Teaser terbaru Huawei P20 tunjukkan tripel kamera dan desain notch!
Teaser terbaru Huawei P20 tunjukkan tripel kamera dan desain notch! Bulan Maret ini para pecinta teknolog sedang menunggu pengumuman rilisnya smartphone terbaru dari Huawei, yakni P20. Smartphone ini ditunggu-tunggu karena dua hal yang menarik
Bulan Maret ini para pecinta teknolog sedang menunggu pengumuman rilisnya smartphone terbaru dari Huawei, yakni P20. Smartphone ini ditunggu-tunggu karena dua hal yang menarik: adanya rumor tripel kamera dan desain lengkungan hitam atau notch yang serupai iPhone X.
Akhirnya penantian tersebut ditambah dengan adanya teaser dari Huawei yang beredar di China soal P20. Melansir Phone Arena yang mendapat gambar teaser tersebut dari media sosial China Weibo, varian P20 Pro-lah yang akan mendapat fitur tripel kamera dan notch. Selain itu juga telah terkonfirmasi adanya warna Hitam dan Biru.
-
Apa yang diapresiasi Kemnaker dari Huawei? Apresiasi Ida Fauziyah diungkapkan saat meet and greet dengan President of Global Government Affairs Huawei, Bao Jialing, di Shenzhen, Republik Rakyat Tiongkok (RRT), Sabtu (6/7). "Saya harap kepatuhan Huawei Indonesia dalam menjalankan bisnisnya dan kepeduliannya terhadap masyarakat sekitar dan masyarakat Indonesia pada umumnya, dapat menjadi motivasi bagi perusahaan-perusahaan lain milik RRT, " kata Ida Fauziyah melalui Siaran Pers Biro Humas, Sabtu (6/7/2024).
-
Mengapa Kemnaker mengapresiasi Huawei? Menteri Ketenagakerjaan (Menaker), Ida Fauziyah, memberikan apresiasi atas kepatuhan Huawei pada regulasi yang berlaku selama 24 tahun berusaha di Indonesia.
-
Bagaimana Huawei Mate XT dirancang untuk tahan lama? Menggunakan sistem engsel Tiangong, HP dengan layar lipat tiga ini dirancang untuk tahan lama dalam penggunaan jangka panjang, dengan berbagai mode layar yang dioptimalkan untuk multitasking, browsing, dan produktivitas.
-
Bagaimana Huawei menunjukkan kepedulian terhadap masyarakat? Ida Fauziyah menjelaskan bentuk kepedulian terlihat dari salah satu Corporate Social Responsibility (CSR) Huawei. Yakni mempekerjakan lebih dari 90 persen pekerja lokal Indonesia yang merupakan lulusan terbaik dari perguruan tinggi di Indonesia. "Huawei juga berperan aktif dalam menyediakan peningkatan keterampilan dan kompetensi sesuai dengan standar kebutuhan industri, " ujar Ida Fauziyah.
-
Apa saja model HP Samsung yang dijanjikan akan mendapatkan Android 15? Seri flagship Galaxy akan menjadi yang pertama menerima pembaruan, diikuti oleh model-model lainnya. Menurut laporan dari Gizchina, Kamis (26/9), Galaxy S Series yang akan mendapatkan Android 15 adalah model unggulan, dan kemungkinan besar model terbaru akan menjadi yang pertama mendapatkan pembaruan tersebut. Galaxy S24 dijanjikan akan menerima pembaruan selama 7 tahun, sementara model yang lebih lama akan mendapatkan hingga 4 kali pembaruan OS.
-
Kapan Huawei Mate XT akan diluncurkan secara global? Peluncuran global HP ini diharapkan berlangsung pada awal 2025, meskipun harga resmi untuk pasar internasional belum diumumkan.
Namun smartphone yang digadang-gadang merupakan kelas flagship berbasis kecerdasan buatan ini, harganya akan sedikit bersaing dengan Samsung S9. Pasalnya dari apa yang dibocorkan Roland Quant, harga jual Eropa dari Huawei P20 Pro adalah 899 Euro, atau 15 juta Rupiah. Angka ini setara dengan Samsung S9+.
Sebelumnya, Huawei telah mengkonfirmasi bahwa smartphone ini akan rilis 27 Maret mendatang di Paris. Hal ini dikarenakan undangannya dihiasi motif "OOO", lengkap dengan ungkapan "See mooore with AI," benar, 'more' dieja dengan tiga buah huruf 'o' yang memperkuat rumor tiga kamera.
Diprediksi konfigurasi tripel kamera yang diusung Huawei ini nantinya akan mengusung tiga sensor kamera: sensor berwarna atau RGB, sensor hitam putih atau BW, serta kamera dengan lensa telephoto.
Hal ini diperkuat dengan rumor berdasarkan iklan yang bocor Desember lalu, di mana seri P Huawei akan menggunakan tripel kamera dengan lensa tele 40 megapiksel, dengan 5x zoom optikal. Jika benar, ini sungguh teknologi yang sangat mutakhir untuk diterapkan di smartphone.