Jokowi hadiri pembekalan Bacaleg PDI di Ancol
Dia tiba disambut teriakan 'Jokowi'. Sesaatnya tiba, ia langsung duduk di podium diapit Ketum PDIP Megawati Soekarno Putri dan Ketua DPP PDIP nonaktif yang juga Menko PMK Puan Maharani.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiri Pembekalan Bacaleg DPR RI PDI Perjuangan di Hotel Mercure, Ancol, Jakarta Utara, Minggu (5/8). Jokowi tiba sekitar pukul 14.16 WIB dengan mengenakan baju batik berwarna perpaduan hitam dan coklat.
Dia tiba disambut teriakan 'Jokowi'. Sesaatnya tiba, ia langsung duduk di podium diapit Ketum PDIP Megawati Soekarno Putri dan Ketua DPP PDIP nonaktif yang juga Menko PMK Puan Maharani.
-
Bagaimana hubungan Jokowi dan PDIP merenggang? Diketahui, hubungan Jokowi dengan partai Pimpinan Megawati Soekarnoputri itu merenggang saat keduanya beda pilihan dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.
-
Apa yang dikatakan Habiburokhman tentang hubungan Jokowi dan PDIP? Habiburokhman menyebut, sejumlah orang yang kalah pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 sudah move on, usai pesta demokrasi tersebut dianggap berakhir. "Mungkin dari 100 persen sudah 60 persen orang move on. Kemudian juga tahapan kedua hari ke hari misalnya adanya statement dukungan, statement selamat dari kepala-kepala negara penting di dunia itu mungkin membuat sekitar 80 persen orang move on. Terakhir penetapan KPU kemarin mungkin sudah 95 persen orang move on," jelasnya.
-
Apa yang diresmikan oleh Jokowi di Jakarta? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan kantor tetap Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) Asia di Menara Mandiri 2, Jakarta, Jumat (10/11).
-
Mengapa Prabowo dikatakan dapat menjembatani hubungan Jokowi dengan PDIP? Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Habiburokhman mengatakan, Ketua Umumnya yakni Prabowo Subianto akan menjadi jembatan untuk mengembalikan lagi hubungan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dengan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP). Diketahui, hubungan Jokowi dengan partai Pimpinan Megawati Soekarnoputri itu merenggang saat keduanya beda pilihan dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.
-
Bagaimana menurut Gibran soal pernyataan Hasto yang menuding Jokowi mengambil alih kepemimpinan PDIP? Wali Kota Solo juga menepis pernyataan Hasto yang menuding Jokowi berupaya mempertahankan kepemimpinannya dan mengincar kursi ketua umum DPP PDIP yang dijabat Megawati Soekarnoputri. "Mengambil alih ? Enggak, nggak ada seperti itu," ungkapnya.
-
Kapan Prabowo bertemu Jokowi? Presiden terpilih Prabowo Subianto bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana kepresidenan, Jakarta, Senin (8/7) siang.
Sebelum pertemuan tertutup, Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto memperkenalkan bacaleg yang hadir dari berbagai kalangan ke Jokowi. "Dari tokoh agama ada Kapitra Ampera, dari namanya saja Ampera pasti kagum dengan Bung Karno," kata Hasto, Minggu (5/8).
Mendengar ucapan Hasto, Jokowi nampak tersenyum. Hasto juga meminta caleg dari kalangan artis dan TNI Polri untuk berdiri. "Dari kalangan artis silakan berdiri, mereka adalah narasi kebudayaan, berdiri para artis," ucapnya.
Para caleg incumbent juga diminta untuk berdiri oleh Hasto. "Silakan berdiri para incumbent," ujarnya.
Reporter: Delvira Hutabarat
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
Jokowi tunjuk Mega saat ditanya Cawapres, PPP tegaskan tak ada keraguan
Kapitra mengaku diperintah Megawati untuk sampaikan wajah asli PDIP
Soal waktu deklarasi Capres-Cawapres, Jokowi mau tanya Megawati dulu
PDIP yakin Jokowi tampung usul kiai yang minta Cak Imin jadi Cawapres
PDIP luruskan pidato Jokowi soal relawan berani jika diajak berantem