Ganjarist Deklarasikan Dukung Ganjar Pranowo Maju Capres 2024
Ganjarist, mendeklarasikan dukungannya pada Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Prabowo untuk maju sebagai calon Presiden pada Pemilu 2024. Mereka bahkan meyakini, PDIP bakal mengusung Ganjar sebagai Capres dari partai berlambang Banteng bermoncong putih tersebut.
Ganjarist, mendeklarasikan dukungannya pada Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Prabowo untuk maju sebagai calon Presiden pada Pemilu 2024. Mereka bahkan meyakini, PDIP bakal mengusung Ganjar sebagai Capres dari partai berlambang Banteng bermoncong putih tersebut.
"Kami optimis pak Ganjar direkom (PDIP). Melihat sejarah Bu Megawati pada Pemilu 2014 dan Pemilu 2019 beliau bisa mengalah," ujar Ketua Umum Ganjarist Masdjo Pray, Minggu (31/10).
-
Apa yang akan dilakukan Ganjar Pranowo terkait hasil Pilpres 2024? Ganjar menegaskan, pihaknya akan melakukan gugatan hasil Pilpres 2024 itu ke MK. Dia berharap MK bisa dengan adil dan membongkar kejanggalan-kejanggalan pemilu.
-
Kapan Ganjar Pranowo mengumumkan akan menggugat hasil Pilpres 2024? Ganjar menyebut, gugatan ke MK penting untuk membuka kecurangan selama proses Pemilu. “Sebelumnya ada proses maka inilah yang harus dibuka semuanya,” ujarnya.
-
Bagaimana Prabowo-Gibran menang Pilpres 2024? Berdasarkan hasil rekapitulasi KPU, Prabowo-Gibran unggul dengan suara sah sebanyak 96.214.691 dari total suara sah nasional, atau setara dengan 58,6%. Keduanya juga dilaporkan unggul di 36 Provinsi.
-
Kapan Pemilu 2024? Sederet petahana calon legislatif (caleg) yang sempat menimbulkan kontroversi di DPR terancam tak lolos parlemen pada Pemilu 2024.
-
Kenapa Panwaslu Pilkada 2024 penting? Dengan adanya Panwaslu, diharapkan setiap potensi kecurangan atau pelanggaran dapat dideteksi dan ditindaklanjuti dengan cepat, sehingga hasil Pilkada dapat dipertanggungjawabkan dan diterima oleh semua pihak.
-
Bagaimana Pemilu 2024 diatur? Pelaksanaan Pemilu ini diatur dalam Peraturan KPU (PKPU) Nomor 3 Tahun 2022 Tentang Tahapan dan Jadwal Pemilu 2024. Regulasi ini diteken KPU RI Hasyim Asyari di Jakarta, 9 Juni 2022.
Dia pun meyakini, sosok Megawati sebagai Ketua Umum PDIP punya keputusan politik yang bagus. Apalagi, melihat posisi Ganjar yang saat ini masuk 3 besar Capres dengan elektabilitas tertinggi, Masdjo yakin Megawati tidak akan menyia-nyiakan Gubernur Jateng tersebut.
"Ibu Mega ini kan seorang yang punya ketajaman insting yang luar biasa, punya IQ kecerdasan emosional yang luar biasa, sehingga beliau sangat logis dalam politik. Kalau melihat Pak Ganjar sudah tidak terbendung lagi elektoralnya itu, ya kami yakin PDIP tidak membuang sia-sia kader yang luar biasa itu," lanjutnya.
Sementara itu, Dewan Pembina Ganjarist Jatim Tedi Supriadi mengatakan, saat ini pihaknya hanya berfokus mendukung Ganjar sebagai Capres. Ia menyebut belum memikirkan sosok yang bakal didukung mendampingi Ganjar sebagai Cawapres.
"Kita hanya ada satu nama saja, yakni Pak Ganjar, fokus kita itu," katanya.
Baca juga:
Soal Isu Capres-Cawapres 2024, Ketua-Ketua DPD PDIP Kompak Tunggu Keputusan Megawati
Gelar Deklarasi Nasional, Relawan Sebut Puan Maharani Punya Karakter Taufik Kiemas
Survei LSIN Soal Capres: Ganjar Teratas Ditempel Anies dan Prabowo
Minta Kader Tak Loyal Mundur, Megawati Dinilai Sindir Pendukung Ganjar
Golkar Bicara Kans Koalisi dengan PDIP, Airlangga Kapan Bertemu Megawati?
Surya Paloh Targetkan Partai Nasdem Masuk Tiga Besar pada Pemilu 2024