Disambut Milanisti, Kaka: Momen Tidak Terlupakan, Terima Kasih Indonesia
Legenda AC Milan dan Brasil Ricardo Izecson dos Santos Leite atau Kaka mengaku senang selama berada di Indonesia. Hal itu dirasakannya sejak mendarat di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten.
Legenda AC Milan dan Brasil Ricardo Izecson dos Santos Leite atau Kaka mengaku senang selama berada di Indonesia. Hal itu dirasakannya sejak mendarat di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten.
"Terima kasih untuk sambutan yang hangat," kata Kaka dalam meet and greet di Plaza Indonesia, Sabtu (3/6).
-
Apa yang disepakati oleh AC Milan dan AS Roma? Dua klub besar Serie A, AC Milan dan AS Roma, dilaporkan telah sepakat untuk melakukan pertukaran pemain antara Tammy Abraham dan Alexis Saelemaekers.
-
Siapa yang akan pindah ke AC Milan? Tammy Abraham dipastikan akan pindah ke Milan pada musim panas ini, sementara Alexis Saelemaekers akan menuju Roma.
-
Apa yang dilakukan Mbappe saat pertandingan melawan Atalanta? Mbappe resmi bergabung dengan Madrid pada musim panas 2024. Ia kemudian memulai kariernya dengan baik. Pada pertandingan melawan Atalanta di UEFA Super Cup 2024, Mbappe diturunkan dan langsung mencetak gol. Madrid pun berhasil mengalahkan Atalanta dengan skor 2-1.
-
Bagaimana Milan kebobolan gol di 3 pertandingan Serie A? Milan telah kebobolan enam gol dalam tiga pertandingan awal liga musim ini, dan semua gol tersebut terjadi dengan cara yang serupa. Dalam pertandingan Parma melawan Milan, terdapat beberapa kekurangan dalam hal individu, taktik, dan sikap, terutama terlihat dari kurangnya intensitas Theo Hernandez. Di laga Lazio melawan Milan, terlihat jelas kekurangan taktis dari para pemain yang bermain di posisi yang tidak tepat, serta kurangnya pemahaman mengenai posisi dan waktu pergerakan yang seharusnya. Ini adalah isu yang sudah berlangsung lama di Milan.
-
Bagaimana performa AC Milan dalam 5 pertandingan terakhir mereka di Serie A? Milan hanya mencatat 1 kemenangan dalam 9 pertandingan terakhir di Serie A (M1 S5 K3).
-
Apa yang menjadi masalah utama bagi AC Milan dalam beberapa bulan terakhir? Masalah di sisi kanan pertahanan tampaknya akan terus menghantui Milan, kecuali Emerson dapat meningkatkan permainannya.
Mantan pemain Brasil itu mengaku takjub dengan keramahan masyarakat Indonesia. Dirinya juga tidak mengira banyak penggemarnya yang rela berdatangan saat menginjakkan kaki di Indonesia.
"Ini momen yang tidak akan terlupakan. Terima kasih untuk kesempatan telah mengundang saya ke Indonesia," jelasnya.
Dalam kesempatan yang sama, Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo mengapresiasi kehadiran mantan pemain yang pernah membawa AC Milan memenangi Liga Champion ini.
Dirinya berharap, prestasi Kaka dalam sepak bola dunia bisa menjadi inspirasi anak-anak Indonesia. Mengingat Tanah Air memilik basis sepak bola yang besar.
"Kita memiliki populasi yang besar dalam sepak bola. Anda adalah inspirasi untuk pecinta sepak bola di Indonesia," terangnya.
Untuk informasi,Kaká, datang ke Indonesia sebagai Global Brand Ambassador untuk Kemitraan OPPO dengan Liga Champions UEFA 2023.
(mdk/hrs)