Menhan Prabowo Subianto Kunjungan Kerja ke Abu Dhabi
Karo Humas Kementerian Pertahanan, Brigjen TNI Totok Sugiharto menjelaskan bahwa perjalanan Prabowo Subianto ke luar negeri bertujuan untuk memperkuat diplomasi pertahanan.
Menteri Pertahanan Prabowo Subianto melakukan kunjungan kerja ke Kementerian Pertahanan Uni Emirat Arab (UEA) di Abu Dhabi, Senin (24/2). Dalam kunjungan tersebut Prabowo Subianto diterima dengan upacara jajar kehormatan di kantor Kementerian Pertahanan Uni Emirat Arab yang dilanjutkan dengan bilateral meeting dengan Menhan UAE Mohammed Ahmed Al Bowardi.
Setelah melakukan pembicaraan bilateral di kantor Kemhan UAE, Senin (24/2), Menhan RI H. Prabowo Subianto dan Menhan UAE Mohammed Ahmed Al Bowardi menandatangani perjanjian kerjasama di bidang pertahanan sebagai tindak lanjut dari Letter of Intent yang ditandatangani kedua negara di Bogor tanggal 24 Juli 2019.
-
Apa yang diusung Prabowo Subianto dalam acara tersebut? Ketua Umum Pilar 08, Kanisius Karyadi, mengatakan bahwa kegiatan yang diikuti oleh 70 ribu lebih peserta ini merupakan bentuk dukungan terhadap Prabowo Subianto dalam menjaga dan merawat Persatuan Indonesia, sejalan dengan Sila ke-3 Pancasila.
-
Apa yang ditolak mentah-mentah oleh Prabowo Subianto? Kesimpulan Prabowo lawan perintah Jokowi dan menolak mentah-mentah Kaesang untuk menjadi gubernur DKI Jakarta adalah tidak benar.
-
Kapan Prabowo Subianto menghadiri Upacara HUT Polri? Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto hadir dalam upacara HUT Polri ke-78, Senin kemarin.
-
Siapa yang bertemu dengan Prabowo Subianto? Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep menemui Ketum Gerindra Prabowo Subianto.
-
Apa yang terjadi saat Pramono Anung dan Puan Maharani bertemu dengan Prabowo Subianto? Ketua DPR RI sekaligus Ketua DPP PDIP Puan Maharani, terekam dalam kamera saat dirinya menarik bakal calon gubernur Jakarta Pramono Anung ke hadapan presiden terpilih Prabowo Subianto.
-
Apa yang dilakukan Prabowo Subianto dalam Upacara HUT Polri? Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto hadir dalam upacara HUT Polri ke-78, Senin kemarin.
Karo Humas Kementerian Pertahanan, Brigjen TNI Totok Sugiharto menjelaskan bahwa perjalanan Prabowo Subianto ke luar negeri bertujuan untuk memperkuat diplomasi pertahanan. Hal tersebut sangat diperlukan mengingat situasi global yang semakin dinamis.
"Diplomasi pertahanan kita perlu dibangun lebih kuat lagi terutama untuk menghadapi dinamika global. Selain itu diplomasi pertahanan secara khusus juga diperlukan untuk mencegah terjadinya ketegangan antar negara" ujar Brigjen Totok Sugiharto.
Selanjutnya Brigjen TNI Totok menyebutkan bahwa selain diplomasi pertahanan, kunjungan kerja Prabowo ke luar negeri juga dilakukan untuk menjajaki alat utama sistem persenjataan (alutsista) yang diperlukan oleh Indonesia. Hal ini perlu dilakukan untuk mencapai target pemenuhan alutsista sesuai dengan Minimum Essential Force alutsista Indonesia.
Baca juga:
Desmond: Paling Bagus Prabowo Presiden dan Anies Wapresnya
Di Foto Prabowo Seolah Diam Padahal Sedang Gerutu, Ajudan Ungkap Penyebabnya
Prabowo Menteri Terpopuler Terlalu Dini Dikaitkan Pilpres 2024
Jadi Capres Terkuat untuk 2024, Prabowo Masih Fokus Tugas Menhan
Sandiaga Soal Prabowo Menteri Terbaik: Beliau Sangat Memahami Bidang Pertahanan
Blak-Blakan Pemerintahan Jokowi, Indonesia Sulit Menang Perang dengan China