkan predikat WTP (Wajar Tanpa Pengecualian), kemudian 7 kali penghargaan dari kementerian dalam negeri sebagai pemerintah terbaik, dan masih banyak prestasi-prestasi yang diperoleh.
"Semua itu harus dipertahankan dan harus dikembangkan menjadi lebih banyak lagi," jelas Gus Ipul.
Untuk bisa mewujudkan perubahan menjadi lebih baik, perlu ada perubahan dengan rasa dan hati. "Untuk itu perlu ada perubahan berkelanjutan," kata Puti.
Baca juga:
Masuki masa tenang, alat peraga kampanye Pilwali Malang diturunkan
'Wis Wayahe Kalah Maneh' menggema dari luar gedung usai debat Pilgub Jatim ketiga
Ini video closing statement Gus Ipul-Puti yang bikin Risma mbrebes mili
Tak bawa undangan, pendukung Paslon 1 diusir dari ruangan debat
PDIP sebut Gus Ipul-Puti kompak dan impresif saat debat terakhir
Debat pamungkas Pilgub Jatim selesai, Pakde Karwo tulis surat terbuka
Pernyataan penutup di depan lukisan Bung Karno, Puti berdoa semoga Jatim adem