Telkom sebut 12 ribu lebih site yang terganggu kembali normal
Telkom sebut 12 ribu lebih site yang terganggu kembali normal. Telkom terus memantau proses pengerjaan repointing antenna ground segment di berbagai titik di seluruh Indonesia. Hingga Kamis malam (7/9), Telkom telah memastikan 82 persen site pelanggan berhasil dipulihkan.
Telkom terus memantau proses pengerjaan repointing antenna ground segment di berbagai titik di seluruh Indonesia. Hingga Kamis malam (7/9), Telkom telah memastikan 82 persen site pelanggan berhasil dipulihkan. Hal ini berarti, sebanyak 12.311 sites pelanggan telah kembali normal dari total 15.000 sites pelanggan yang semula terganggu.
Seperti yang tertulis dalam siaran persnya, secara keseluruhan, dari total 63 pelanggan yang mengalami dampak anomali Satelit Telkom 1, Telkom telah merampungkan service recovery bagi 54 pelanggan, termasuk sebagian besar pelanggan layanan perbankan.
-
Apa penghargaan yang didapatkan Telkom? Sebagai bentuk pengakuan atas kinerjanya terkait pengelolaan komunikasi dan program keberlanjutan, PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk dianugerahi empat penghargaan oleh Kementerian BUMN dalam ajang BUMN Corporate Communication and Sustainability Summit (BCOMSS) 2024.
-
Bagaimana Telkom menghadapi evolusi dunia telekomunikasi? “TelkomGroup telah market leader di Indonesia, namun kita harus melakukan ekspansi bisnis di kawasan untuk dapat memenangkan market yang lebih besar," katanya.. Untuk itu, mereka menetapkan strategi Five Bold Moves yang sejalan dengan tren global untuk mengantisipasi kondisi market telco Indonesia dimana layanan legacy kian stagnan dan menurun. Fokus strategi tersebut pada digital connectivity, digital platform, digital services.
-
Kenapa Telkom mendapatkan penghargaan? Sebagai bentuk pengakuan atas kinerjanya terkait pengelolaan komunikasi dan program keberlanjutan, PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk dianugerahi empat penghargaan oleh Kementerian BUMN dalam ajang BUMN Corporate Communication and Sustainability Summit (BCOMSS) 2024.
-
Mengapa Telkom menggarap segmen B2B? Hal ini juga sejalan dengan langkah Telkom yang tengah fokus menggarap segmen Business-to-Business (B2B).
-
Apa yang Telkom lakukan untuk mendukung pelaku usaha UKM? Direktur Enterprise & Business Service Telkom FM Venusiana R juga menyampaikan dukungan Telkom dalam mengembangkan potensi para pelaku bisnis khususnya di segmen UKM melalui pemanfaatan digitalisasi dengan menghadirkan Indibiz sebagai ekosistem solusi digital dunia usaha Indonesia untuk membawa UKM Go Global.
-
Siapa yang mendorong Telkom untuk menerapkan keterbukaan informasi? Dalam sambutannya, Menteri BUMN Erick Thohir mendorong seluruh perusahaan BUMN untuk terus menerapkan prinsip keterbukaan informasi dan program keberlanjutan demi terciptanya tata kelola perusahaan yang baik.
Khusus untuk layanan Very Small Aperture Terminal (VSAT) ATM perbankan, Telkom telah memperbaiki sekitar 80 persen site atau sebanyak 9.209 sites dari total target pemulihan sebanyak 11.574 sites layanan ATM.
Di luar layanan ATM, Telkom berupaya memaksimalkan menyelesaikan sisa sites layanan yang sebagian besar berlokasi di wilayah Timur Indonesia dengan kondisi geografis yang sulit dijangkau, seperti di daerah perbatasan, pedalaman, dan kepulauan terpencil.
Namun demikian, Telkom telah membentuk dan meluncurkan tim khusus ke lokasi-lokasi tersebut, sehingga proses pemulihan seluruh sites dapat tetap berjalan sesuai target yang telah ditentukan.
Dengan progres pemulihan layanan yang sejauh ini berjalan stabil dan totalitas seluruh petugas di lapangan, Telkom optimis mampu mewujudkan komitmen penyelesaian seluruh sites layanan pelanggan dalam 2 (dua) hari ke depan.
Baca juga:
XL pamer data center raih sertifikasi internasional
Menengok prospek industri telekomunikasi internet broadband di Tanah Air
Tanggapan bos Telkom terkait kabar hancurnya satelit Telkom 1
Kominfo tunggu Telkom beberkan penyebab rusaknya satelit telkom 1
Telkom sebut 66 persen layanan ATM telah berfungsi normal
Sambut Hari Pelanggan, Presdir XL turun langsung
Telkom terus upayakan pemulihan layanan secara maksimal