Samsung perkenalkan ponsel QWERTY untuk pengguna pemula
Samsung Gravity merupakan ponsel QWERTY dengan aplikasi low-end
Samsung baru saja memperkenalkan sebuah ponsel baru pengusung keyboard slide QWERTY bernama Samsung Gravity.
Dilansir PhoneArena (2/7), ponsel yang akan meramaikan pasar gadget kelas entry-level ini akan mengusung layar sentuh TFT 3 inci dengan resolusi 240 x 320 piksel.
-
Apa saja produk yang akan diluncurkan Samsung malam ini? Mengutip PhoneArena, Rabu (10/7), Samsung kali ini meluncurkan beragam penawaran, mulai dari ponsel lipat dan jam tangan pintar hingga cincin pintar dan earbud.
-
Siapa yang mengatakan bahwa Samsung akan memperluas fitur Galaxy AI? Lo Khing Seng, Head of MX Business Samsung Electronics Indonesia mengatakan pihaknya memiliki visi besar dalam memperluas penggunaan Galaxy AI di kehidupan sehari-hari konsumennya.
-
Apa yang membuat beberapa perangkat Samsung tetap rentan terhadap ancaman keamanan? Sayangnya, kondisi ini membuat beberapa perangkat yang tidak termasuk dalam jadwal pembaruan bulanan tetap rentan.
-
Mengapa Samsung memperluas fitur Galaxy AI ke smartphone lainnya? “Samsung memiliki visi besar dalam memperluas penggunaan Galaxy AI di kehidupan sehari-hari konsumennya. Kami perluas ke Samsung Galaxy smartphone lainnya,”
-
Kenapa Samsung tertarik mengembangkan tablet dan laptop lipat? Pengembangan teknologi lipat pada tablet dan laptop Samsung juga terinspirasi dari smartphone Fold Series yang berhasil laris dipasaran.
-
Mengapa Samsung percaya bahwa Galaxy AI akan mengubah cara pengguna berpikir tentang ponsel? “Teknologi mobile memiliki kekuatan luar biasa untuk mendukung hubungan, produktivitas, kreativitas, dan banyak lagi untuk orang-orang di seluruh dunia, tetapi hingga saat ini, kami belum melihat mobile AI memicu hal tersebut dengan cara yang benar-benar berarti.
Untuk spesifikasi yang lainnya, Samsung Gravity ini telah dilengkapi dengan prosesor single core 416MHz, 128MB RAM, 256 ROM, dan slot microSD yang mampu menampung data hingga 32GB.
Dari segi kameranya, ponsel Samsung Gravity ini telah menyematkan kamera 2MP di bagian belakang bodinya yang juga memiliki kemampuan untuk merekam video.
Fitur lain yang disematkan Samsung di ponsel entry level mereka ini adalah adanya FM radio, Bluetooth 2.1, RDS, earpiece, loudspeaker, microUSB.
Sayangnya meskipun sudah dirilis secara resmi, namun pihak Samsung masih belum bersedia untuk membeberkan harga resmi Samsung Gravity nantinya di pasaran.
Baca juga:
3 Galaxy sambangi Indonesia
4 September, 3 varian Samsung Galaxy Note 3 meluncur sekaligus
Galaxy Note 3 hadir dengan layar fleksibel?
Samsung ciptakan Galaxy Memo?