VIDEO: DPR Cecar Menteri Pigai Pelanggaran HAM Masa Lalu di Aceh-Papua, Singgung Korban Sipil-TNI
Pigai pun ditanya komitmennya untuk menuntaskan permasalahan pelanggaran HAM masa lalu di Aceh dan Papua.
Menteri Hak Asasi Manusia Natalius Pigai perdana melakukan rapat kerja bersama Komisi XIII DPR, Kamis (31/10). Komisi XIII adalah komisi baru yang bertugas menangani isu-isu krusial seperti Hak Asasi Manusia (HAM), Keimigrasian, Pemasyarakatan, dan Penanggulangan Terorisme.
Dalam rapat perdananya, Menteri HAM Pigai mendapat banyak pertanyaan dan saran dari anggota DPR. Salah sartunya terkait Pelanggaran HAM masa lalu.
- VIDEO: Gebrakan Komisi Baru di DPR, Undang Menteri HAM Pigai Bahas Anggaran Rp20 Triliun
- VIDEO: Perih Pigai Pidato Sertijab Menteri HAM, Dulu Tukang Parkir Sukses Jadi Prajurit Prabowo
- VIDEO: Wamenhan Bikin Riuh Komisi I DPR, Keselip Lidah Sebut Pemerintahan Jokowi-Gibran
- VIDEO: DPR Tegas Ingatkan Komnas HAM Kerjasama dengan Polri Tuntaskan Kasus Vina Cirebon
Anggota dewan mengungkit soal pelanggaran HAM di masa lalu yang terjadi di Aceh dan Papua. Pigai pun ditanya komitmennya untuk menuntaskan permasalahan tersebut.