Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Piala Presiden 2022 di Indosiar serta Vidio, Senin 27 Juni
Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Piala Presiden 2022 di Indosiar serta Vidio, Senin 27 Juni
Bola.com, Jakarta - Pertandingan terakhir Grup A Piala Presiden 2022 akan berlangsung pada Senin (27/6/2022). Terdapat empat tim yang bakal memperebutkan satu tiket terakhir dari Grup A untuk lolos ke perempat final.
Laga pertama yang akan tersaji adalah PSS Sleman versus Dewa United. Saat ini, PSS berada di urutan kedua Grup B Piala Presiden 2022 dengan nilai empat, unggul dua poin atas Dewa United di posisi keempat.
-
Di mana BRI Liga I dimainkan? Liga tertinggi sepak bola Indonesia ini akan dimulai pada tanggal 9 Agustus 2024, dengan pertandingan pembuka antara Persib Bandung dan PSBS Biak.
-
Apa itu BRI Liga I? Liga tertinggi sepak bola Indonesia ini akan dimulai pada tanggal 9 Agustus 2024, dengan pertandingan pembuka antara Persib Bandung dan PSBS Biak.
-
Siapa yang menjadi juara bertahan BRI Liga 1? Persib Bandung, yang merupakan juara bertahan, berhasil mempertahankan gelar terbaiknya di BRI Liga 1 2023/2024.
-
Siapa yang menjadi juara bertahan BRI Liga I? Persib Bandung, yang merupakan juara bertahan, berhasil meraih gelar terbaik di BRI Liga 1 2023/2024.
-
Di mana pertandingan pembuka BRI Liga 1 2024/2025 digelar? Kompetisi sepak bola tertinggi di Indonesia ini resmi dibuka pada 9 Agustus 2024 dengan pertandingan antara Persib Bandung dan PSBS Biak, di mana juara bertahan berhasil meraih kemenangan dengan skor 4-1.
-
Bagaimana gaya live streaming Atta Halilintar? Live streaming yang dilakukan Atta Halilintar menjadi sorotan netizen, dengan alasan konten mantu Anang Hermansyah ini dinilai mirip dengan IShowSpeed.
Di atas kertas, PSS Sleman lebih diunggulkan meraih kemenangan karena memiliki materi pemain yang lebih mumpuni. Namun, Dewa United pantang dianggap remeh.
Tim promosi dari Liga 2 itu berhasil menahan 2-2 tim kuat PSIS Semarang dan bermain imbang 1-1 tuan rumah Persis Solo.
Satu laga lainnya yang bakal tersaji di Grup A Piala Presiden 2022 adalah Persis versus Persita Tangerang. Dua pertandingan seru tersebut bakal disiarkan di Indosiar dan live streaming di Vidio.
Jadwal pertandingan:
Senin, 27 Juni 2022:
PSS Sleman Vs Dewa United
- Stadion Manahan, Solo
- Kick-off: pukul 16.00 WIB
- Siaran langsung: Indosiar
- Live streaming: Vidio
- Link live streaming: https://www.vidio.com/categories/328-piala-presiden
Persis Solo Vs Persita Tangerang
- Stadion Manahan, Solo
- Kick-off: pukul 20.30 WIB
- Siaran langsung: Indosiar
- Live streaming: Vidio
- Link live streaming: https://www.vidio.com/categories/328-piala-presiden
Hasil dan Klasemen Grup B:
Persis Solo Vs PSS Sleman (0-0)
PSIS Semarang Vs Persita Tangerang (6-1)
Persita Tangerang Vs PSS Sleman (0-2)
Dewa United Vs PSIS Semarang (2-2)
Persita Tangerang Vs Dewa United (2-1)
Persis Solo Vs PSIS Semarang (1-2)
Dewa United Vs Persis Solo (1-1)
PSIS Semarang Vs PSS Sleman (5-2)
PSS Sleman Vs Dewa United
Persis Solo Vs Persita Tangerang
Main | Menang | Seri | Kalah | Nilai | |
PSIS Semarang | 4 | 3 | 1 | 0 | 10 |
PSS Sleman | 3 | 1 | 1 | 1 | 4 |
Persita Tangerang | 3 | 1 | 0 | 2 | 3 |
Dewa United | 3 | 0 | 2 | 1 | 2 |
Persis Solo | 3 | 0 | 2 | 1 | 2 |
(mdk/bolacom)