Jokowi rancang sendiri kemeja bertuliskan 'Bersih, Merakyat, Kerja Nyata'
Menurut Pram, kemeja itu merupakan cerminan dari apa yang telah dikerjakan Jokowi selama memimpin pemerintahan. Sekaligus juga diharapkan dapat memberikan efek meraih suara pemilih pemula.
Penampilan Joko Widodo atau Jokowi mencuri perhatian saat mendaftarkan diri sebagai peserta Pilpres 2019 di Komisi Pemilihan Umum (KPU). Sebabnya, ia mengenakan kemeja berslogan 'Bersih, Merakyat, Kerja Nyata'.
Sekretaris Kabinet (Seskab) Pramono Anung mengungkapkan desain gambar dari kemeja tersebut dirancang sendiri oleh Jokowi.
-
Siapa yang menjadi Presiden dan Wakil Presiden di Pilpres 2019? Berdasarkan rekapitulasi KPU, hasil Pilpres 2019 menunjukkan bahwa pasangan calon 01, Joko Widodo-Ma'ruf Amin, meraih 85.607.362 suara atau 55,50%, sementara pasangan calon 02, Prabowo Subianto-Sandiaga Uno, meraih 68.650.239 suara atau 44,50%.
-
Kapan Jokowi mencoblos? Presiden Joko Widodo atau Jokowi telah melakukan pencoblosan surat suara Pemilu 2024 di TPS 10 RW 02 Kelurahan Gambir, Jakarta Pusat, Rabu (14/2).
-
Bagaimana tanggapan Prabowo atas Jokowi yang memenangkan Pilpres 2014 dan 2019? Prabowo memuji Jokowi sebagai orang yang dua kali mengalahkan dirinya di Pilpres 2014 dan 2019. Ia mengaku tidak masalah karena menghormati siapapun yang menerima mandat rakyat.
-
Kapan Wapres Ma'ruf Amin dijadwalkan mencoblos? Ma’ruf dan keluarga dijadwalkan menggunakan hak pilihnya pukul 09.00 Wib.
-
Dimana Prabowo Subianto kalah dalam Pilpres 2019? Namun sayang, Ia kalah dari pasangan Jokowi-Ma'aruf Amin.
-
Kapan Prabowo bertemu Jokowi? Presiden terpilih Prabowo Subianto bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana kepresidenan, Jakarta, Senin (8/7) siang.
"Desainnya beliau (Jokowi) sendiri," katanya di kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Jumat (10/8).
Dia menambahkan, Jokowi juga yang menginginkan kemeja itu tertulis slogan 'Bersih, Merakyat, Kerja Nyata'. Meski sebelumnya sempat didiskusikan mengenai slogan tersebut.
Menurut Pram, kemeja itu merupakan cerminan dari apa yang telah dikerjakan Jokowi selama memimpin pemerintahan. Sekaligus juga diharapkan dapat memberikan efek meraih suara pemilih pemula.
"Ini kan era milineal, jadi baju itu harus menarik bagi siapa saja," jelasnya.
Sebenarnya, kata Pram, ada tiga kemeja lagi yang telah disiapkan oleh Jokowi. Ketiga kemeja itu berwarna putih, hanya saja warna slogan dan gambarnya saja yang berbeda.
"Yang tadi tiga itu, ada putih. Tapi tulisannya kurang lebih sama," kata Pram.
Pram juga yakin slogan atau tagline itu akan digunakan untuk sebagai seragam tim kampanye Jokowi-Ma'ruf.
"Semuanya pasti akan niru," tandas dia.
Reporter: Hanz Jimenez
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
Simbol tamu kehormatan, sorban hijau dikalungkan Gus Romi ke Ma'ruf Amin
JK soal Pilpres 2019: Ada ulama dan pengusaha, biasanya tidak akan main keras
Golkar tegaskan konsisten kawal dan menangkan Jokowi di Pilpres 2019
Janjikan kerja nyata, Jokowi banggakan 'rebut' Freeport hingga Blok Rokan
Cerita Rommy beri sinyal Ma'ruf Amin bakal dipilih Jokowi jadi cawapres
Bakal cawapres Ma'ruf Amin mulai roadshow politik pertama ke markas PPP