AHY: Presiden Jokowi insya Allah hadiri Rapimnas Demokrat 10 Maret
Rapimnas Partai Demokrat digelar pada 10-11 Maret di Sentul, Bogor, Jawa Barat.
Komandan Satuan Tugas Bersama (Kogasma) pemenangan Pilkada dan Pemilu 2019 Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyambangi Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (6/3). Kurang dari satu jam, AHY bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Dia menjelaskan kedatangannya ke Istana untuk memberikan undangan Rapimnas Partai Demokrat pada 10-11 Maret di Sentul, Bogor, Jawa Barat. Rencananya Jokowi, kata AHY, akan hadir di hari pertama Rapimnas pada Sabtu (10/3).
-
Apa isi dari gugatan terhadap Presiden Jokowi? Gugatan itu terkait dengan tindakan administrasi pemerintah atau tindakan faktual.
-
Siapa yang menggugat Presiden Jokowi? Gugatan itu dilayangkan Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI) melayangkan gugatan terhadap Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).
-
Apa yang dilakukan Aira Yudhoyono bersama kakeknya, Susilo Bambang Yudhoyono? Mereka menikmati waktu bersama dengan penuh keasyikan, saling memperhatikan berbagai hal di sekitar mereka!
-
Mengapa Pak Jokowi diundang ke Apel Kader Partai Gerindra? Bapak Presiden diundang acara Apel Kader Partai Gerindra pada hari Sabtu, 31 Agustus 2024 Pukul 19.00 WIB. Rencana Bapak Presiden akan hadir dan memberi Sambutan
-
Apa yang diusulkan oleh Partai Demokrat terkait penunjukan Gubernur Jakarta? Hal senada juga disampaikan Anggota Baleg Fraksi Demokrat Herman Khaeron. Dia mengatakan, pihaknya tetap mengusulkan agar Gubernur Jakarta dipilih secara langsung. "Kami berpandangan tetap, Pilgub DKI dipilih secara langsung. Bahkan wali kota juga sebaiknya dipilih langsung," kata Herman Khaeron.
-
Kapan Prabowo bertemu Jokowi? Presiden terpilih Prabowo Subianto bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana kepresidenan, Jakarta, Senin (8/7) siang.
"Sudah diterima oleh Pak Presiden Jokowi dan beliau Insyaallah akan hadir pada tanggal 10 (Maret) hari sabtu yang akan datang ini," kata AHY usai bertemu Jokowi di Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, Selasa (6/3).
Dia juga berharap dengan kedatangan Jokowi di Rapimnas memberikan kebaikan. AHY juga menceritakan saat berbincang dengan Jokowi cukup rileks.
"Kita berbicara segala hal dengan harapan yang baik untuk negeri ini dan kita tahu politik dan tahun depan apa lagi," kata AHY.
AHY selaku Ketua Panitia Rapimnas, hanya datang sendiri tanpa didampingi pengurus Partai Demokrat untuk menyampaikan undangan kepada Jokowi.
Baca juga:
Sambangi Istana, Agus Yudhoyono antar undangan rapimnas Demokrat untuk Jokowi
Demokrat buka peluang buat poros baru bersama PAN di Pilpres 2019
Wasekjen Demokrat kritik keras pertemuan PSI & Jokowi di Istana
Airlangga sebut pertemuan dengan AHY bahas Pilkada bukan Pilpres
Saat Airlangga bertemu AHY, Golkar ajak Demokrat gabung koalisi Jokowi