Smartwatch Samsung dibanderol Rp 4,5 jutaan
Samsung Galaxy Gear ini sendiri akan dirilis besok dengan dilengkapi spesifikasi seperti OS Android 4.3 Jelly Bean
Smartwatch milik Samsung yaitu Galaxy Gear diprediksi akan meluncur di pasaran dengan harga sekitar Rp 4,5 juta.
Dilansir PhoneArena (2/9), bocoran harga dari Samsung Galaxy Gear ini diketahui pertama kali dari salah satu toko retailer resmi Samsung di Rusia. Dalam keterangannya dikatakan jika smartwatch ini akan dibanderol sekitar 14.990 Ruble atau Rp 4,5 jutaan.
-
Kenapa Samsung Galaxy Ring bisa menjadi pengganti smartwatch? Akhirnya Samsung resmi merilis cincin pintar yang diberi nama Galaxy Ring. Mengutip PhoneArena, Kamis (11/7), nampaknya cincin pintar ini ingin menggantikan smartwatch penggunanya.
-
Siapa pemimpin dunia yang menggunakan Samsung Galaxy? Meskipun awalnya berencana untuk memboikot Apple, Trump akhirnya menggunakan iPhone untuk keperluan keamanan selama masa jabatannya di Gedung Putih. Ia dulu pernah menggunakan Samsung Galaxy.
-
Kenapa Samsung meluncurkan Galaxy Ring? Meskipun raksasa teknologi tersebut telah memberikan bocoran singkat mengenai hal ini dua kali sebelumnya, namun ia belum sepenuhnya terungkap dengan semua spesifikasi dan fiturnya.
-
Apa saja fitur dari Samsung Galaxy Ring? Integrasi Samsung HealthTidak mengherankan, Galaxy Ring akan bergantung pada aplikasi Samsung Health, yang akan memberi tahu pengguna tentang kualitas tidur. Galaxy Ring disebut menggunakan algoritma AI untuk mempelajari pola tidur dan membantu membangun kebiasaan tidur yang lebih sehat dari waktu ke waktu, dengan saran, dan tentu saja – data yang dikumpulkan dari penggunanya. Cincin ini juga dilengkapi untuk melacak gerakan penggunanya selama tidur, latensi tidur, serta detak jantung dan pernapasan, untuk memberi tahu apakah Anda memiliki tidur yang berkualitas atau tidak.
-
Smartwatch mana yang cocok digunakan untuk aktivitas di luar ruangan? Dengan teknologi G-Sensor dan sertifikasi IP68, smartwatch ini ideal untuk melacak aktivitas fisik di luar ruangan.
-
Mengapa Samsung memperluas fitur Galaxy AI ke smartphone lainnya? “Samsung memiliki visi besar dalam memperluas penggunaan Galaxy AI di kehidupan sehari-hari konsumennya. Kami perluas ke Samsung Galaxy smartphone lainnya,”
Nantinya Samsung Galaxy Gear yang baru saja menampakkan wujud aslinya ini akan mengusung spesifikasi seperti layar 2,5 inci, prosesor dual-core 1,5GHz, kamera, microphone, speaker, serta jaringan Bluetooth LE (Low Energy) untuk koneksi smartwatch ini ke smartphone Samsung.
Selain itu, kabar sebelumnya juga menyebutkan jika Samsung Galaxy Gear ini akan hadir di pasaran dengan menggunakan sistem operasi Android terbaru dari Google yaitu Android 4.3 Jelly Bean.
Untuk peluncurannya sendiri, diperkirakan smartwatch Samsung yang akan dirilis besok ini akan hadir di pasaran sekitar 1 atau 2 bulan ke depan.
(mdk/dzm)