VIDEO: Temui Presiden Biden, Prabowo Bahas Laut China Selatan "Kita Pertahankan Kedaulatan"
Usai pertemuan tersebut, Presiden Prabowo mengungkap membahas kerjasama antara Indonesia dengan Amerika Serikat.
Presiden Prabowo Subianto bertemu dengan Menteri Pertahanan Amerika Serikat (AS) Llyod Austin, di Gedung Putih atau White House, Washington DC, Selasa (12/11). Usai pertemuan tersebut, Presiden Prabowo mengungkap membahas kerjasama antara Indonesia dengan Amerika Serikat.
Presiden Prabowo juga mengungkapkan hasil pembicaraan dengan Presiden Joe Biden sebelumnya. Di mana dibahas seputar solusi untuk menyelesaikan masalah di Gaza dan Laut China Selatan, Prabowo menyarankan dengan two state solution. Menurut Prabowo, Amerika setuju dengan sarannya tersebut.
- FOTO: Momen Prabowo Temui Presiden AS Joe Biden di Gedung Putih, Bahas Situasi Jalur Gaza hingga Laut China Selatan
- VIDEO: Jadwal Prabowo ke Luar Negeri Bulan ini, Akan Temui Donald Trump & Presiden AS Joe Biden
- VIDEO: Temui Prabowo, Menlu China Ungkap Pesan Presiden Xi Jinping Soal Pilpres
- VIDEO: Joe Biden Telepon Prabowo Beri Selamat, Kagum dengan Angka Kemenangan di 2024