Rekapitulasi Nasional, Prabowo Menang Tipis di Bengkulu
Pleno hari ini dijadwalkan rekapitulas 5 provinsi yaitu Bengkulu, Kalimantan Selatan, Kalimantan Barat, Sulawesi Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT).
KPU RI memulai rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara nasional pemilu 2019. Rapat pleno dimulai dari provinsi Bengkulu.
Dari rekapitulasi di Bengkulu, Paslon nomor urut 02 Prabowo-Sandiaga (50,11%) menang tipis atas paslon 01 Jokowi-Ma'ruf (49,89%).
-
Apa tugas utama KPU dalam menyelenggarakan pemilu? Tugas utama KPU adalah mengatur, melaksanakan, dan mengawasi seluruh tahapan pemilihan umum, mulai dari pemilu legislatif, pemilu presiden, hingga pemilihan kepala daerah.
-
Data apa yang bocor dari situs KPU? Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi mengatakan, data yang bocor dari situs resmi Komisi Pemilihan Umum (KPU) merupakan data DPT.
-
Apa yang dilakukan KPU Jakarta Utara terkait surat suara DPRD DKI Jakarta untuk Pemilu 2024? KPU Jakarta Utara mulai melakukan proses pelipatan suarat suara DPRD Provinsi Jakarta yang melibatkan puluhan pekerja dari kalangan warga sekitar. KPU setempat mulai melakukan proses penyortiran dan pelipatan surat suara secara bertahap.
-
Kapan KPU DKI Jakarta mengumumkan hasil perhitungan suara Pemilu 2024? Adapun KPU DKI Jakarta memperoleh hasil suara sah ini setelah menuntaskan rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara tingkat provinsi DKI Jakarta Pemilu serentak (Pilpres, DPR RI, DPD, DPRD) 2024 sejak 7-9 Maret 2024.
-
Apa tugas utama KPPS dalam Pemilu? Tugas utama KPPS meliputi persiapan ruang pemungutan suara hingga pelaporan hasil pemungutan suara.
-
Apa yang didemo Mayjen Purn Sunarko di KPU? Soenarko menjelaskan, tuntutan yang akan disuarakan adalah mendesak agar KPU tidak mengumumkan hasil pemilu yang dianggapnya curang. Soenarko pun berharap, aksinya nanti bisa menjadi pengingat bagi penyelenggara pemilu.
"Nomor urut 01, 583.488 suara. Nomor urut 02, 585.999 suara," kata Ketua KPUD Bengkulu Irwan Saputra membacakan rekap di Kantor KPU RI, Minggu (12/5).
Pleno hari ini dijadwalkan rekapitulasi 5 provinsi yaitu Bengkulu, Kalimantan Selatan, Kalimantan Barat, Sulawesi Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT).
Namun, pleno digelar untuk dua provinsi terlebih dahulu lantaran dokumen provinsi lainnya terlambat.
"Akan kita mulai dari Bengkulu dan Kalsel dulu," kata komisioner KPU Ilham Saputra.
Adapun para saksi dari masing-masing paslon presiden-wakil presiden dan partai peserta Pemilu hadir di lokasi. Begitu pula dengan Bawaslu RI.
Reporter: Delvira Hutabarat
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
Rekapitulasi Suara Pemilu di Aceh Besar Sempat Ricuh, Tenda dan Kursi Dibakar
Saksi Paslon 02 Tidak Tandatangani Rekapitulasi Hasil Suara Pemilu di Jateng
Antisipasi People Power, TNI-Polri Pertebal Pengamanan KPU dan Bawaslu Jatim
Kalahkan PDI Perjuangan, Golkar Unggul di Gorontalo
Formulir DA1 Diduga Palsu Ditemukan saat Rapat Pleno KPU Makassar
Hasil Rekapitulasi, PDIP dan Jokowi Menang di Kalimantan Tengah
PDIP Raih Suara Tertinggi di Kalimantan Utara, NasDem Posisi Kedua