Zulkifli Hasan & Prabowo bahas detil koalisi, PAN masih belum bersikap
Sekjen PAN Eddy Soeparno mengungkapkan, pertemuan Ketum Zulkifli Hasan dan Ketum Partai Gerindra Prabowo Subianto, Selasa (8/8), membahas hal-hal detail soal koalisi di Pilpres 2019. Komunikasi ini dilakukan untuk menentukan arah koalisi PAN.
Sekjen PAN Eddy Soeparno mengungkapkan, pertemuan Ketum Zulkifli Hasan dan Ketum Partai Gerindra Prabowo Subianto, Selasa (8/8), membahas hal-hal detail soal koalisi di Pilpres 2019. Komunikasi ini dilakukan untuk menentukan arah koalisi PAN.
"Itu kita melakukan diskusi dan komunikasi yang sifatnya sudah lebih detail, lebih mikro. Tadi ada beberapa hal yang sifatnya lebih detail, lebih mikro. Ini tetapi dalam rangka kita berproses dalam menentukan koalisi," kata Eddy di rumah dinas Zulkifli, Jalan Widya Chandra, Jakarta, Selasa (7/8).
-
Mengapa Zulkifli Hasan merasa PAN layak menjadi pemenang di Pemilu 2024? "Kalau lihat malam ini wajar PAN menjadi pemenang pemilu, layak, pantas. Kader PAN punya talenta. Oleh karena itu, mari kita songsong kemenangan PAN di Pemilu 2024," ujar Zulhas dalam sambutannya di Tennis Indoor Senayan, Jakarta, Selasa (29/8/2023).
-
Bagaimana Zulkifli Hasan mendorong perkembangan UMKM? Dirinya kembali menambahkan, bahwa UMKM lokal akan bisa lebih berkembang melalui e-commerce."Kamu semua bisa jualan bahkan sampai ke luar negeri, semuanya ada lengkap kan? Kaya mas Ardi ini sampai diajarin buka toko dan pakai fitur-fitur di Kampus Shopee, jadi omset bisa tambah banyak," tambah Zulkifli Hasan.
-
Mengapa Zulkifli Hasan menekankan pentingnya UMKM? Mendag Zulhas menjelaskan sektor UMKM memiliki peran strategis dan besar dalam mendukung pertumbuhan ekonomi negara. “UMKM menopang masa depan ekonomi Indonesia, kenapa? Karena 64% bisnis di Indonesia berasal dari UMKM, Kuncinya UMKM maju, ekonomi maju.” jelas Zulhas.
-
Kapan Zulhas menyampaikan pidato tentang membawa ide-ide PAN dalam memimpin Kemendag? Saat dipercaya memimpin Kementerian Perdagangan, sebagai Ketua Umum PAN saya membawa ide-ide partai ini untuk berpihak kepada kepentingan rakyat. Memastikan bahwa perdagangan kita harus untuk sebesar-besarnya kepentingan rakyat," ujar Zulhas dalam pidato perayaan HUT ke-25 Tahun PAN, di Hotel Sultan, Jakarta, Senin (28/8/2023) malam.
-
Kapan KH Zainal Mustafa diangkat sebagai Pahlawan Nasional? Pada 6 November 1972, KH Zainal Mustafa diangkat sebagai Pahlawan Pergerakan Nasional dengan Surat Keputusan Presiden Republik Indonesia No. 064/TK/Tahun 1972.
-
Apa yang dilakukan Zulkifli Hasan saat menjadi host Shopee Live? Tak sendiri, Mendag tampil bersama dua pelaku UMKM Lokal yang sukses ekspor besama Shopee, yakni Gosisonline dan Mikhayla Shoes.Dalam sesi Shopee Live tersebut, Mendag pun sukses menawarkan produk rok dan daster plisket, serta sepatu wanita produksi dua UMKM lokal tersebut.
Belum ada keputusan apakah PAN akan merapat ke koalisi pendukung Joko Widodo atau Prabowo. Eddy menyebut, keputusan arah koalisi PAN akan dilakukan di forum Rakernas.
"Jadi kalau kita bilang final, belum final juga. Kita bilang lanjut ya cukup lanjut. Bilang apakah kita kemudian akan ke A atau ke B, belum bisa duputuskan karena bagaimanapun juga kita menunggu Rakernas. Itu forum formalnya," ujarnya.
Zulkifli, kata Eddy, mengumpulkan 34 DPW PAN se-Indonesia. Tapi hanya 21 pimpinan DPW yang hadir. DPP PAN ingin meminta masukan dari pimpinan-pimpinan DPW untuk menentukan sikap PAN di Pilpres.
"Jadi agar kita mendapatkan konsensus yang relatif kolektif dari seluruh pengurus," ungkapnya.
Dari pertemuan itu, muncul masukan beragam dari para pimpinan DPW. Eddy mengungkapkan, ada pimpinan DPW yang menyatakan mendukung Jokowi, ada juga yang mendukung Prabowo.
"Selain Kepri, ada juga yang menyatakan aspirasi. Ada beberapa yang disampaikan, tapi menurut kami itu nggak apa-apa, dinamika dalam partai. Itu bagian dari kehidupan demokrasi," ungkap Eddy.
Meski dukungan terbelah ke Jokowi dan Prabowo, lanjut Eddy, mayoritas pimpinan DPW masih menghendaki Zulkifli maju sebagai cawapres di Pilpres 2019.
"Tetapi rata-rata mereka menghendaki pak Zul maju. Paling tidak sebagai cawapres," tuturnya.
Rekomendasi kedua yakni pimpinan-pimpinan DPW menghendaki PAN sebagai pihak yang dapat memjahit komunikasi di antara partai-partai. Ketiga, jika proses mengalami kebuntuan, Ketum diberi mandat menentukan sikap.
"Yang ketiga tentu, mereka menyatakan apabila terjadi deadlock, seluruh keputusan kita mandatkan kepada ketua umum untuk menentukan ke mana arah kita," ucapnya.
Eddy menambahkan, Rakernas PAN kemungkinan digelar pada Kamis (9/8) mendatang di Hotel Sultan, Jakarta Pusat.
Baca juga:
PAN sebut pertemuan Zulkifli-Jokowi bahas Pilpres dan masalah kebangsaan
Prabowo mendadak temui Zulkifli Hasan, pertemuan berlangsung singkat
Fadli Zon yakin PAN dan PKS tak akan membelot dari koalisi Prabowo
Fadli Zon ungkap cawapres Prabowo antara AHY atau Salim Segaf
Presiden PKS: Poros ketiga sangat memungkinkan terjadi
Tolak Salim Segaf dan AHY, PAN dukung Ustaz Abdul Somad jadi Cawapres Prabowo
Tunggu Cawapres, PKS belum menyatakan dukung Prabowo sebagai Capres