Menpora harap jetski sumbang dua emas di Asian Games
Terkait persiapan jelang pertandingan, salah satu atlet jetski Aero Aswar mengatakan sudah sangat siap, mengingat venue yang digunakan nanti yakni Pantai Ancol sudah tidak asing lagi baginya.
Menpora Imam Nahrawi meninjau pelatnas jetski di Pantai Ancol, Jakarta, Kamis (9/8) sore. Ia juga berkesempatan bermain jetski bersama atlet seperti Aero Aswar dan Aqsa Aswar.
"Rupanya yang grogi mereka (atlet). Mereka grogi, saya super grogi. Ini pengalaman yang sangat menarik bagi saya, saya belajar langsung di lapangan," kata Menpora sembari tartawa.
-
Mengapa Kemenpora memberikan dukungan penuh terhadap Kontingen Indonesia di Asian Para Games 2022 Hangzhou? “Izinkan kami mengucapkan terima kasih kepada Bapak Presiden Joko Widodo yang telah mendukung Kontingen Indonesia hingga bisa mengukir prestasi yang sangat membanggakan ini,” ujar Cdm Angela. Apresiasi juga disampaikan Angela kepada Menpora Dito Ariotedjo yang telah memberikan masukan, semangat, serta motivasi kepada seluruh atlet NPC Indonesia.
-
Siapa yang berkontribusi dalam revitalisasi GBK pada Asian Games 2018? Vita mengatakan, pada ajang perhelatan Asian Games 2018 pihaknya kembali berpatipasi dalam revitalisasi GBK melalui aplikasi produk ThruCrete yang mampu meresapkan air ke dalam tanah di sejumlah area di Kawasan GBK, seperti Taman Krida Loka, jalur pejalan kaki dan lintasan joging.
-
Kapan Indonesia menjadi Juara Umum SEA Games di bawah kepemimpinan Wismoyo Arismunandar? Indonesia pernah jadi raja Asia Tenggara dalam bidang olahraga. Negara maritim ini berhasil jadi Juara Umum SEA Games 1997 di Jakarta. Di balik prestasi ini, ada peran besar sosok Jenderal TNI (Purn.) Wismoyo Arismunandar.
-
Kapan Opening Ceremony Asian Games 2022 digelar? Opening Ceremony Asian Games 2022 digelar di National Stadium Hangzhou, China pada Sabtu (23/9) malam.
-
Siapa yang hadir di acara Sports Day Gempi? Di unggahan terbarunya, Gading Marten memperlihatkan momen bersama Gisel dan Gempi dalam acara Sports Day. Mantan suami istri ini dengan senang hati hadir untuk mendampingi sang putri.
-
Dimana Opening Ceremony Asian Games 2022 diadakan? Opening Ceremony Asian Games 2022 digelar di National Stadium Hangzhou, China pada Sabtu (23/9) malam.
Menpora juga menargetkan di cabor jetski ini diharapkan dapat meraih dua medali emas di Asian Games mendatang. Ia juga meminta atlet-atlet jetski ini selalu happy dan enjoy selama berlatih.
Menpora Imam Nahrawi meninjau pelatnas jetski ©2018 Merdeka.com
"Semoga lebih (medali) Insya Allah. Karena mereka ini sudah pernah bertemu dengan calon-calon lawannya," katanya.
Terkait persiapan jelang pertandingan, salah satu atlet jetski Aero Aswar mengatakan sudah sangat siap, mengingat venue yang digunakan nanti yakni Pantai Ancol sudah tidak asing lagi baginya.
Juara dunia jetski tahun 2014 di kelas Pro Runabout Stock di Arizona, Amerika ini juga mengaku negara Kuwait dan Thailand adalah rivalnya di Asian Games.
Baca juga:
Sambut Asian Games, Menpora dan sejumlah pejabat gowes Sepeda Nusantara
Tinjau pelatnas di GBK, Menpora semangati dan memotivasi para atlet
Menpora harap lewat Gala Desa 2018 lahirkan atlet-atlet hebat
Kemenpora akan perluas pelatihan kewirausahaan pemuda di kabupaten/kota
Capai kesepakatan, aksi jalan kaki atlet difabel Bandung-Jakarta dibatalkan
Menpora: Semua pihak antisipasi faktor non teknis bagi atlet