IM3 Ooredoo gelar edukasi ke 31 kampus
IM3 Ooredoo gelar edukasi ke 31 kampus. Indosat Ooredoo menggelar program IM3 Ooredoo Goes to Campus yang merupakan aktivitas edukasi berbasis komunitas mahasiswa pada 31 universitas di 12 kota. Tujuan dari program ini adalah untuk membantu mahasiswa mengenali kekuatan dan potensi diri dalam merencanakan karier
Indosat Ooredoo menggelar program IM3 Ooredoo Goes to Campus yang merupakan aktivitas edukasi berbasis komunitas mahasiswa pada 31 universitas di 12 kota. Tujuan dari program ini adalah untuk membantu mahasiswa mengenali kekuatan dan potensi diri dalam merencanakan karier pada dunia digital.
Selain itu, para mahasiswa juga diberikan wawasan terkait bagaimana menciptakan produk digital yang kreatif dan inovatif untuk meningkatkan pengalaman pelanggan, bekerja sama dengan mitra profesional seperti Twitter Indonesia, Iflix, dan Line.
-
Mengapa industri telekomunikasi di Indonesia terus berkembang? Pada tahun 2021, sektor informasi dan komunikasi menyumbang sekitar Rp 748,75 triliun terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) Indonesia.
-
Apa yang ditawarkan dalam kolaborasi Vidio dan Telkomsel? Kolaborasi Vidio dan Telkomsel memberikan penawaran eksklusif menonton seluruh tayangan paket Vidio Diamond, termasuk Liga Inggris hanya dengan Rp1.000 (tidak termasuk PPN) untuk pelanggan baru IndiHomeTV, selama periode 1 hingga 31 Desember 2023.
-
Bagaimana Indosat Ooredoo Hutchison menanggapi tuduhan kebocoran data Pusat Data Nasional? “Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) Group bersama seluruh anak usahanya, termasuk Lintasarta, senantiasa menjunjung integritas tinggi dan menjaga kepercayaan yang diberikan pelanggan dalam menjalankan pekerjaannya," jelas dia.
-
Kapan kolaborasi Vidio dan Telkomsel ini berlaku? Kolaborasi Vidio dan Telkomsel memberikan penawaran eksklusif menonton seluruh tayangan paket Vidio Diamond, termasuk Liga Inggris hanya dengan Rp1.000 (tidak termasuk PPN) untuk pelanggan baru IndiHomeTV, selama periode 1 hingga 31 Desember 2023.
-
Apa yang dilakukan Telkomsel dan Google dalam kerja sama ini? Kerja sama ini bertujuan meningkatkan pengalaman komunikasi pelanggan dan menyajikan solusi pesan singkat yang lebih canggih. Telkomsel mengumumkan kemitraan strategis dengan Google untuk menghadirkan layanan Rich Communication Services (RCS) dengan Rich Business Messaging (RBM).
-
Kenapa Telkom yakin Indibiz bisa bersaing dengan kompetitor di Bali? Pihaknya yakini dapat bersaing dengan sejumlah kompetitor yang sudah ada sebelumnya di Bali. Antara lain karena pengelola Indibiz sudah berpengalaman sebelumnya dalam mengelola Indihome.
Melalui program ini, Indosat Ooredoo juga membuka peluang baru bagi para mahasiswa untuk mendapatkan pengalaman praktik kerja selama 3 bulan di bawah bimbingan para mentor.
"Program IM3 Ooredoo Goes to Campus bertujuan mengajak mahasiswa di 31 perguruan tinggi di Indonesia agar berani mencoba hal baru dalam lingkungan kerja yang kreatif dan dinamis untuk menciptakan produk yang inovatif,” ujar Ripy Mangkoesoebroto, Chief Human Resources Officer melalui keterangan resminya, Rabu (10/5).
Pada akhir program nantinya akan dipilih 8 orang terbaik yang akan mendapat kesempatan untuk menyampaikan ide inovatif nya secara langsung kepada President Director & CEO Indosat Ooredoo, Alexander Rusli di Jakarta.
"IM3 Ooredoo Goes to Campus merupakan upaya kami untuk memberikan kesempatan kepada para mahasiswa dalam mempersiapkan diri menjadi professional di dunia digital,” lanjut dia.
Baca juga:
Indosat Ooredoo jalin kerja sama dengan PayPro permudah pembayaran
Lewat satelit, XL sediakan koneksi sampai pelosok
4G XL sampai Sumatera dan Jawa Tengah
Masyarakat anggap tarif Telkomsel kemahalan? Padahal ini faktanya
Nyinyir kasus Telkomsel, Indosat telak dibully netizen
Soal pelaku peretasan, ini langkah Telkomsel
Dianggap bertarif mahal, ini tanggapan resmi Telkomsel