Pekan depan, Sekjen partai koalisi Jokowi bertemu matangkan kerja sama
Pekan depan, Sekjen partai koalisi Jokowi bertemu matangkan kerja sama. Jokowi juga kemungkinan akan mengirim utusan dalam pertemuan ini. Sehingga isi dari pertemuan bisa langsung tersampaikan ke Jokowi. Pihaknya akan segera berkoordinasi siapa nantinya yang akan ditunjuk Jokowi sebagai wakil dalam pertemuan tersebut
Sekjen parpol pengusung Capres petahana Joko Widodo atau Jokowi segera bertemu untuk membahas perkembangan koalisi. Hasil pertemuan akan disampaikan ke ketua umum untuk selanjutnya disuarakan ke Jokowi.
"Minggu depan kami juga akan bertemu dengan seluruh sekjen parpol pengusung Pak Jokowi untuk mematangkan langkah-langkah kerjasama parpol," kata Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto di Kantor DPP PDIP, Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (13/7) sore.
-
Siapa yang menjadi Presiden dan Wakil Presiden di Pilpres 2019? Berdasarkan rekapitulasi KPU, hasil Pilpres 2019 menunjukkan bahwa pasangan calon 01, Joko Widodo-Ma'ruf Amin, meraih 85.607.362 suara atau 55,50%, sementara pasangan calon 02, Prabowo Subianto-Sandiaga Uno, meraih 68.650.239 suara atau 44,50%.
-
Dimana Prabowo Subianto kalah dalam Pilpres 2019? Namun sayang, Ia kalah dari pasangan Jokowi-Ma'aruf Amin.
-
Kapan Pemilu 2019 diadakan? Pemilu terakhir yang diselenggarakan di Indonesia adalah pemilu 2019. Pemilu 2019 adalah pemilu serentak yang dilakukan untuk memilih presiden dan wakil presiden, anggota DPR RI, DPRD Provinsi, DPRD Kabupaten Kota, dan DPD.
-
Apa yang diraih Partai Gerindra di Pemilu 2019? Pada Pemilu 2019, perolehan suara Partai Gerindra kembali naik, walau tidak signifikan. Partai Gerindra meraih 12,57 persen suara dengan jumlah pemilih 17.594.839 dan berhasil meraih 78 kursi DPR RI.
-
Kapan pemilu 2019 dilaksanakan? Pemilu 2019 merupakan pemilihan umum di Indonesia yang dilaksanakan pada tanggal 17 April 2019.
-
Bagaimana tanggapan Prabowo atas Jokowi yang memenangkan Pilpres 2014 dan 2019? Prabowo memuji Jokowi sebagai orang yang dua kali mengalahkan dirinya di Pilpres 2014 dan 2019. Ia mengaku tidak masalah karena menghormati siapapun yang menerima mandat rakyat.
Dalam pertemuan nanti juga akan dibahas kesepakatan dalam bangunan koalisi tersebut. "Kami akan membahas berbagai kesepakatan-kesepakatan yang bersifat mendasar untuk kami bawa ke ketua umum masing-masing," kata Hasto.
Jokowi juga kemungkinan akan mengirim utusan dalam pertemuan ini. Sehingga isi dari pertemuan bisa langsung tersampaikan ke Jokowi. Pihaknya akan segera berkoordinasi siapa nantinya yang akan ditunjuk Jokowi sebagai wakil dalam pertemuan tersebut.
"Kami koordinasi dengan siapa yang akan ditunjuk oleh Bapak Presiden untuk mewakili bertemu dengan para Sekjen. Dulu kita bersama Pak Pram (Pramono Anung) dan mungkin ada tokoh lain yang mendampingi," ujarnya.
Dalam pertemuan para Sekjen, Hasto mengatakan tak akan membahas soal Cawapres karena lima nama telah ada di kantong Jokowi. Nama Cawapres selanjutnya akan dibahas bersama ketua umum parpol koalisi.
"Cawapres kan sudah di kantong Pak Jokowi dan tentu saja beliau menunggu momentum yang tepat untuk bertemu dengan ketua umum itu," ujarnya.
Baca juga:
PKS nilai peluang Anies Baswedan nyapres terbentur UU Pemilu
Bertemu Agus Hermanto, Hasto tegaskan PDIP dan Demokrat baik-baik saja
PPP ke Demokrat: Kalau mau gabung ayo, daripada kesana kemari tak ada respons
Jelang pendaftaran Capres, PDIP intensifkan pertemuan dengan Demokrat
Ketua NasDem sebut kontrak politik Demokrat normatif, Jokowi sudah melakukan
Ketum PAN bantah koalisi Prabowo terkunci soal Cawapres