Kalahkan Asus ZenFone 2, ZTE Nubia Z9 diklaim bawa RAM 8GB
Smartphone baru ZTE itu bakal dirilis awal Mei
Berbeda dengan dua 'saudaranya' Nubia Z9 Max dan Nubia Z9 Mini, Nubia Z9 belum dirilis oleh ZTE. Nah, kini kabar baru muncul terkait versi utama Z9 tersebut, yakni kehadiran RAM berkapasitas terbesar di dunia.
Asus ZenFone 2 adalah smartphone dengan kapasitas RAM terbesar saat ini, yaitu 4GB. Berdasarkan data sertifikasi dari TENAA (lembaga sertifikasi gadget China), Nubia Z9 disebut memiliki RAM 8GB!
-
Mengapa ZTE yakin bisa bersaing di pasar smartphone gaming di Indonesia dengan Nubia Redmagic 8S Pro? "Indonesia memiliki jumlah gamers terbesar di Asia Tenggara. Spek produk kami sangat bagus, dan harga yang ditawarkan juga wajar," kata Liu saat peluncuran produk ZTE Nubia di Jakarta.
-
Kapan ZTE meluncurkan Nubia Redmagic 8S Pro dan Nubia Neo 5G di Indonesia? ZTE percaya diri dalam merilis dua produk terbarunya, Nubia Redmagic 8S Pro dan Nubia Neo 5G di Indonesia. Hal ini diungkap Liu Wenlong, Sales Director ZTE Indonesia pada event ZTE Indonesia Gaming Phone Launch hari ini, Selasa (29/8).
-
Apa yang ZTE dan Moratelindo kerjakan bersama? ZTE Corporation (0763.HK/000063.SZ), sebuah perusahaan penyedia solusi teknologi informasi dan komunikasi terkemuka di dunia, dan Moratelindo, salah satu perusahaan terbuka penyedia infrastruktur dan jaringan telekomunikasi terbesar di Indonesia, mengumumkan kerjasama strategis untuk komersialisasi Set-Top Box (STB) B866V2FA yang didukung oleh Android TV™.
-
Bagaimana cara orang Indonesia menggunakan smartphone dalam sehari? Indonesia juga termasuk ke dalam daftar negara yang tidak bisa hidup tanpa ponsel. Menduduki urutan ke enam, netizen Indonesia mengantongi angka sebanyak 29,1 persen dari waktu harian mereka untuk dihabiskan di depan layar HP.
-
Apa yang dimaksud dengan ponsel lipat? Seperti namanya, ponsel lipat dapat diartikan sebagai ponsel cerdas yang memiliki layar yang dapat dilipat menjadi dua. Ini memungkinkan pengguna untuk memiliki perangkat dengan ukuran layar yang lebih besar namun tetap dapat dilipat menjadi ukuran yang lebih kecil dan portabel.
-
Kapan Vivo V30e diluncurkan di Indonesia? “Dengan teknologi fotografi terdepan, kamu dapat menghasilkan foto maupun video profesional untuk mengabadikan setiap momen berharga selama liburan. Tak ketinggalan, durabilitas vivo V30e juga memberikan kepastian bahwa perangkat ini akan tetap siap mengabadikan kenangan pada berbagai kondisi,” kata Fendy Tanjaya, Product Manager vivo Indonesia dalam keterangannya, Senin (3/6).
Tidak hanya itu, smartphone dibekali dengan prosesor berkecepatan 3,5 GHz yang dicurigai adalah Snapdragon 810. Jika benar, maka Nubia Z9 akan mengikuti jejak Nubia Z9 Max yang mempunyai prosesor yang sama.
Di sisi lain, banyak pihak yang ragu bila Nubia Z9 akan benar-benar dilengkapi dengan RAM 8GB. Penyebabnya adalah tidak adanya keterangan dari Qualcomm bila prosesor mereka sudah mendukung memori RAM hingga kapasitas 8GB.
Di samping RAM, sektor kamera juga mendapat sorotan, sebab lagi-lagi data TENAA mengatakan bila kamera depan dan belakang Nubia Z9 mempunyai kekuatan 8MP saja. Padahal, Nubia Z9 Max dan Mini sudah dibekali dengan kamera utama 16MP.
Untuk menjawab semua misteri Nubia Z9, sepertinya kita harus menunggu rilis resmi smartphone 5,2 inci tersebut yang dijadwalkan tanggal 6 Mei nanti, Phone Arena (30/04).
Baca juga:
Fitur baru Windows 10 ini bisa ubah smartphone jadi komputer
LG G4 akhirnya dirilis, siap pecundangi Galaxy S6
Kabar gembira, Smartfren akan rilis produk baru di pertengahan tahun
Calon raja selfie! Vivo buat smartphone dengan kamera depan 32MP
Aturan TKDN akan masuki tahap konsultasi publik