Persiapan MotoGP, Drainase Mandalika akan Ditambah Antisipasi Genangan Air di Sirkuit
"Pengerjaannya dibagi ke dalam tiga sistem tier," kata Hadi.
Komandan Lapangan Persiapan MotoGP Mandalika 2022, Marsekal (Purn) Hadi Tjahjanto akan menambah drainase di kawasan ekonomi khusus (KEK) Mandalika untuk mengantisipasi genangan air di dalam sirkuit maupun sekitarnya.
Kondisi dan kelayakan sirkuit jadi salah satu fokus pembenahan yang dikebut dalam waktu dekat. Langkah ini diambil setelah mengevaluasi pelaksanaan World Super Bike (WSBK) pada 19--21 November 2021 lalu di lokasi yang sama, sirkuit Internasional Jalan Raya Pertamina Mandalika.
-
Kapan MotoGP Mandalika pertama kali diadakan? Sejak diresmikan Presiden Joko Widodo pada 12 November 2021, sirkuit Mandalika telah beberapa kali menghelat ajang balapan motor kaliber dunia.
-
Siapa yang mendukung tim KTM di ajang MotoGP Pertamina Grand Prix Of Indonesia 2023? Turis asal Austria, John mengatakan sangat antusias untuk menonton Pertamina Grand Prix Of Indonesia 2023. Sebab, ini adalah kali pertama menonton langsung ajang balap dunia di Indonesia.“Saya sangat tertarik dengan MotoGP di Indonesia, saya berkeliling dunia untuk menonton ajang ini. Mulai dari Valencia, Barcelona, San Morano, Malaysia, Thailand, dan sekarang saya melihat di Mandalika Indonesia." " Saya mendukung tim KTM. Saya juga tertarik melihat arenanya karena semua orang datang ke sini untuk melihat race. Kami harap akan melihat race yang bagus,” jelasnya, saat ditemui di Bandara International Lombok, Kamis (12/10).
-
Apa promo yang diberikan oleh Pertamina untuk MotoGP Mandalika 2024? Pertamina Patra Niaga memberikan potongan harga hingga 70 persen untuk pembelian Pertamina Grand Prix of Indonesia 2024, yang akan digelar di Pertamina Mandalika International Circuit pada 27 – 29 September 2024.
-
Siapa pembalap yang berada di posisi kedua klasemen sementara Moto3? Pembalap Kolombia tersebut diikuti oleh Daniel Holgado dari Red Bull GASGAS Tech 3 yang menduduki peringkat kedua dengan 176 poin, serta Ivan Ortola dari MT Helmets-MSI yang berada di posisi ketiga dengan 173 poin.
-
Bagaimana poin para pembalap WorldSBK dihitung? Pembalap Turki ini diikuti oleh rekan-rekannya dari Aruba.it Racing Ducati, Nicolo Bulega, yang menempati posisi kedua dengan 273 poin, dan Alvaro Bautista di posisi ketiga dengan 243 poin.
-
Kenapa KTM merambah dunia balap? KTM juga berhasil besar di dunia balap. Di tingkat internasional, KTM telah menjadi juara Dakar Rally selama 20 tahun berturut-turut dan baru-baru ini memperlihatkan prestasinya di ajang MotoGP.
"Pengerjaannya dibagi ke dalam tiga sistem tier," kata Hadi, Kamis (13/1). Seperti dilansir dari Antara.
Tier 1 adalah paddock area, kemudian tier 2 adalah lintasan sirkuit, dan terakhir tier 3 adalah area penonton.
"Penambahan drainase pun dilakukan, baik di bagian dalam maupun bagian luar sirkuit," katanya.
Bagian drainase di luar sirkuit diungkap Hadi telah selesai proses pengerjaan, termasuk membenahi Lagoon atau danau di pinggir laut.
"Lagoon akan kita kasih pompa air yang kecepatannya sekian kubik, sehingga jangan sampai terlambat, jangan sampai sudah menggenang dulu baru disedot," katanya.
Hal lain yang juga tak luput dari perhatian Hadi untuk diselesaikan adalah sarana pendukung di luar sirkuit, yaitu jalan penghubung menuju sirkuit, mulai dari bandara di Bypass sampai ke Mandalika, termasuk akses depan arena.
"Langkah ini dilakukan untuk menjamin kelancaran lalu lalang pihak yang berkepentingan di area-area tersebut," katanya.
Baca juga:
Jokowi Minta Semua Persiapan untuk Gelaran MotoGP di Mandalika Rampung Februari
Sambut MotoGP 2022, Jokowi Tinjau Kesiapan Bandara Lombok
Gaya Jokowi Jajal Jalan Bypass BIL-Mandalika Pakai W175 Custom
Ini Lokasi Penjual Produk Oleh-Oleh Asli NTB Disekitar Sirkuit MotoGP Mandalika
Presiden Jokowi Jajal Bypass BIL-Mandalika Tunggangi Motor RI 1
Gaya Nyentrik Presiden Jokowi Saat Tinjau Fasilitas MotoGP