Erick Thohir Pastikan BUMN Fokus Tangani Pandemi Covid-19
Beberapa waktu lalu, misalnya, Kementerian BUMN mengerahkan Krakatau Steel untuk membantu pengisian 33 ton oksigen atau sebanyak 3.854 tabung oksigen.
Menteri BUMN, Erick Thohir terus mendorong perusahaan BUMN untuk dapat membantu suplai tabung oksigen di tengah lonjakan kasus Covid-19 sejak Juni dan masih belum mereda.
Beberapa waktu lalu, misalnya, Kementerian BUMN mengerahkan Krakatau Steel untuk membantu pengisian 33 ton oksigen atau sebanyak 3.854 tabung oksigen.
-
Apa yang dirayakan oleh Erick Thohir? Erick Thohir baru saja merayakan ulang tahun istrinya Elizabeth Tjandra.
-
Apa yang disoroti oleh Erick Thohir usai pertandingan? Seusai pertandingan, Erick menyoroti perayaan berlebihan yang dilakukan oleh Timnas U-16 Australia.“Kenapa mereka selebrasi berlebihan? Karena U-23 mereka kalah sama kita,” kata Erick dikutip dari ANTARA pada Selasa (2/7).
-
Apa yang diungkapkan Erick Thohir terkait performa Timnas Indonesia? "Kami lebih banyak bertahan. Serangan balik kami belum optimal. Mungkin perlu lebih banyak latihan ke depannya," ungkap Erick Thohir kepada para wartawan.
-
Kenapa Erick Thohir mengapresiasi pencapaian BRI? Menurut Erick, keberhasilan BRI mencatatkan kinerja positif selama ini juga dirasakan hingga ke pelaku usaha UMKM. Berbagai program yang dilakukan BRI, termasuk program pemberdayaan, nyatanya terbukti sukses dalam memutar perekonomian secara umum. "Ini adalah pilar perekonomian. UMKM yang terus bergerak dengan dukungan BRI, mampu menunjukkan kinerja yang sangat baik. Implikasinya terlihat dari level usaha riil di masyarakat. Ekonomi tumbuh. Di sisi lain, BRI pun menunjukkan catatan kinerja yang baik," ujar Erick.
-
Siapa yang menuding Erick Thohir sering mengganti direksi dan komisaris di BUMN? Penelusuran Sementara artikel berita yang yang ada dalam video membahas soal kritikan dari anggota Komisi VI kepada Erick Thohir yang dinilai kerap gonta-ganti jajaran direksi maupun komisaris di BUMN yang dianggap tidak berkompeten.
-
Apa yang menjadi perhatian Erick Thohir terkait Pertamina? Erick menyebut BUMN yang terdampak pada bahan baku impor dan BUMN dengan porsi utang luar negeri (dalam dolar AS) yang besar seperti Pertamina, PLN, BUMN Farmasi, MIND ID, agar melakukan pembelian dollar dengan tepatguna, bijaksana dan sesuai prioritas dalam memenuhi kebutuhannya.
"Kita memastikan BUMN juga peduli kepada situasi yang saat ini tentu menjadi prihatin dalam penanganan Covid-19 yaitu mendukung mulai di gerakannya truk-truk yang kita lakukan untuk support oksigen," ujar Erick dalam rapat kerja dengan Komisi VI DPR RI, Rabu (14/7).
Lanjutnya, BUMN juga digenjot untuk menyediakan rumah sakit modular baik di Jakarta maupun di lokasi lain. Hal ini dilakukan untuk memastikan agar pasien Covid-19 yang harus dirawat di rumah sakit bisa mendapatkan tempat yang memadai.
"InsyaAllah kami bekerja keras dan mudah-mudahan dalam 1-2 minggu ini para pimpinan ataupun wakil rakyat Komisi VI bisa juga menghadiri dan mengecek langsung apakah kesediaannya yang sudah kita lakukan sesuai dengan arahannya," kata Erick.
Kepada Krakatau Steel, Erick meminta agar suplai oksigen terus ditingkatkan. Sejak 4 Juli, Krakatau Steel memberikan bantuan pengisian oksigen hingga 800 tabung-1.000 tabung oksigen per hari, sehingga diperkirakan akan mencapai jumlah 250 ton oksigen per bulannya.
Lalu, BUMN strategis lainnya yang didorong ialah Pertamina Group termasuk PGN, lalu Pupuk Indonesia Group yang di dalamnya ada Petrokimia dan juga PUSRI, hingga Pelindo.
Baca juga:
Erick Thohir Minta Tambahan PMN Rp33,9 Triliun untuk 3 BUMN, Ini Rinciannya
Bos Pertamina Optimistis Indonesia Bebas Impor LPG 2027, ini Alasannya
Pesan Erick Thohir ke Direksi BUMN: Perubahan Harus Dilakukan untuk Bantu Rakyat
Erick Thohir Maksimalkan Peran BUMN untuk Penanganan Covid-19
Wamen BUMN: Kimia Farma Impor 15 Juta Dosis Vaksin Sinopharm
Penuhi Kebutuhan Dalam Negeri, RNI Siap Produksi Oxygen Generator