Gerindra waspadai Ahok-Djarot salahgunakan jabatan saat Pilgub DKI
Gerindra waspadai Ahok-Djarot salahgunakan jabatan saat Pilgub DKI. Menurut Habiburrokhman sikap Ahok sangat jelas untuk mempertahankan posisi petahananya yaitu pada saat mengajukan uji materi Undang-Undang (PUU) Nomor 10 Tahun 2016 tentang Pilihan Kepala Daerah (Pilkada) terkait kewajiban cuti kampanye bagi petahana.
Ketua bidang advokasi partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Habiburrokhman mengatakan saat ini harus mewaspadai bahaya potensi penyalahgunakan oleh petahana di Pilgub DKI yaitu Basuki Tjahaja Purnama-Djarot Saiful Hidayat. Menurutnya sikap Ahok yang sangat jelas untuk mempertahankan posisi petahananya yaitu pada saat mengajukan uji materi Undang-Undang (PUU) Nomor 10 Tahun 2016 tentang Pilihan Kepala Daerah (Pilkada) terkait kewajiban cuti kampanye bagi petahana.
"Terlihat jelas sikap Ahok, dalam uji materi yang mengatur tentang cuti petahana. Pengaturan UU sangat tidak adil dan mengutungkan petahana," kata Habiburrohman kepada awak media dalam sebuah diskusi 'Pilgub DKI Rasa Pilpres' di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Rabu (28/9).
Dia pun berharap agar Mahkamah Konstitusi (MK) menolak uji materi yang diajukan oleh Gubernur DKI Jakarta. "Saya menolak uji materi itu kita berharap itu ditolak (oleh MK) dan kita sama-sama bisa bertarung di pilkada dengan fair. Karena korupsi oleh petahana itu fakta," tandasnya.
Diketahui, beberapa waktu lalu Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama penuhi panggilan Mahkamah Konstitusi (MK) atas uji materi atas Undang-undang Pilkada yang mengharuskan calon petahana cuti.
Basuki atau akrab disapa Ahok mengaku sudah melengkapi berkas sesuai permintaan majelis hakim, seperti penjelasan mengenai konstitusi yang diderita akibat cuti, lalu apa yang menyebabkan adanya pertentangan UU Pilkada dengan UUD 1945.
-
Apa tugas Ahmad Sahroni di Pilgub DKI Jakarta? Koalisi Indonesia Maju (KIM) Plus akhirnya menunjuk Bendahara Umum (Bendum) Partai NasDem, Ahmad Sahroni sebagai ketua pemenangan untuk pasangan Ridwan Kamil - Suswono di Jakarta.
-
Apa yang diuji coba oleh Pemprov DKI Jakarta? Penjelasan Pemprov DKI Uji Coba TransJakarta Rute Kalideres-Bandara Soekarno Hatta Dikawal Patwal Selama uji coba dengan menggunakan Bus Metro TransJakarta dikawal dengan petugas Patwal hingga ada penutupan sementara di beberapa persimpangan Penjabat Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono bersama jajaran Pemprov DKI Jakarta menjajal langsung TransJakarta menuju Bandara Internasional Soekarno-Hatta yang dimulai dari Terminal Kalideres.
-
Apa yang dilakukan Prabowo dan Gibran setelah tiba di Kantor DPP Partai Golkar? Mereka pun langsung menuju ruang acara buka puasa di lantai dua, Kantor DPP Partai Golkar.
-
Apa yang diumumkan oleh BPBD DKI Jakarta? Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mengumumkan, cuaca ekstrem berpotensi melanda Ibu Kota hingga 8 Maret 2024.
-
Bagaimana TKN Prabowo-Gibran menanggapi putusan DKPP? Meski begitu, dia menyampaikan TKN Prabowo-Gibran menghormati keputusan DKPP. Namun, kata dia keputusan tersebut tidak bersifat final.
-
Apa yang telah diraih oleh seluruh kelurahan di DKI Jakarta? Sebanyak 267 kelurahan yang berada di wilayah administratif DKI Jakarta kini telah sepenuhnya berpredikat sadar hukum.
Baca juga:
PDIP siap pimpin tim pemenangan Ahok-Djarot di Pilgub DKI
Ini kriteria Gubernur DKI Jakarta yang diharapkan Jokowi
KPU DKI sebut hasil tes kesehatan pasangan calon menggembirakan
Anies Baswedan bandingkan penggusuran era Ahok dan Jokowi
Melawan, Ruhut Sitompul ibaratkan Ibas seperti tukang parkir
Mimpi Yusril jadi presiden dan gubernur cuma sebatas bakal calon