Rilis Oppo A7, Sebut Belum Ingin Garap Smartphone Banyak Kamera
Rilis Oppo A7, Sebut Belum Ingin Garap Smartphone Banyak Kamera. Smartphone dengan dual kamera sekarang sudah jadi standar banyak pabrikan smartphone. Bahkan, tren yang kini sedang akan melejit adalah smartphone dengan kamera lebih dari dua, seperti yang sudah diramaikan oleh Samsung dan Huawei.
Smartphone dengan dual kamera sekarang sudah jadi standar banyak pabrikan smartphone. Bahkan, tren yang kini sedang akan melejit adalah smartphone dengan kamera lebih dari dua, seperti yang sudah diramaikan oleh Samsung dan Huawei.
Meski diprediksi akan menjadi tren, Oppo ternyata belum berencana mengadopsinya. Hal itu diungkapkan oleh PR Manager Oppo Indonesia Aryo Meidianto usai peluncuran Oppo A7. Menurut Aryo, penggunaan kamera lebih dari dua akan mempengaruhi harga perangkat sehingga semakin mahal.
-
Bagaimana OPPO Find N3 Flip menonjol di antara HP layar lipat lainnya? Selain Find N3, OPPO juga meluncurkan HP Flip terbarunya yang juga memiliki kekuatan kamera super. OPPO Find N3 Flip memiliki tiga kamera belakang yang juga merupakan hasil kerja sama dengan Hasselblad.
-
Apa yang dimaksud dengan ponsel lipat? Seperti namanya, ponsel lipat dapat diartikan sebagai ponsel cerdas yang memiliki layar yang dapat dilipat menjadi dua. Ini memungkinkan pengguna untuk memiliki perangkat dengan ukuran layar yang lebih besar namun tetap dapat dilipat menjadi ukuran yang lebih kecil dan portabel.
-
Dimana OPPO Find N3 dibanderol dengan harga Rp29,9 juta? HP ini dibanderol dengan harga Rp29,9 juta.
-
Apa yang dimaksud dengan kemampuan "menguping" smartphone dalam konteks iklan? “mereka tidak mendengarkan,” jawabnya. Lantas hal ini menjadi pertanyaan, mengapa platform seperti Facebook begitu sering menampilkan iklan tertentu. Bahkan, beberapa contoh iklan yang hadir menampil produk-produk yang biasa digunakan dalam kehidupan sehari-hari.
-
Apa saja yang membuat OnePlus 12 unggul dibandingkan iPhone 15 Pro? OnePlus 12 menawarkan chip Snapdragon 8 Gen 3, tetapi juga RAM 12GB atau 16GB, tergantung pada opsi penyimpanan yang dipilih (256GB atau 512GB), sehingga memiliki lebih banyak RAM daripada iPhone 15 Pro (8GB). Kamera utama 50MP, kamera telefoto 64MP dengan zoom optik 3x, dan kamera ultrawide 48MP. Di bagian depan ponsel terdapat kamera selfie 32MP. Kapasitas baterai 5.400mAh yang jauh lebih tinggi daripada iPhone 15 Pro, semuanya ditawarkan dengan harga yang lebih terjangkau.
-
Bagaimana cara kerja ponsel lipat? Ponsel lipat bekerja dengan menggunakan teknologi layar fleksibel yang memungkinkan perangkat untuk dilipat tanpa merusak layar. Beberapa ponsel lipat memiliki dua layar terpisah yang terhubung oleh engsel, sementara yang lain memiliki layar tunggal yang dapat dilipat.
Kondisi ini, tentu akan berimbas pada segmen pasar yang menjadi sasaran Oppo sekarang. Selain itu, di konsumen sendiri trennya sudah berubah. Saat ini, menurut Aryo, konsumen mulai beralih untuk memilih smartphone dengan daya tahan baterai sebagai andalan, bukan lagi sekadar kamera.
Jadi, pengguna mulai memikirkan kemampuan baterai yang ditawarkan termasuk durasi pemakaiannya.
"Persoalan soal tambah kamera, sebetulnya kami sebagai produsen smartphone bisa saja. Namun, akan kembali lagi ke harga dan pengaruhnya ke segmen pasar. Artinya, produk ini (smartphone banyak kamera) tidak untuk semua pasar. Sementara kita mau produk yang bisa dinikmati banyak orang," tuturnya melansir Tekno Liputan6.com di pengumuman Oppo A7 Jakarta, Senin (26/11/2018).
Kendati demikian, Aryo menuturkan bukan berarti Oppo tidak akan menggarap smartphone dengan banyak kamera di masa depan. Aryo menuturkan, hal itu dapat saja terjadi asalkan ada inovasi baru yang ditawarkan.
"Tertarik kalau memang ada kamera yang hadir dengan inovasi, tetapi fungsi seperti wide angle atau masih yang lain itu biasa. Kalau Oppo itu segmentasinya itu lensa lainnya harus ada inovasi, tapi kalau masih yang ada saat ini sudah biasa," tambah sang PR Manager.
Sumber:Liputan6.com
Reporter: Agustinus Mario Damar
Baca juga:
Google Pixel 3 Lite Bocor, Ini Spesifikasinya!
Begini Bocoran Spek dan Penampakan Samsung Galaxy A8s, Rilis Tahun Depan!
LG Akan Produksi Smartphone Dengan 16 Kamera?
Spesifikasi Oppo A7, Segera Rilis di Indonesia!
Harga iPhone 8 dan iPhone 8 Plus, iPhone Canggih Harga Masuk Akal!
Sempat Berhenti Produksi, Apple Akan Jual iPhone X Lagi
Seri Samsung Galaxy A Usung Fingerprint Layar Tahun Depan