Jokowi geser Luhut jadi Menko Kemaritiman, Wiranto Menko Polhukam
Selain Luhut, sejumlah menteri lain digeser dan ada juga yang digeser.
Presiden Joko Widodo secara langsung mengumumkan reshuffle Kabinet Kerja di Istana Negara, Jakarta. Salah satu menteri yang dirotasi oleh Jokowi adalah Luhut Binsar Panjaitan.
Luhut digeser dari posisi Menko Polhukam menjadi Menko Kemaritiman. "Yang pertama saudara Luhut Binsar sebagai Menko Kemaritiman," kata Jokowi, Rabu (27/7).
Sementara pengganti Luhut, Jokowi mengangkat Jenderal (Purn) Wiranto sebagai Menko Polhukam.
"Saya juga mengangkat sejumlah muka baru, yang pertama Wiranto sebagai Menko Polhukam," kata Jokowi.
Selain Luhut, sejumlah menteri lain digeser dan ada juga yang digeser.
-
Kapan reshuffle kabinet menteri dan wakil menteri dilakukan? Presiden Joko Widodo kembali melakukan reshuffle menteri dan wakil menteri Senin (17/7) hari ini.
-
Apa yang sedang dilakukan Prabowo terkait susunan kabinet? Ketua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad, membenarkan bahwa sampai saat ini Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin belum pernah diundang saat menbahas susunan kabinet. Sebab, Dasco menegaskan, untuk menyusun kabinet merupakan hak prerogatif Presiden terpilih Prabowo Subianto. "Jadi memang yang namanya susunan menteri itu sebagai hak prerogatif presiden terpilih yang melakukan simulasi-simulasi," kata Dasco, saat diwawancarai di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Sabtu, (14/9).
-
Apa yang mungkin diberikan Jokowi untuk Kabinet Prabowo? Tak hanya memberikan pendapat, mantan Wali Kota Solo tersebut juga bisa memberikan usulan nama untuk kabinet mendatang.
-
Apa yang terjadi di Bukber Kabinet Jokowi? Bukber Kabinet Jokowi Tak Dihadiri Semua Menteri 01 & 03, Sri Mulyani: Sangat Terbatas
-
Bagaimana Prabowo dinilai akan meneruskan pemerintahan Jokowi? Sebagai menteri Presiden Jokowi, Prabowo kerap ikut rapat. Sehingga, Prabowo dinilai tinggal meneruskan pemerintahan Presiden Jokowi-Ma'rufA Amin.
-
Kapan Prabowo dikabarkan akan menambah jumlah Kementerian? Presiden terpilih Prabowo Subianto dikabarkan akan menambah jumlah kementerian lembaga menjadi 40.
Baca juga:
Ini alasan Jokowi pilih Wiranto gantikan Luhut jadi Menko Polhukam
Menko PMK Puan Maharani lagi-lagi aman dari reshuffle
Ini alasan Jokowi reshuffle kabinet kerja
Sofyan Djalil, menteri yang tiga kali isi pos di kabinet Jokowi
Tunjuk Sri Mulyani jadi Menkeu, Jokowi minta izin ke World Bank
Ade Komarudin: Airlangga jadi menteri bukan hanya akomodasi politik