Potret Sederhana Rumah Pemain Timnas Pratama Arhan, Berjejer Piala dan Penghargaan
Potret sederhana rumah pemain Timnas Pratama Arhan.
Piala AFF 2020 tampaknya menjadi ajang Pratama Arhan memperlihatkan kualitas yang dimiliki kepada masyarakat Indonesia. Bek berusia 19 tahun itu tampik memukau saat Timnas Indonesia berhasil menghajar Malaysia dengan skor 4-1 pada Minggu (19/12).
Selain mencetak gol, Arhan juga mengoleksi dua tiga assist. Sosoknya pun sontak menjadi perbincangan hangat publik. Mulai dari keluarga hingga potret rumah Arhan juga mulai disoroti. Lantas bagaimana potret sederhana rumah pemain Timnas Pratama Arhan?
-
Apa yang dilakukan Timnas Indonesia di acara Malamnya Bola? Acara olahraga gratis ini akan diselenggarakan pada tanggal 11 Juni 2024 di Jakarta International Velodrome. Acara ini didukung oleh Lifebuoy, Kukubima, Mie Sedaap Cup, serta berbagai media dan penyedia layanan seperti Jakarta International Velodrome, Biznet, KapanLagi.com, Liputan6.com, Merdeka.com, Fimela.com, Dream.co.id, Bola.com, Bola.net, Otosia.com, Brilio.net, Vidio, SCTV, Indosiar, Delta FM, Bahana FM, Prambors FM, Jak FM, Most Radio, dan Radio Sonora 92 FM Jakarta.
-
Siapa yang menjadi pemain kunci di lini depan Timnas Indonesia? Di lini depan, Rafael Struick, Ragnar Oratmangoen, dan Witan Sulaeman sering kali berada dalam situasi yang mengejutkan dan menggemparkan," tulis TheThao247.
-
Apa yang sedang dilakukan oleh Timnas Indonesia terkait dengan pemain? Dalam waktu dekat, Timnas Indonesia berencana untuk menaturalisasi dua pemain baru. Nama-nama yang disebut-sebut adalah Mees Hilgers dan Eliano Reijnders. Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, mengungkapkan rencana ini secara terbuka, meskipun ia tidak memberikan rincian mengenai identitas kedua pemain tersebut.
-
Siapa pelatih dari Timnas Indonesia? Ini menjadi hasil positif kedua bagi tim yang dilatih oleh Shin Tae-yong.
-
Bagaimana Timnas Indonesia bisa mencetak gol di pertandingan tersebut? Timnas Indonesia berhasil memimpin lebih dulu melalui gol yang dicetak oleh Ragnar Oratmangoen di menit ke-18. Tembakannya berhasil mengecoh kiper Arab Saudi setelah sempat mengenai Sandy Walsh.
Melansir dari akun TikTok imamjuna, Selasa (21/12), simak ulasan informasinya berikut ini.
Potret Sederhana
Video berdurasi 1 menit 47 detik ini memperlihatkan reaksi keluarga saat mengetahui Arhan berhasil mencetak gol. Tak hanya itu, tampak pula rumah sederhana milik pemain Timnas Pratama Arhan.
TikTok imamjuna ©2021 Merdeka.com
Meski sederhana, rumah Arhan terlihat cukup luas. Rumah pemain Timnas Indonesia ini di dominasi dengan warna hijau. Terlihat pula atap rumah Arhan yang langsung tertuju pada bingkai kayu dan genteng.
Pada dinding rumahnya, terdapat poster yang memperlihatkan sosok Pratama Arhan. Tak hanya satu, poster atau foto tersebut ada begitu banyak.
Piala & Penghargaan Berjejer
Namun ada yang menarik dari video tersebut. Di meja televisi, tampak beberapa piala yang berjejer rapi. Tak hanya dua atau tiga, melainkan ada cukup banyak piala yang memukau.
TikTok imamjuna ©2021 Merdeka.com
Bukan hanya itu saja, tampak pula penghargaan yang diperoleh Pratama Arhan. Penghargaan tersebut ditempel tepat di atas layar televisi milik keluarganya.
"Best young player IDR 50.000.000," tulis dalam piagam penghargaan tersebut.
Banjir Pujian Publik
Potret rumah Pratama Arhan ini sukses mencuri perhatian publik. Beragam komentar pun membanjiri video tersebut. Dia juga mendapatkan banyak sekali pujian dan doa terbaik dari masyarakat luas.
TikTok imamjuna ©2021 Merdeka.com
"lihat lah rumah seorang atlit yang membela negara sungguh sederhana, seharusnya gajinya besar jangan pejabat yang sering korupsi aja gajinya dipebesar," tulis akun Eko Mainda Kusno.
"semoga bisa main di eropa mas pratama arhan mboiss polll 👏," tulis akun Rickyfauzi96.
"lihatlah kawan. tidak ada yang lebih indah, dari senyum seorang ibu. iya ibu," tulis akun AZER.
"dari keluarga yg sederhana menjadi pemain yg istimewah 🥰," tulis akun Doddy Septriawan.
"pasti mak nya bangga banget sama arhan,sehat2 ya mak.,aku yakin suatu saat arhan akan jadi pemain hebat!!," tulis aku agung satriyo.
"di rumah nya aja dah banyak piala," tulis akun RiezY.
Video Rumah Pemain Timnas Pratama Arhan
Selain mencetak gol, Arhan juga mengoleksi dua tiga assist.
Sosoknya pun sontak menjadi perbincangan hangat publik.
Mulai dari keluarga hingga potret rumah Arhan juga mulai disoroti.
@imamjunaarhan bikin goolll Indonesia vs Malaysia nobar seru dirumahnya arhan. ##nobardirumaharhan #indonesiavsmalaysia ##fyp ##pratamaarhan ##timnasindonesia ##blora ##nobar ##reaksiibunyaarhan
♬ suara asli - IMAMJUNA