Andalan Finance Indonesia Kantongi Sertifikasi ISO 9001:2015
Andalan Finance telah mengambil langkah maju untuk melakukan peningkatan layanan secara terus menerus kepada pelanggan. Andalan Finance juga memastikan bahwa memiliki sistem dan proses yang dibutuhkan untuk menyediakan layanan berkualitas secara konsisten dan regular serta dapat dikuantifikasi.
PT Andalan Finance Indonesia (Andalan Finance), anak perusahaan dari PT Industri dan Perdagangan Bintraco Dharma Tbk (Bintraco Dharma) secara resmi mengantongi sertifikasi Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2015 dari The United Kingdom Accreditation Service (UKAS) dan Komite Akreditasi Nasional (KAN) yang dikeluarkan oleh Badan Sertifikasi PT Lloyd’s Register Indonesia (Lloyd’s Register).
Lloyd’s Register merupakan organisasi global penyedia layanan sertifikasi, validasi dan verifikasi terkait standar dan skema yang sudah diakui lebih dari 50 lembaga akreditasi di dunia.
-
Apa yang ditawarkan Adira Finance di Jakarta Fair Kemayoran? Dalam rangka tema HUT tahun ini, yaitu Jakarta sebagai Kota Global Dengan Berjuta Pesona, Adira Finance hadirkan Kampung Adira di Jakarta Fair dengan tujuan menyediakan solusi finansial yang unik dan mempesona bagi para pengunjung melalui sinergi dengan ekosistem.
-
Kenapa Adira Finance hadir di Jakarta Fair Kemayoran? "Komitmen terhadap Pelanggan Harry Latif, Direktur Portofolio Adira Finance, menjelaskan bahwa kehadiran Adira Finance di Jakarta Fair Kemayoran adalah sebagai bentuk komitmen perusahaan untuk terus mendekatkan diri dengan pelanggan melalui beragam solusi keuangan yang bersinergi dengan ekosistem. Upaya ini dilakukan agar pelanggan dapat merasakan pengalaman terbaik melalui produk inovatif serta berbagai program menarik."
-
Bagaimana cara Jepang mengelola keuangan di Indonesia? Gedung Departement of Finance dijadikan tempat untuk melakukan aktivitas keuangan sehari-hari. Gedung ini juga menjadi tempat pengelolaan keuangan dan pemutusan kebijakan ekonomi oleh Jepang.
-
Bagaimana Adira Finance meningkatkan kearifan lokal di Jakarta Fair? Dengan menggabungkan tradisi dan inovasi, Kampung Adira menawarkan pengalaman menarik bagi pengunjung dengan berbagai aktivitas seperti mewarnai, engklek, parade promo, dan flashmob. Di warung sahabat yang berkolaborasi dengan mitra franchise Sahabat Adira, pengunjung juga dapat menikmati jajanan tradisional Betawi.
-
Apa yang dikatakan OJK mengenai sektor jasa keuangan Indonesia saat ini? Rapat Dewan Komisioner Bulanan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 30 Agustus 2023 menilai stabilitas sektor jasa keuangan nasional terjaga dan resilien dengan indikator prudensial. seperti permodalan maupun likuiditas yang memadai serta profil risiko yang terjaga di tengah meningkatnya ketidakpastian perekonomian global.
-
Mengapa Adira Finance berpartisipasi di Jakarta Fair Kemayoran? Partisipasi Adira Finance di Jakarta Fair Kemayoran 2024 adalah sebagai bentuk apresiasi terhadap Kota Jakarta.
"Sertifikasi Sistem Manajemen Mutu ISO 9001: 2015 ini adalah bukti komitmen dan kemampuan Andalan Finance untuk secara konsisten menyediakan produk dan layanan yang memenuhi kebutuhan pelanggan sesuai persyaratan hukum dan berstandar Internasional," ucap President Director Andalan Finance, Frans F. Rundengan di Jakarta, Rabu (19/12).
Proses sertifikasi berlangsung selama kurang lebih 8 bulan yang meliputi Kick-off ISO, Gap Analysis, Training & Workshop, Business Process Mapping, Sosialisasi untuk Kantor Pusat dan Kantor Cabang (Alam Sutera, Semarang-1, Purwokerto), Audit Internal, Consultant Review, Management Review Meeting dan Audit Eksternal, yang seluruh kegiatannya dibantu oleh Robere & Associates. Robere & Associates merupakan Management Consulting ISO 9000 pertama di Asia sejak tahun 1992.
Frans F. Rundengan menambahkan bahwa Andalan Finance telah mengambil langkah maju untuk melakukan peningkatan layanan secara terus menerus kepada pelanggan. Andalan Finance juga memastikan bahwa memiliki sistem dan proses yang dibutuhkan untuk menyediakan layanan berkualitas secara konsisten dan regular serta dapat dikuantifikasi.
Pada November 2018 kemarin, Andalan Finance kembali mendapatkan pendanaan sebesar Rp 200 miliar dari Bank BTPN. Kerja sama kedua kalinya dengan Bank BTPN ini merupakan bukti terjalinnya hubungan baik serta masih tingginya tingkat kepercayaan perbankan kepada Andalan Finance.
Bintraco Dharma melalui anak usahanya PT CARSWORLD Digital Indonesia telah meluncurkan aplikasi digital yang diberi nama CARS WORLD, yang akan memenuhi berbagai kebutuhan otomotif, salah satunya pembiayaan otomotif. Tentunya, melalui terobosan ini, konsumen akan menikmati proses pelayanan yang semakin baik dan memperoleh berbagai layanan otomotif secara lebih terintegrasi.
Baca juga:
Mandiri Tunas Finance Gelar Ajang Business Case Competition untuk Mahasiswa
Tingkatkan standar pelayanan administrasi, MTF kerja sama dengan Ditjen Dukcapil
Promo My QR dari BRI beri kesempatan belanja gratis di Ranch Market Surabaya
OJK bekukan kegiatan PT Sunprima Nusantara Pembiayaan, ini penyebabnya
PT Aryaputra Teguharta perjuangkan hak 32 persen saham di BFI Finance
Maybank Finance terbitkan obligasi Rp 500 miliar tambah modal kerja